Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

EXERCISE PADA SUHU PANAS

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "EXERCISE PADA SUHU PANAS"— Transcript presentasi:

1 EXERCISE PADA SUHU PANAS

2 Tujuan Instruksional Umum
Mengetahui dan memahami manfaat dan kegunaan fisiologi latihan dalam intervensi fisioterapi

3 Tujuan Instruksional Khusus
Mampu mengetahui dan memahami pengaruh tubuh terhadap latihan pada suhu panas Mampu mengetahui dan memahami kelainan-kelainan yang diakibatkan oleh udara panas Mampu mengetahui dan memahami cara pemberian cairan pada exercise

4 PENGARUH TEMPERATUR PANAS
Prinsip penurunan suhu pada exercise Peningkatan sirkulasi  vasodilatasi cutaneus Peningkatan sekresi keringat secara konveksi, radiasi, konduksi dan evaporasi

5 Kelembaban yang rendah (udara kering) mempermudah terjadinya evaporasi
Evaporasi yang besar  kehilangan cairan  hypertermia

6 Kelainan yang disebabkan udara panas
Heat Cramp  spasme otot tangan, kaki dan perut Heat Syncops  lemah / fatique, TD menurun, mata kabur, Syncop, dan peningkatan suhu di kulit Panas oleh karena water deplesi Penurunan keringat, penurunan BB, mulut kering Peningkatan temperatur kulit dan tubuh

7 Kelainan yang disebabkan udara panas
Gangguan panas oleh karena kehilangan garam Sakit kepala, fatique, N/V, diare dan syncop Heat Stroke Suhu kulit dan tubuh meningkat, tachicardia, diare, coma

8 Untuk menentukan kehilangan cairan  Timbang BB Absorbsi tergantung :
Bentuk makanan Isi minuman Suhu minuman

9 Tujuan Penggantian Cairan
Mengganti cairan yang hilang Mengganti mineral yang hilang Memasukan energi yang baru

10 Faktor Pencetus Heat Stroke
Paparan panas Kehilangan cairan & elektrolit Refleks Hypertermia Faktor terpenting adalah kehilangan cairan & elektrolit Heat Stroke  kematian ; oleh karena kerusakan SSP secara Irreversibel

11 PENCEGAHAN Cukupi air dan elektrolit Aklimatisasi panas
Hindari exercise pada udara panas Penggunaan pakaian yang benar dan topi

12 Pemberian Cairan Elektrolit
Sebelum pertandingan 1 jam sebelum pertandingan minum cairan 2,5 % gula sebanyak ml. Suhu C Selama Pertandingan Minum cairan 2,5 % gula ml tiap menit Setelah Pertandingan Minum cairan berelektrolit Pemberian minum  exercise menit


Download ppt "EXERCISE PADA SUHU PANAS"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google