Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGANTAR KULIAH FARMASI KLINIK

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGANTAR KULIAH FARMASI KLINIK"— Transcript presentasi:

1 PENGANTAR KULIAH FARMASI KLINIK
YENI FARIDA S.FARM., M.SC., APT

2 Kontrak Perkuliahan Jika mahasiswa datang terlambat > 15 menit masih boleh mengikuti kuliah tetapi wajib membuat resume di akhir kuliah. Mahasiswa mengenakan pakaian sopan, berkerah, dan bersepatu atau sepatu sendal Minum, makan permen diperbolehkan di dalam kelas tetapi tidak boleh meninggalkan sampah. Jika ada yang kurang jelas dalam penyampaian materi, boleh segera bertanya dengan mengangkat tangan terlebih dahulu. Tugas mahasiswa dikumpulkan dalam bentuk softfile, dikirim via

3 Persyaratan mengikuti UKD adalah minimal 50% kehadiran
Persyaratan mengikuti UKD adalah minimal 50% kehadiran. Jika ada yang tidak masuk tanpa alasan dan bukti yang jelas dianggap tidak masuk. Jika ada yang sakit, dapat mengikuti KD susulan dengan menunjukkan surat keterangan dokter. Remidi wajib untuk nilai <60, nilai diambil yang terbaik maksimal 69. Remidi hanya sekali. Kecurangan selama mengerjakan ujian tidak akan diingatkan dan nilai langsung dikurangi Dosen tidak selalu benar, jika ada yang tidak sependapat boleh langsung mengemukakan pendapat

4 Pustaka Acuan Aslam,M., Tan C.K., Prayitno A., 2003, Farmasi Klinis (Clinical Pharmacy) Menuju Pengobatan Rasional dan Penghargaan Pilihan Pasien, Gramedia : Jakarta. Di Piro, J.T., et al., 2007, Pharmacotherapy: A Pathophysiologic Approach, Sixth Edition, The Mc Graw Hill Companies Inc. : USA. Lacy,F.C, 2010, Drug Information Handbook, Lexi-Comp Tietze, K.J., 2004, Clinical Skills for Pharmacist: A Patient – Focused Approach, Mosby Inc., Philadelphia,: Pensilvania. Pustaka-pustaka lain termasuk jurnal-jurnal

5 EVIDENCE BASED MEDICINE
kajian sistematis dalam pengambilan keputusan untuk memecahkan problem klinis dengan mengintegrasikan antara bukti terbaik terkini yang tersedia disesuaikan dengan kondisi pasien sehingga manfaat >>>> resiko

6 systematic review of RCTs
slide 7.1 hierarchy of major study designs systematic review of RCTs interventional RCT observational cohort case control validity 2001 Bazian Ltd

7 LEVEL OF EVIDENCE Class I
A RCT, or meta-analysis of RCTs, in a representative population that meets all six criteria: 1. Primary outcome variable: efficacy or effectiveness 2. Treatment duration: ≥48 wk 3. Study design: Double blind 4. Superiority demonstrated, or if no superiority demonstrated, the study’s actual sample size was sufficient to show noninferiority of no worse than a 20% relative difference in effectiveness/efficacy 5. Study exit: Not forced by a predetermined number of treatment-emergent seizures 6. Appropriate statistical analysis

8 Class II Class III Class IV
A RCT or meta-analysis meeting all the class I criteria except that 1. No superiority was demonstrated and the study’s actual sample size was sufficient only to show noninferiority at a 21–30% relative difference in effectiveness/efficacy OR 2. Treatment duration: ≥24 wk but <48 wk Class III A RCT or meta-analysis not meeting the criteria for any class I or class II category (e.g., an open-label study or a double-blind study with either a detectable noninferiority boundary of >30% or forced exit criteria) Class IV Evidence from nonrandomized, prospective, controlled or uncontrolled studies, case series, or expert reports

9 KUALITAS EVIDENCE A : Good evidence to support a recommendation for use B : Moderate evidence to support a recommendation for use C : Poor evidence to support a recommendation for or against use D : Moderate evidence to support a recommendation against use E : Good evidence to support a recommendation against use

10 EVALUASI LITERATUR Kriteria dasar untuk menilai semua sumber informasi : Kredibilitas pengarang (authorship) Referensi Conflict of interest (sponsor ?) Up to date (currency)

11 Jurnal yang bisa di akses

12


Download ppt "PENGANTAR KULIAH FARMASI KLINIK"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google