TUJUAN,PROSEDUR,DAN TEKNIK ANALISIS KEUANGAN
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN Merupakan suatu proses yang penuh pertimbangan dalam rangka membantu mengevaluasi posisi keuangan dan hasil operasi perusahaan pada masa sekarang dan masa lalu, dengan tujuan utama untuk menentukan estimasi dan prediksi yang paling mungkin mengenai kondisi dan kinerja perusahaan pada masa mendatang
Tujuan analisis keuangan Mengurangi pengambilan keputusan berdasar dugaan murni atau intuisi Laporan keuangan menyajikan informasi apa yang telah terjadi, sedangkan pemakai membutuhkan informasi yang mungkin terjadi sehingga dibutuhkan analisis keuangan Mengkonversi data menjadi informasi dengan mengukur standar atau menghubungkan antar data Screening awal dalam memilih investasi Alat forecasting Alat untuk diagnosa masalah-masalah manajemen, operasi dan lainnya.
Prosedur analisis keuangan Memahami latar belakang data keuangan perusahaan Memahami kondisi-kondisi yang berpengaruh pada perusahaan Mempelajari dan mereview laporan keuangan Analisi keuangan
Teknik analisis keuangan Metode horizontal (dinamis) Metode vertikal (statis)
Analisis horizontal Membandingkan laporan keuangan untuk beberapa tahun (periode), sehingga dapat diketahui perkembangan dan kecenderungannnya Membandingkan pos yang sama untuk periode yang berbeda Bergerak dari periode ke periode Teknik : analisis trend, analisis sumber dan penggunaan dana, analisis perubahan laba kotor
Analisis vertikal Membandingkan antara pos yang satu dengan pos yang lain pada laporan keuangan yang sama pada periode tertentu Teknik : prosentase per komponen (common-size) ,analisis ratio, analisis impas
Contoh teknik analisis Laporan Keuangan Analisis Rasio Analisis Du Pont Analisis trend Analisis Common Size
Analisis ratio Ratio Likuiditas Ratio solvabilitas Ratio profitabilitas Ratio kinerja operasi
Analisis Du Pont Analisis du pont merupakan analisis yang mempertajam analisis rasio. Analisis du pont memisahkan profitabilitas dengan pemanfaatan aset. Analisis Du Pont : menghubungkan ROA, profit margin, dan perputaran aktiva ROA = Profit margin x perputaran aktiva
Analisis trend Mengambarkan kecenderungan perubahan suatu pos laporan keungan selama beberapa periode Dapat digunakan untuk forecasting
Analisis trend Pos Tahun 2000 Tahun 2001 Tahun 2002 Tahun 2003 Penghasilan Rp. 1000 1150 1300 1600 Hpp 800 920 1040 1160 Laba kotor 200 230 260 290 Biaya lain 100 115 130 180
Analisis common-size Pos-pos dinyatakan dalam satuan prosen atas dasar total kelompoknya Jika disusun komparatif dapat memberikan informasi perubahan komposisi, baik komposisi investasi maupun struktur modal
neraca Th. 2004 Th 2005 CM (%) 2004 2005 Kas 1300 1200 ............ .......... Piuitang 1000 Persediaan 2200 2600 Tanah 2300 3700 Gedung 4000 Mesin 5000 Tot.aktv 15000 17500 100
Sumber bacaan Erich A. Helfert , Teknik analisis keuangan , Prastowo, Dwi dkk, Analisis Laporan Keuangan, UPP AMP YKPN Mamduh Hanafi & abdul Halim, Analisis laporan Keuangan, UPP AMP YKPN