Nama : Alek Hermanto NIM : Jurusan : Teknik Informatika Perancangan Sistem Informasi Point Of Sales Pada Apotek Aman Karawang Berbasis Web. Nama : Alek Hermanto NIM : Jurusan : Teknik Informatika
Latar Belakang Masalah Seiring perkembangan teknologi informasi yang demikian pesat dan semakin canggih, sekarang ini sangat mempengaruhi dunia bisnis di indonesia. Dengan teknologi informasi, maka informasi menjadi praktis, efisien, dan efektif di dalam membantu pengambilan keputusan. salah satu aspek yang paling mendukung adalah adanya web aplikasi yang dapat membantu dalam proses tranaksi penjualan dan pembelian produk.
Pada saat ini, apotek aman belum menggunakan sistem secara terkomputerisasi keseluruhan, sehingga transaksi penjualan dan pembelian membutuhkan waktu dan banyak tenaga, dan bila terus dibiarkan akan berdampak pada kemajuan dan pelayanan apotek aman tersendiri.
Identifkasi Masalah Sehubungan dengan latar belakang masalah di atas maka yang menjadi masalah pada apotek aman adalah : 1. terintegrasinya, data-data barang sehingga keberadaannya kurang teratur. 2. Tidak terdapat penyimpanan data berbasis database, sehingga proses pengolahan dan pencarian data barang menjadi lama. 3. Kesulitan dalam proses transaksi karena proses transaksi masih dilakukan secara manual.
Rumusan Masalah Berdasarkan uraian diatas, permasalahan di Apotek Aman pada saat ini adalah : Bagaimana mengatasi proses transaksi pada Apotek Aman ? Bagaimana tindakan yang dilakukan untuk perbaikan data yang kurang efektif apabila terjadi kesalahan pada proses transaksi? Bagaimana membuat aplikasi yang dapat meginfokan persediaan stock obat pada Apotek Aman?
Batasan Masalah Dengan memperhatikan identifikasi masalah tersebut penulis dapat merumuskan masalah sebagai berikut : Dalam Pembuatan aplikasi ini, tidak seluruh kegiatan yang ada diperusahaan dibuat program basis datanya, tetapi hanya dibuat basis data untuk pembelian, penjualan dan persediaan atau stok barang.
1. Sistem yang dibuat terdiri dari Data Barang, Data Supplier, Data Pembelian Barang, Penjualan Barang dan pencetakan laporan meliputi Laporan Data Barang atau Stok Barang, Laporan Data Supplier, Laporan Data Pembelian, Laporan Pendapatan dan Penjualan Barang. 2. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP (Hypertext Preprocessor) dan MYSQL sebagai databasenya.
Tujuan Dan Manfaat 1. Memberikan masukan kepada perusahaan dalam hal ini Apotek Aman dalam memperbaiki sistem yang berjalan agar lebih efektif dan efisien. 2. Mengimplementasikan program aplikasi guna mempermudah proses transaksi pada Apotek Aman. 3. Memudahkan dalam pengolahan data-data transaksi, serta memperbaiki mutu penjualan dan pembelian pada Apotek Aman karawang.
Flowmap Sistem Penjualan Obat Yang Berjalan
Flowmap Sistem Pembelian Obat Yang Berjalan
Diagram Konteks Yang Berjalan
DFD Level 0 Sistem Yang Sedang Berjalan
Sistem Yang Diusulkan Adapun berdasarkan permasalahan diatas penulis mencoba mengusulkan sistem yang digunakan untuk mengatasi permasalahan yang ada pada apotek aman, berikut sistem yang akan diusulkan oleh penulis.
Flowmap Penjualan Obat Sistem Yang Diusulkan
Flowmap Pembelian Obat Sistem Yang Diusulkan
Diagram Konteks Yang Diusulkan
DFD Level 0 Sistem Yang Diusulkan
DFD Level 2 Proses Penjualan Obat Yang Diusulkan
DFD Level 2 Proses Pembelian Obat Sistem Yang Diusulkan
Entity Relationship Diagram
Kesimpulan Dengan adanya aplikasi point of sales berbasis web terkomputerisasi ini,apotek aman dapat melakukan proses transaksi penjualan dengan lebih cepat dan proses pencarian barang (obat) dengan efisien karena prosesnya sudah teroputerisasi. Dengan adanya aplikasi ini, apotek aman dapat meminimalkan penggunaan kertas yaitu pencatatan manua stok pesediaan obat dan penyimpanan data lebih terjamin.