KEBIJAKAN NASIONAL PENDIDIKAN KARAKTER 2011 MENINGKATKAN KREATIFITAS
BERDO’A, BACA SURAT AL-FAATIHAH
AGENDA PERTEMUAN - 07 1. Menyayangi Sesama 2. Berlaku Jujur 3. Bertanggung Jawab 4. Menegakan Disiplin 5. Berlaku Adil 6. Berkolaborasi Dan Bersatu 7. Meningkatkan Kreatifitas 8. Belajar Dan Berilmu 9. Mencegah Kemungkaran 10. Menjaga Kedamaian 11. Mensyukuri Nikmat 12. Berlaku Sabar
BAGAIMANA MANAJEMEN WAKTU ? Ciri-ciri Waktu : 1. Waktu tidak bisa disewa, dipinjam, atau dibeli 2. Waktu tidak berubah 3. Waktu tidak bisa disimpan dan dikumpulkan 4. Waktu tidak ada penggantinya 1 Prioritas Amal : 1. Wajib, laksanakan 2. Sunah, upayakan 3. Mubah, lakukan yang paling bermanfaat 4. Makruh, hindarkan 5. Haram, tinggalkan 2
PERAMPOK WAKTU Penundaan Telepon Televisi Transportasi 1 Penundaan Telepon Televisi Transportasi Tamu tak diundang Pertemuan Kurangnya rencana harian Melakukan sesuatu secara emosional Tidak bisa mengatakan tidak Kebiasaan hidup yang tidak baik 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Michael Jordan, mantan pemain basket terbaik dan termahal di dunia. 10/13/2017 Michael Jordan, mantan pemain basket terbaik dan termahal di dunia. David Horton (CiTR)
BAGAIMANA BERFIKIR KREATIF ? “Kreatifitas terdiri dari 1 persen inspirasi dan 99 persen kerja keras.” - Thomas Alfa Edison
MEREKA YANG PENUH PERJUANGAN Sylvester Stallone. Untuk memasarkan Rocky dia ditolak 1855 kali. 1 Thomas Alfa Edison dalam proses menciptakan bola lampu gagal 9999 kali. “Aku tidak gagal, aku berhasil membuktikan bahwa 9.999 jenis bahan mentah itu tidak bisa dipakai. Aku akan meneruskan percobaan ini sampai menemukan bahan yang cocok”. 2 Walt Disney mengajukan proposal “Disneyland” kepada bank-bank di Amerika Serikat ia ditolak sebanyak 302 kali. 3 Sebelum menemukan elemen radium, penelitian Marie Curie gagal sebanyak 48 kali. “Sesungguhnya perlu 100 tahun lagi untuk menemukan elemen ini, dan selama saya masih hidup saya tidak akan menghentikan penyelidikan ini”. 4
METODE BERPIKIR KREATIF
METODE BERPIKIR KREATIF
METODE BERPIKIR KREATIF
METODE BERPIKIR KREATIF
BAGAIMANA BERFIKIR KREATIF ? Melihat dengan sudut pandang baru (Sebenarnya masalah yang kita hadapi tidak berubah, tetapi yang kita ubah adalah cara kita dalam memandang masalah tersebut melalui pola pikir positip. Misal : memandang kegagalan sebagai sukses yang tertunda, bukan kegagalan sebagai alasan untuk frustasi berat). Menemukan hubungan baru Membentuk kombinasi baru
BAGAIMANA BERFIKIR KREATIF ? SCUMPS Shape Color Use Material Part Size
BAGAIMANA BERFIKIR KREATIF ? Membuat COMBINASI baru Menggunakan Input yang RANDOM Membuat ELIMINASI Menggunakan ALTERNATIF Mencoba Cara Pikir Terbalik Kasus Ekstrim
BAGAIMANA BERFIKIR KREATIF ? ATM = Amati, Tiru, Modifikasi
BAGAIMANA BERFIKIR KREATIF ?
TIPS MENINGKATKAN KREATIFITAS Tingkatkan penggunaan otak kanan anda melalui stimulus visualisasi tujuan, mempelajari seni musik, serta berolahraga jalan kaki tanpa alas Kenali hambatan kreatifitas anda, dan lakukan rencana aksi untuk mengeliminir hambatan tersebut Biasakan berpikir berbeda
TAHUKAH KITA DENGAN KONDISI REMAJA SEKARANG Korban tawuran antar pelajar ? Korban pengisap rokok ? Korban pengguna narkoba ? Korban tayangan amoral di saluran televisi ? Korban pergaulan bebas Korban tayangan mistis & syirik di televisi ?
SIFAT PARA INOVATOR DAN KREATOR Championship :Tekun, tidak mudah menyerah, dan tidak berputus asa Out of Status Quo : Anti kemapanan Dynamic : Berusaha menjauhkan diri dari rutinitas kerja Extraordinary : Siap menghadapi kekacauan, ketidakmenentuan, dan tidak segan berbeda dengan main stream yang ada Strong Motivation : Kepercayaan Diri yang besar
PROSES KREATIF MENURUT PARA TOKOH Ide kreatif / gagasan inovatif Imajinasi Kontemplusi Karya Besar Survive Mandiri Uang Reputasi
KREATIFITAS VS INTELEGENSIA Kreativitas rendah – intelegensi rendah Kreativitas tinggi – intelegensi tinggi Kreativitas rendah – intelegensi tinggi Kreatifitas tinggi – intelegensi rendah
Seorang petani memiliki sedikit tanah yang akan dibagi menjadi 4 bagian yang sama diantara 4 orang anaknya. Tanah itu tergambar seperti dibawah ini: Bagian-bagian terse-but harus sama ukur-an dan bentuknya. Cobalah gambarkan bagian-bagian yang dimaksudkan diatas 5000 M2 5000 M2 5000 kaki 5000 M2 5000 M2 5000 M2
Gambar 1 untuk diprlihatkan kepada peserta didik Gambar 2 Setelah Dibagi Gambar 1 untuk diprlihatkan kepada peserta didik
STRUKTUR INTELEGENCY IQ tidak dapat dijadikan kriteria tunggal untuk Lebih menyangkut cara berpikir yang konvergen (memusat) 1. Intelegensi Berkenaan dengan cara berpikir divergen (menyebar) 2. Kreativitas IQ tidak dapat dijadikan kriteria tunggal untuk mengidentifikasi orang – orang yang berbakat
TUGAS PENGGANTI PERTEMUAN 13 TUGAS PENGGANTI PERTEMUAN 14 Meresume jurnal tentang salah satu dari Prinsip 8, 9, 10, 11 dan 12, isinya : 1. Latar belakang, 2. Masalah, 3. Analisa, 4. Hasil 5.kesimpulan TUGAS PENGGANTI PERTEMUAN 14 Cari video tentang salah satu dari 12 prinsip dasar UPI-YPTK yang berukuran < 1MB, Max. 500 KB, durasi 2 Menit (120 Detik) Catatan : dikirim ke email : soe@upiyptk.org paling lambat : Sabtu / 28 Desember 2013 Jam 00:00 WIB, Nama File : Nobp_Nama
KREATIVITAS CREATIVE PERSON CREATIVE PROCESS D E F I N I S I KEMAMPUAN MENGKOMBINASIKANELEMEN DARI BEBERAPA PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN DENGAN MENINGGALKAN POLA DAN STRUKTUR BERPIKIR TRADISIONAL UNTUK MENEMUKAN IDE IDE BARU YANG BERGUNA ( Joko Siswanto ) Kreativitas berhubungan dengan proses penemuan idea Inovasi lebih pada implementasi gagasan Kreativitas berasosiasi dengan efek organisasi terhadap individu Inovasi lebih berasosiasi dgn struktur dan kebijakan organisasi serta pengaruhnya terhadap kemampuan menghasilkan produk dan jasa yang inovatif CREATIVE PLACE LINGKUNGAN YANG BERSAHABAT MENDUKUNG CARA BERPIKIR CREATIVE SECARA POSITIVE MEMPENGARUHI TINGKAT INOVASI FLEXIBILITY GENUIN ELABORATION CREATIVE PERSON CREATIVE PRODUCT GENUIN , APPLICABLE , PRODUCT TRANSFORMATION PRODUCT CONCENTRATION MANUFACTURABILITY PERSIAPAN INKUBASI ILUMINASI VERIFIKASI CREATIVE PROCESS
GAYA KREATIVITAS A D A P T O R I N V E N T O R DISIPLIN TEPAT MENERAPKAN METHODE YANG MAPAN MENGGUNAKAN CARA BERFIKIR YANG BERLAINAN IDENTIFIKASI MASALAH DAN MENCARI SOLUSI MEMIKIRKAN PEMECAHAN KURANG TERTARIK PADA INDENTIFIKASI MASALAH MEMPERTANYAKAN LANDASAN BERFIKIR DALAM MENCARI SOLUSI MEMENTINGKAN HASIL BERUSAHA MEBERI SOLUSI YANG LEBIH BAIK SENANG MENAGANI BERBAGAI TUGAS DAN TIDAK SUKA HAL DETAIL ORIENTASI PADA PROCESS PENGERJAAN LEBIH MENGHARGAI KWALITAS GAGASAN DARIPADA PENCAPAIAN KONSENSUS ATAU KESEPAKATAN MAMPU DAN SENANG MENANGANI PEKERJAAN SECARA RINCI PEKA TERHADAP HAL HAL YANG MENDORONG KEBERSAMAAN KELOMPOK
I N O V A S I SUMBER INOVASI INOVASI MERUPAKAN KELANJUTAN DARI PENEMUAN (INVENTION) YAITU KEGIATAN KREATIF UNTUK MENCIPTAKAN SUATU KONSEP BARU UNTUK KEPERLUAN BARU , UNTUK DIWUJUDKAN DAN DIIMPLEMENTASIKAN MENJADI SUATU BISNIS YANG SUKSES SUMBER INOVASI SUATU USAHA YANG SISTEMATIS , SADAR , DAN MEMILIKI MAKSUD TERTENTU Hal hal yang dapat memacu timbulnya inovasi Kejadian tidak terduga - ketidakserasian - kebutuhan process - perubahan pasar - perubahan demografi - perubahan persepsi - munculnya pengetahuan baru ENAM FAKTOR PEMACU INOVASI ( WALTON) PANDANGAN BERBEDA TERHADAP SUATU MODEL YANG ADA - MOTIVASI UNTUK MELAKUKAN PERUBAHAN KARENA KOMPETISI INTERNAL - KONTEKS SOSIAL - LEMBAGA YANG BERPENGARUH - TINGKAT PENGETAHUAN DAN KETRAMPILAN KARYAWAN DAN MANAJER YANG TERUS BERUBAH - SUMBER EKSTERNAL : PASAR , TEKNOLOGI . POLITIK
KLASIFIKASI INOVASI ■ Inovasi sosial : berupa perubahan kebijakan , prosedure kerja, peraturan pemerintah dll ■ inovasi teknologi : berupa perubahan fungsi atau bentuk produk teknologi Pieter Drucker Inovasi organisasi : transformasi idea keproses manajerial baru Inovasi teknologi : tranformasi idea menjadi produk baru yang lebih layak jual. Brimm Inovasi Radikal : Inovasi berdasar derajad perubahannya (sama sekali baru ) Inovasi sitim : penciptaan fungsi baru Inovasi inkremental : kelanjutan dari kedua inovasi tsb diatas. Betz
PRINSIP INOVASI ■ HAL HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN DAN SEHARUSNYA DIJALANKAN INOVASI DIMULAI DARI PELUANG YANG ADA , BERSIFAT KONSEPTUAL DAN PERSEPTUAL , HARUS SEDERHANA DAN FOKUS , DIMULAI DARI HAL HAL YANG KECIL , DIKAITKAN DENGAN TUJUAN UNTUK MENJADI PEMIMPIN ■ HAL HAL YANG HARUS DIHINDARKAN INOVASI YANG TERLALU PINTAR DAN BERBELIT BELIT , YANG TERLALU RUMIT , UNTUK MASA DEPAN SEBAIKNYA DITUJUKAN PADA SAAT INI DAN MENDATANG Menurut Pieter Drucker INOVASI DITUJUKAN UNTUK PERBAIKAN KONDISI BISNIS YANG ADA INOVASI MERUPAKAN PROSES BERTAHAP TIM INOVASI MEMPUNYAI STATUS OTONOMI ADANYA DUKUNGAN DAN KEPERCAYAAN MANAJEMEN INOVASI DAPAT MENINGKATKAN HASIL DAN EFISIENSI (menurut freedman)
PROSES INOVASI Empat tahap proses inovasi : Tahap discovery : menemukan gagasan baru Tahap Invention : menemukan prinsip solusi teknis Tahap Application : perubahan dari solusi teknis pada suatu produk , jasa atau proses 4. Tahap Diffusion : penggunaan hasil inovasi oleh konsumen
DELAPAN PERAN MENURUT ROBERT & FUSFELD DITAMBAH SATU PERAN OLEH MILLER PERAN INDIVIDU DALAM PROSES INOVASI IDEA GENERATOR IDEA CHAMPIONSHIP. PROJECT LEADER GATE KEEPER COACH INTEGRATOR SCOUT AMBASADOR INVENTIVE ACTOR DELAPAN PERAN MENURUT ROBERT & FUSFELD DITAMBAH SATU PERAN OLEH MILLER