Prinsip Negasi dalam Pengembangan Materi Kuliah Daring

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
UNIT 2A Bagaimana Merancang Lembar Kerja yang Baik?
Advertisements

PR Kumpulkan Hari Senin, 17 Maret Suatu percobaan pelemparan dadu dilakukan. Misalkan F adalah kejadian munculnya mata dadu 6 dan E adalah kejadian.
KONSEP DASAR PROBABILITAS
Probabilitas Terapan.
Bab 4. Variabel Acak dan Distribusi Probabilitas
DISTRIBUSI PELUANG.
PROBABILITAS (PELUANG)
Struktur dan Manfaat Kerangka Pemikiran
Inductive Reasoning Zainal A. Hasibuan/Siti Aminah Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia.
STATISTIK DAN PROBABILITAS pertemuan 3 Oleh : L1153 Halim Agung,S.Kom
PELUANG DAN ATURAN PELUANG
PELUANG Ruang Sampel dan Kejadian.
Media Pembelajaran Matematika
Proses Stokastik Semester Ganjil 2013/2014
10. KOMBINATORIAL DAN PELUANG DISKRIT.
Peubah Acak (Random Variable)
PROBABILITY DAN JOINT DENSITY FUNCTION
F2F-7: Analisis teori simulasi
Responsi Teori Pendukung
PELUANG PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN TITIK SAMPEL KEJADIAN
BAB 6 KOMBINATORIAL DAN PELUANG DISKRIT. KOMBINATORIAL (COMBINATORIC) : ADALAH CABANG MATEMATIKA YANG MEMPELAJARI PENGATURAN OBJEK- OBJEK. ADALAH CABANG.
SMA NEGERI 1 PARE Jl. Pahlawan Kusuma Bangsa No. 41 Pare Kediri
Statistika Mulaab,S,si M.kom Lab CAI Teknik Informatika xxxx Website Kuliah : mulaab.wordpress.com.
Pertemuan 9 : Pewarnaan graph
1 Pertemuan 10: Engine Trouble Matakuliah: G0942/Listening 1 Tahun: 2009 Versi: baru.
PROBABILITAS PENDUGAAN PARAMETER PEUBAH LATEN KEMISKINAN RELATIF.
PROBABILITAS Teori probabilitas sering disebut teori kemungkinan, teori peluang dan merupakan dasar bagi pemahaman statistika A. Probabilitas Sederhana.
PENGANTAR Kriswi 2009.
RUANG SAMPEL & KEJADIAN
Penelitian Eksperimen (Experimental Research)
KONSEP STATISTIK.
KOMUNIKASI DATA Materi Pertemuan 3.
Probabilitas dan Teori Keputusan
DISTRIBUSI BINOMIAL (PART 3)
Model Proses Analisis Bisnis
STATISTIKA Pertemuan 4: Pengantar teori peluang dan distribusi peluang
PERTEMUAN 4 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
Teori Peluang / Probabilitas
Teori Peluang Statistik dan Probabilitas
PIPELINING Arsitektur Komputer.
Matakuliah : R0124 / Teknik Komunikasi Arsitektur
Pertemuan - 7 Teori Peluang.
PROBABILITAS Hartanto, SIP, MA
CA113 Pengantar Manajemen Bisnis
Pendekatan Probabilitas
DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT TEORITIS 1
TEORI KEMUNGKINAN (PROBABILITAS)
K0NDISI DUNIA PENDIDIKAN INDONESIA
Distribusi Teoritis Peluang Diskrit
Peluang Diskrit Achmad Arwan, S.Kom.
CA113 Pengantar Manajemen Bisnis
DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRIT TEORITIS 2
DISTRIBUSI VARIABEL RANDOM “DISKRIT” KHUSUS “ Bernoulli ” PMtk III B
SAMPLING UNTUK PENGUJIAN SUBSTANTIF
Fungsi Distribusi Probabilitas Diskrit
PONDASI Nur Ahmad Husin.
PEMBANGKIT RANDOM VARIATE
Distribusi Probabilitas Khusus
PELUANG KEJADIAN Pasti terjadi, disebut kepastian, diberi simbol 1
TEORI PROBABILITAS by WAHYUYANTI (WYT)
T. Yudi Hadiwandra, M.Kom WA: PROBABILITAS DAN STATISTIK Code : h87p4t
T. Yudi Hadiwandra, M.Kom WA: PROBABILITAS DAN STATISTIK Code : h87p4t
CA113 Pengantar Manajemen Bisnis
Variabel Acak Sebuah variabel acak merupakan hasil numerik dari sebuah proses acak atau kejadian acak Contoh: pelemparan koin S = {HHH,THH,HTH,HHT,HTT,THT,TTH,TTT}
Nilai Harapan Peubah Acak
SIMILES. The comparison is carried out using the words ‘like’ as etc. Example : 1. as free as a bird. The word ‘free’ is compared with the word ‘bird’
OPERATIONS RESEARCH – I
TEORI PROBABILITAS Disarikan dari : Adawiyah, Ariadi dan sumber lain yang relevan This template is provided by
TELLING HOW THINGS WORK
ASKING AND GIVING OPINION
Transcript presentasi:

Prinsip Negasi dalam Pengembangan Materi Kuliah Daring P3AI - ITS

Prinsip Pengembangan Materi KD ITS Prinsip Negasi MeMULAi dengan AKHIR BAGIAN-bagian Tidaklah Penting, KeSELURUHanlah yang Penting Menyajikan KOMPLEKSitas dalam KeSEDERHANAan Berpikir KRITIS dan KREATIF seperti Bernapas

Prinsip Negasi Menerapkan metode Contoh Bukan Contoh Membuat model Frayer untuk tiap Konsep Menyiapkan template model Frayer untul Latihan Menyiapkan Rubrik untuk Asesmen.

Frayer Model Konsep Definisi Karakteristik Example Non Example

Frayer Model Tujuan 1. identifikasi konsep yang belum dikenal 2. membuat referensi visual suatu konsep Manfaat 1. membangun pemahaman suatu konsep 2. menyajikan gambaran pengetahuan utama yang menghubungkan konsep 3. membandingkan atribut dan contoh. 4. berpikir kritis untuk menemukan keterkaitan antar konsep dan membangun pemahaman yang lebih mendalam.

Contoh Model Frayer

Probabilitas P(even) = Definisi Peluang bahwa suatu even akan terjadi Dinyatakan sebagai perbandingan dari hasil eksperimen terhadap semua hasil yang mungkin terjadi Karakteristik > Peluang suatu kejadian > Atas semua hasil yang mungkin Contoh Sejumlah hasil yang diamati Semua hasil yang mungkin P(3) = Probabilitas muncul angka 3 pada percobaan melempar sebuah dadu. P(3) = 1/6 Bukan Contoh P(3) = 3/6 P(even) =

Event Dependen Definisi Dua atau lebih kejadian dimana hasil dari satu kejadian mempengaruhi hasil dari even yang lain Karakteristik > Dua atau lebih kejadian bersama > Sebuah hasil yang mempengaruhi percobaan/eksperimen yang datang setelahnya Contoh Mengambil sebuah kartu, dikembalikan, kemudian mengambil sebuah kartu lagi. Probabilitas kartu yg pertama muncul : 13/52 Yang kedua muncul lagi  adalah: 13/52, sedangkan bila tidak dikembalikan: 12/51 Bukan Contoh Melempar sebuah dadu dua kali dan keduanya muncul nilai 6. Melempar sebuah dadu beberapa kali merupakan Even Independen

P(3)*P(Gambar) = P(3 dan Gambar) Event Independen Definisi Dua atau lebih kejadian dimana hasil dari satu kejadian tidak mempengaruhi hasil dari even yang lain Karakteristik > Dua atau lebih kejadian/even > Tidak mempengaruhi even lain Contoh P(3)*P(Gambar) = P(3 dan Gambar) Daptkan probabilitas muncul nilai 3 dari percobaan melempar sebuah dadu dan muncul Gambar pada pelemparan sebuah koin. (1/6) * (1/2) = 1/12 Bukan Contoh Mengambil sebuah kartu dari setumpuk kartu tanpa dikembalikan

Frayer Model: Rubrik Beginning 2 pts Approaching 4 pts Meeting 6 pts Exceeding 8 pts Definition No definition or definition in wrong box. Definition is present, but copied straight from text. Definition is present, but only modified from text. Definition is present and is in student's own words. Able to show understanding of meaning from the definition. Characteristics No characteristics are listed or in the wrong box. There is at least one characteristics are listed. It does not fully describe the word or give facts about the word. There are at least 1-2 characteristics listed and they describe the word. There are at least 3 or more characteristics listed and they completed describe facts about the word. Examples No example is present or it is in the wrong box. An illustrated example is present, but it contains words. There is an illustrated example and describes the word. There is an illustrated example. It is neatly drawn and perfectly describes the word. Non-examples No non-example is present or it is in the wrong box. An illustrated non-example is present but it contains words. There is an illustrated non-example and describes the word. There is an illustrated non-example. It is neatly drawn. Vocabulary Word No word is present. A word is present and contains a few spelling errors. The word is present and contains one to two spelling errors. The word is present and contains no spelling errors.

MeMULAi dengan AKHIR menetapkan tujuan / yg hendak dicapai di setiap unit pembelajaran menyampaikan relevansi dan kepentingannya dlm keseharian, di dunia usaha, industri atau yg lain.

BAGIAN tidaklah Penting, KeSELURUHanlah yg Penting menyajikan Peta Capaian menyajikan Peta Konsep atau Organisasi Materi menyajikan kerangka pembahasan membungkus dg Pengantar dan Ringkasan

BAGIAN Tidaklah Penting, KeSELURUHanlah yang Penting Probabilitas & Proses Stokastik Teori Probabilitas Aksioma Probabilitas Probabilitas Bersyarat Even Independen Aplikasi Probabilitas Variabel Acak Var. Acak Kontinyu Var. Acak Diskrit Variabel Acak Join CDF Join PMF Join PDF Join Proses Acak Konsep Pros Acak Pros Acak Stasioner Sekuen Acak Model Noise Sistem Linear dg Input Acak Sistem LTI Kontunyu Sistem LTI Diskrit

Menyajikan KOMPLEKSitas dalam KeSEDERHANAan mengklasifikasikan dimensi pengetahuan: FKP3 Fakta, Konsep, Prinsip, Proses & Prosedur yg kompleks disajikan lbh sederhana menggunakan media yg tepat.

Berpikir Kritis & Kreatif Seperti Bernapas setiap saat/tahapan berpikir kritis utk mengetahui kekurangannya kmd berpikir kreatif utk mencari penyelesaiannya. berpikir kritis dan kreatif silih berganti spt bernapas

Berpikir Kritis & Kreatif Seperti Bernapas Penyelesaian Masalah Melukis