DILUTIVE SECURITIES AND EARNINGS PER SHARE MODUL PERTEMUAN 26 AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH YESSI FITRI SEKURITAS DILUTIF DAN LABA PER SAHAM DILUTIVE SECURITIES AND EARNINGS PER SHARE Dilutive Securities and Earnings Per Share Dilutive Securities and Compensation Plans Debt and equity Convertible debt Computing Earnings Per Share Simple capital structure Complex capital structure Convertible preferred stock Stock warrants Accounting for compensation Pengertian Sekuritas Dilutif Sekuritas Dilutif adalah sekuritas yang dapat diubah menjadi saham biasa dan perubahan tersebut berakibat pada pengurangan (dilution) laba per lembar saham. ‘13 Akuntansi Keuangan Menengah Yessi Fitri, SE. Ak. M.Si. Pusat Bahan Ajar dan Elearning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id 1
40,000 30,000 Hutang Obligasi Premi atas Hutang Obligasi Saham Biasa Jurnal: Cash 3,960,000 Discount on bonds payable Bonds payable 40,000 4,000,000 Pada saat Konversi Jika obligasi dikonversi menjadi sekuritas lainnya, maka perusahaan menggunkan metode nilai buku untuk mencatat konversi. BE16-2: Yuen Corp. has outstanding 2,000, $1,000 bonds, each convertible into 50 shares of $10 par value common stock. The bonds are converted on December 31, 2010, when the unamortized discount is $30,000 and the market price of the stock is $21 per share. Bonds payable 2,000,000 Discount on bonds payable Common stock (2,000 x 50 x $10) Additional paid-in capital 30,000 1,000,000 970,000 Contoh: Hilton corp. menerbitkan obligasi konvertibel senilai $ 1.000 yang dapat dikoneversi menjadi 10 lembar saham biasa dengan nilai pari $ 10. Pada saat dikonversi premi yang belum diamortisasi sebesar $ 50 Jurnal: Hutang Obligasi Premi atas Hutang Obligasi Saham Biasa Agio saham 1.000 50 100 950 Konversi yang dirangsang Konversi yang dirangsang merupakan konversi yang dipercepat (oleh issuer) yang menjadi motivasinya adalah untuk mengurangi beban bunga tetap atau meningkatkan rasio hutang terhadap ekuitas. Dilakukan dengan cara memberikan perangsang ‘13 Akuntansi Keuangan Menengah Yessi Fitri, SE. Ak. M.Si. Pusat Bahan Ajar dan Elearning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id 3
Saham preferen konvertibel Agio saham Laba ditahan saham biasa 1.000 Keuntungan atau kerugian atas penarikan hutang konvertibel perlu diakui dengan cara yang sama seperti pada keuntungan atau kerugian atas penarikan hutang nonkenvertibel. Saham Preferen konvertibel Saham preferen konvertibel diperlakukan sebagai bagian dari modal saham. Perbedaaan yang utama akuntansi untuk obligasi konvertibel dengan saham preferen konvertibel adalah pada tanggal penerbitannya. Obligasi konvertibel dianggap sebagai kewajiban, sedangkan saham preferen konvertibel dianggap sebagai bagian dari ekuitas pemegang saham. Perusahaan tidak mengakui kerugian atau keuntungan pada saat pemegang saham menggunakan saham preferen konvertibel. Akuntansi untuk transaksi Saham Preferen Konvertibel perusahaan menggunakan metode nilai buku. Contoh: Host enterpise menerbitkan 1.000 lembar saham biasa bernilai pari $ 2 atas konversi 1.000 lembar saham preferen bernilai pari $ 1 yang pada walnya diterbitkan dengan premi $ 200 Jurnal: Saham preferen konvertibel Agio saham Laba ditahan saham biasa 1.000 200 800 2.000 Menghitung laba per saham Laba per saham sering kali dilaporkan dalam penerbitan keuangan, dan telah digunakan secara luas oleh pemegang saham dan investor potensial dalam mengevaluasi Profitabilitas perusahaan. Laba per saham menunjukkan laba yang dihasilkan oleh per lembar saham biasa, jadi laba per saham hanya dilaporkan untuk saham biasa. Umumnya laba per saham dilaporkan dibawah laba bersih dalam laporan laba rugi. Berikut ini adalah contoh penyajian Laba per saham dalam laporan laba rugi: ‘13 Akuntansi Keuangan Menengah Yessi Fitri, SE. Ak. M.Si. Pusat Bahan Ajar dan Elearning Universitas Mercu Buana http://www.mercubuana.ac.id 5