Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

NARKOBA www.ayinosa31.wordpress.com.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "NARKOBA www.ayinosa31.wordpress.com."— Transcript presentasi:

1 NARKOBA

2 NARKOBA B A C NARKOBA G D F E JENIS DEFINISI GEJALA CARA CIRI-CIRI
FAKTOR PERAN Arachi

3 NARKOBA Narkoba adalah obat/bahan/zat yang bukan tergolong makanan. Jika diminum, diisap, dihirup, ditelan, atau disuntikkan zat tersebut berpengaruh terutama pada kerja otak. Efek lainnya sering menyebabkan ketergantungan. Akibatnya, kerja otak berubah (meningkat dan menurun). Demikian juga fungsional organ tubuh lain (jantung, peredaran darah, pernafasan, dan lain-lain). Arachi

4 NARKOBA NARKOBA ZAT ADIKTIF NARKOTIKA PSIKOTROPIKA Arachi

5 NARKOTIKA Adalah zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semi sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri dan dapat menimbulkan ketergantungan. Arachi

6 PSIKOTROPIKA Adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis bukan narkotika, yang berkhasiat psikoaktif melalui pengaruh selektif pada susunan saraf pusat yang menyebabkan perubahan khas pada aktifitas mental dan perilaku Arachi

7 ZAT ADIKTIF Zat adiktif adalah obat serta bahan-bahan aktif yang apabila dikonsumsi oleh organisme hidup dapat menyebabkan kerja biologi serta menimbulkan ketergantungan atau adiksi yang sulit dihentikan dan berefek ingin menggunakannya secara terus-menerus yang jika dihentikan dapat memberi efek lelah luar biasa atau rasa sakit luar biasa. Arachi

8 JENIS-JENIS NARKOBA & EFEK PENGGUNAANNYA
morfin ectasy JENIS-JENIS NARKOBA DAN EFEK PENGGUNAANNYA GANJA NARKOTIKA Arachi

9 NARKOTIKA Arachi

10 MORFIN Arachi

11 GANJA Arachi

12 PSIKOTROPIKA Arachi

13 ECTASY Arachi

14 METHAMPHETAMINE Arachi

15 ZAT ADIKTIF Arachi

16 SOLVENT Arachi

17 GEJALA DINI PENYALAGUNAAN
Suka bohong Susah Diajak bicara Sulit Terlibat kegiatan Pulang Terlambat Tnp alasan Mudah marah NARKOBA GEJALA DINI Arachi

18 CIRI-CIRI PENYALAGUNAAN NARKOBA
Perubahan Fisik dan Lingkungan hidup Perubahan Psikologis Perubahan Perilaku Sosial Arachi

19 CIRI PENYALAGUNAAN NARKOBA
Perubahan fisik dan lingkungan sehari-hari: Jalan sempoyongan, bicara pelo, tampak terkantuk-kantuk Kamar tidak mau diperiksa atau selalu terkunci Sering menerima telepon atau tamu yang tidak dikenal Ditemukan obat-obatan, kertas timah, jarum suntik, korek api di kamar/di dalam tas Terdapat tanda-tanda bekas suntikan atau sayatan di bagian tubuh Sering kehilangan uang/barang di rumah Mengabaikan kebersihan diri Arachi

20 CIRI PENYALAGUNAAN NARKOBA
MALAS BELAJAR PERUBAHAN PSIKOLOGIS MUDAH TERSINGGUNG SULIT BERKONSENTRASI Arachi

21 CIRI PENYALAGUNAAN NARKOBA
Perubahan perilaku sosial Menghindari kontak mata langsung Berbohong atau manipulasi keadaan Kurang disiplin Bengong atau linglung Suka membolos Mengabaikan kegiatan ibadah Menarik diri dari aktivitas bersama keluarga Sering menyendiri atau bersembunyi di kamar mandi, di gudang atau tempat-tempat tertutup Arachi

22 PERAN SERTA MASYARAKAT
Pahami masalah penyalahgunaan narkoba, pencegahan dan penanggulangannya Amati situasi dan kondisi lingkungan Galang potensi masyarakat yang dapat membantu pelaksanaan penanggulangannya, terutama orang tua, para remaja, sekolah, organisasi-organisasi sosial dalam masyarakat di sekitar lingkungan. Libatkan tokoh-tokoh masyarakat, organisasi sosial, tokoh agama dan potensi-potensi masyarakat yang ada. Beri pengertian tentang masalah penyalahgunaan narkoba, dimana masalah tersebut bukan lagi menjadi tanggung jawab pemerintah tapi juga masyarakat. Kerjasama antar agama Arachi

23 Faktor seseorang menggunakan narkoba
Pengenalian diri yang lemah dan cenderung mencari sensasi Kondisi kehidupan keluarga Mengalami gangguan perilaku Suka menyendiri dan berontak Prestasi sekolah yang rendah Tidak diterima kelompok Berteman dengan pemakai narkoba Mengenal narkoba di usia dini Arachi

24 CARA MENGHINDARI NARKOBA
1. Lebih mendekatkan diri pada TYME 2. Menjalin hubungan baik dengan orang lain 3. Menyelesaikan masalah 4. Menentukan masa depan 5. Kontrol diri 6. Komunikasi efektif 7. Pengetahuan narkoba dan bahayanya Arachi

25 Thank You !


Download ppt "NARKOBA www.ayinosa31.wordpress.com."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google