Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SOP 03 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SOP 03 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN"— Transcript presentasi:

1 SOP 03 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN
PENYELARASAN SOP SOP 03 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN

2 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN
PENYELARASAN SOP SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN Bertujuan Untuk : Mengatur ketentuan tentang Pengelolaan Risiko yang berlaku pada pada UJP Yanuar Bey & Rekan Ruang Lingkup : Ketentuan ini berlaku untuk seluruh penugasan yang diterima oleh Partner.

3 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
DEFINISI adalah seluruh kejadian yang antara lain disebabkan ketidakcukupan dan atau tidak berjalannya suatu proses, baik karena kesalahan manusia atau kegagalan eksternal yang mempengaruhi proses kerja penilaian Risiko adalah seluruh kejadian yang telah diidentifikasi akan memberikan risiko terhadap penilaian dan Partner. Risk Event adalah strategi atau tindakan yang dilakukan oleh Partner terhadap setiap risk event yang mungkin terjadi. Mitigasi adalah tambahan biaya yang dibebankan kepada Klien selain batas harga yang telah ditetapkan oleh asosiasi penilai untuk satu pekerjaan sebagai antisipasi terhadap risiko pekerjaan yang diberikan. Risk Premium adalah prinsip pengelolaan proses kerja yang dilakukan minimal oleh 2 (dua) orang untuk mengurangi risiko pada proses kerja tersebut. Dual Control adalah dampak dari risiko terhadap kinerja dari Partner termasuk didalamnya adalah dampak dalam bentuk kerugian dari sisi finansial, reputasi Partner, keselamatan dan lain-lain. Konsekuensi adalah sering/tidaknya suatu kejadian dalam kurun waktu tertentu yang dinyatakan dalam besaran kuantitatif. Frekuensi

4 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
KETENTUAN Pengelolaan resiko berdasarkan proses kerja yang ada (process approach) Evaluasi berkala setiap 1 tahun sekali Mitigasi pengelolaan resiko dilakukan dalam beberapa pilihan antara lain : accept, avoid, transfer, reduce

5 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
KETENTUAN, Continued Komitmen manajemen terhadap rencana usaha Evaluasi 1 tahun sekali, oleh komite, sesuai dengan SOP kepastian mutu dan kebijakan etika Pengendalian resiko Temuan yang dilaporkan oleh audit mutu harus tindak lanjuti oleh partner yang ditunjuk, kontrol terhadap pengendalian resiko suatu penugasan tersusun atas project manager dan partner. Tindakan disipliner harus di terapkan terhadap temuan penyelewengan, yang mengarah ke kriminal harus diteruskan kepada pihak yang berwajib Identifikasi, pengukuran, pemantauan resiko 5 point yang membahas tentang identifikasi resiko, metodologi yang digunakan dalam identifikasinya, pengukuran resiko berdasarkan frekuensi kejadian dan konsekuensinya, serta kriteria untuk konsekuensi dari resiko (tinggi, Medium, Rendah).

6 KETENTUAN, Continued Pekerjaan resiko tinggi
SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued KETENTUAN, Continued Pengumpulan data dan pemantauan resiko Berdasarkan data historis atau kejadian yang sedang berlangsung, pencatatan kejadian harus dikelola dengan baik, review berkala terhadap faktor faktor penyebab timbulnya risiko operasional dan dampak kerugiannya Beberapa ketentuan lain Pekerjaan resiko tinggi Pengelolaan resiko penerimaan dan penolakan klien Pengelolaan resiko pada kepastian mutu dan kebijakan etika Pengendalian mutu penugasan Pengendalian independensi Pengelolaan resiko pada penilaian. Kondisi tidak sepakat (Dispute) Menerangkan tentang kondisi dispute, terjadi di internal dan eksternal, langkah kerja utk mengatasinya.

7 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
KEWENANGAN

8 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
FLOW CHART Ada 5 flowchart dalam SOP Kepastian Mutu dan Kebijakan Etika ini Identifikasi dan pencatatan resiko Perencanaan mitigasi resiko Evaluasi resiko Penetapan fee Kondisi dispute

9 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
PROSEDUR PROSES IDENTIFIKASI KLIEN Berisi penjelasan prosedur yang harus dilakukan, oleh personil dalam KJPP Y&R, termasuk petugas yang ditunjuk, dalam setiap tahapan sebagai berikut : Tahap identifikasi dan pencatatan resiko Tahap perencanaan mitigasi resiko Tahap evaluasi resiko Tahap penetapan fee Tahap kondisi dispute

10 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
MEDIA / FORM YANG DIGUNAKAN Risk management plan

11 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
Secara periodik melakukan pemeriksaan terhadap Risk Management Plan, sesuai dengan Konsekuensi dan Frekuensi yang terjadi oleh Partner. Secara periodik memastikan Risk Management Plan telah berjalan sesuai dengan Rencana Usaha (Business Plan) yang telah ditetapkan. Secara periodik memastikan proses penerimaan Klien telah didokumentasikan dan telah disetujui oleh pejabat berwenang. Secara periodik memastikan persetujuan pejabat berwenang untuk kondisi dispute pada Y&R. Secara periodik memastikan telah dilakukan evaluasi dan assesment terhadap manajemen dari Klien sebelum menerima penugasan. PENGAWASAN (CONTROL CHECK POINT) PADA PROSES INI ADALAH PENGAWASAN

12 SOP 3 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN, Continued
END OF SLIDE


Download ppt "SOP 03 : PEDOMAN MANAJEMEN RESIKO PENUGASAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google