Hubungan Akuntansi dan Sistem Pengendalian MAnajemen

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Modul Pengantar Akuntansi MODUL KE 6
Advertisements

Pemahaman Struktur Pengendalian Intern
KONSEP DASAR MANAJEMEN
Bab 6. Sistem Pengendalian Intern
Pemahaman atas Struktur Pengendalian Internal
Audit Sumber Daya Manusia
TAHAP PENGUJIAN PENGENDALIAN MANAJEMEN & TEKNIK/PROSEDUR PENGUJIANNYA
PENGENDALIAN INTERNAL DAN RESIKO KENDALI
SISTEM PENGENDALIAN INTERN (SPI) ( In ternal Control )
SISTEM PENGENDALIAN INTERN (SPI).
Pengendalian Sistem Informasi Akuntansi
PENGAWASAN.
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB
AUDIT MANAJEMEN.
BUDGETING (PENGANGGARANPERUSAHAAN)
PERTEMUAN 14 Pengendalian
PEMAHAMAN ATAS PENGENDALIAN INTERN
Pengendalian dan Sistem Informasi Akuntansi
PENGENDALIAN INTERN Kuliah ke - 3.
AUDIT MANAJEMEN Yulazri M.Ak., CPA Universitas Esa Unggul.
Wisnu Haryo Pramudya, S.E., M.Si., Ak., CA
Wisnu Haryo Pramudya, S.E., M.Si., Ak., CA
SIKLUS PRODUKSI.
OVERVIEW SISTEM PENGENDALIAN INTERN PEMERINTAH (SPIP)
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN
PENGANGARAN PERUSAHAAN (BUDGETING)
PEMAHAMAN ATAS PENGENDALIAN INTERN
Materi – 03 Sistem Kantor.
PENGAWASAN.
EVALUASI DAN PENGENDALIAN STRATEGI
INTERNAL AUDIT Pengertian Pemeriksaan dan Pelaporan atas Kontrol TM 2
Prof. Dr. Jamal Wiwoho, SH., M. Hum
Pengendalian Intern.
Sistem Pengendalian Intern
PERTEMUAN 14 Pengendalian
PENGENDALIAN INTERN (INTERNAL CONTROL).
Pengendalian dan Sistem Informasi Akuntansi
PENGORGANISASIAN (ORGANIZING)
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB
UNIVERSITAS MERCU BUANA 2012 RESKINO, SE, M.Si, AK
AUDIT MANAJEMEN Asas asas manajemen.
PERTEMUAN 14 Pengendalian
Pengendalian dan Sistem Informasi Akuntansi
TAHAPAN AUDIT (LANJUTAN) Pertemuan 8
AUDIT MANAJEMEN.
AUDIT MANAJEMEN Asas asas manajemen.
ASPEK MANAJEMEN.
SISTEM PENGENDALIAN INTERN (SPI) ( In ternal Control )
PEMERIKSAAN OLEH INTERNAL AUDITOR
FUNGSI-FUNGSI MANAJEMEN
PENGENDALIAN INTERNAL
AUDIT MANAJEMEN. AUDIT MANAJEMEN KONSEP DASAR AUDIT Perencanaan, Pengorganisasian Pengarahan Sumber Daya Informasi Tujuan Perusahaan Teknologi Tujuan.
Lecture Note: Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom
SUB BAB II SISTEM PEMANTAUAN DAN PENILAIAN MANAJEMEN (SPPM)
SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN
KONSEP MANAJEMEN By : Fitri Apriyanti, SST fig.
PENGENDALIAN INTERNAL DLM AUDIT LAP.KEUANGAN
PEMAHAMAN ATAS PENGENDALIAN INTERN
Hakekat Sistem Perencanan dan Pengendalian Manajemen
UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA
Pemahaman dan Pengujian Pengendalian Internal Oleh: Dela Audina Dewi Sartika Elvirha Dwi Martika Pengendalian Internal 1.
Pemahaman Struktur pengendalian intern
Sistem Pengendalian Manajemen
PENGAWASAN.
Audit Siklus Investasi Instrumen Keuangan (Obligasi dan Saham)
Toman Sony Tambunan, S.E, M.Si NIP
PENGENDALIAN INTERN Suatu proses yang dipengaruhi oleh dewan komisaris, manajemen, dan personalia lain, yang dirancang untuk memberikan jaminan tentang.
Balance Scorecard.
PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 60 TAHUN 2008 TENTANG SPIP.
Akreditasi institusi.
Transcript presentasi:

Hubungan Akuntansi dan Sistem Pengendalian MAnajemen BAB I Hubungan Akuntansi dan Sistem Pengendalian MAnajemen

Tujuan Perusahaan Memperoleh laba sebesar-besarnya Meningkatkan kekayaan bersih pemegang saham Menciptakan lingkungan kerja yang baik Memberikan kesejahteraan yang layak bagi semua karyawan Memberikan kesempatan perusahaan menciptakan produk yg lebih baik Meningkatkan pangsa pasar

Akuntansi Sebagai seni untuk mengumpulkan, klasifikasi, mencatat dan menghasilkan laporan Menghasilkan informasi yg dapat digunakan oleh stakeholders Sebagai bahan / dasar pimpinan dalam pengambilan keputusan

Sistem Sebuah kumpulan yg terhubung antara satu dengan yang lain. Kriteria sistem Dirancang untuk mencapai tujuan Elemen sistem, harus mempunyai rencana (sistem penjualan hrs mendorong pencapaian target, sistem Akuntansi harus dapat menjamin keamanan asset) Elemen sistem, berhubungan dgn lainnya dlm pencapaian tujuan Unsur dasar dari proses (informasi, material, dan energi) lebih penting dari Elemen sistem Tujuan organisasi lebih penting daripada tujuan devisi atau depatermen

Manajemen Diartikan sebagai seni dalam proses perencanan, pengorganisasian, pengarahan, pengendalian sumberdaya untuk pencapaian tujuan/kinerja Fungsi manajemen adalah planning, organizing, actuating dan controlling (poac) Fungsi controlling bertujuan untuk deteksi potensi adanya penyimpangan, kelemahan, berfungsi sebagai umpan balik bagi manajemen

Hubungan Perencanaan dgn Hasil Pelaksanaan Hasil Umpan Balik Perencanaan

Fungsi Pengawasan Penciptaan kinerja Monitoring, membandingkan standart dengan exsisting Pelaksanaan perbaikan atas penyimpangan, Perubahan metode pengendalian, mengkomunikasikan perubahan tsb

Pengendalian Disebut pengawasan atau pengendalian Dalam akuntansi dikenal sebagai sistem dan prosedur Pengendalian dlm akuntansi meliputi Penyusuna anggaran Pelaksanaan rencana kerja Pemantauan kinerja Evaluasi kinerja terhadap rencana kinerja Memperbaiki pengendalian khususnya terhadap kondisi diluar asumsi awal

Perancangan Sistem Pengendalian Meliputi hal teknis dan perilaku Terkait perilaku yang dikembangkan, berikut beberpa hal yg perlu dipertimbangkan dalam perancangan sistem Etika yang berkembang Keseimbangan tujuan jangka pendek dan jangka panjang Keseimbangan pencapaian tunjuan kualitatif dan kuantitatif Pemberdayaan pekerja Pemberian intensif dan pengakuan

Sistem Pengendalian Manajemen Rangkaian tindakan yang terus menerus Sistem yang terintegrasi dalam fungsi manajemen, sebuah sistem yg penting dalam mengatur dan mengarahkan perusahaan. Pengendalian internal dapat dianggap sbg sistem yg dipasang manajemen untuk memastikan pencapaian tujuannya Co: teknologi sbg alat akses nasabah menuntut modifikasi pengamanan extra didalam sistem pengendalian manajemen.

5 Elemen yg memastikan SPM berjalan Lingkungan pengendalian Penilaian resiko manajemen Sistem komunikasi dan informasi Aktivitas pengendalian Monitoring Committee of sponsoring organization (COSO)

Keterbatasan SPM Pertimbangan yg tidak komprehensif, akibat informasi, wktu dan sumberdaya yang terbatas. Perintah yang gagal dilaksanakan akibat mis komunikasi maupun infrasturktur yg kurang Pengabaian manajemen Adanya tindakan koruptif

Tujuan Perancangan SPM Diperolehnya keandalan dan integritas informasi Kepatuhan pada kebijakan, rencanam prosedur, peraturan dan ketentuan yg berlaku Melindungi asset perusahaan Pencapaian kegiatan yang efektif dan efisien

Unsur SPM Keahlian karyawan sesuai dengan tanggung jawabnya Pemisahan tugas dan fungsi, yang berpotensi melemahkan pengendalian. Misalnya fungsi otorisasi, fungsi pencatatan, dan fungsi penyimpanan Sistem Pemberian wewenang yg berjenjang Pengendalian terhadap penggunaan asset, serta penyimpanan dokumen Fungsi opname barang/kas (pemeriksaan fisik dan catatannya)

Co Fungsi Controler/manager Mengawasi pencatatan Menganalisa biaya produksi Analisa biaya penjualan Menyusun anggaran Memastikan asset perusahaan telah diasuransikan Menyusun laporan u pemerintahan Memastikan metode akuntansi u persediaan Pemerikasan fisik u persedian dan asset lainnya Pemberian nomor pada asset Memastikan sistem kewenangan berjenjang terwujud Memperbaiki sisdur secara berkesinambungan sesuai kondisi Mengembangkan dan mengotorisasi kebijakan dan prosedur akuntansi Membantu pimpinan dalam pengambila kepurusan

Pertanyaan Diskusikan, mengapa anggaran dapat digunakan sebagai alat pengendalian Mengapa ada keterbatasan dalam SPM Jelaskan konsep SPM Jelaskan hubungan akuntansi dengan SPM Jelaskan faktor yg perlu dipertimbangkan dalam perancangan SPM Manfaat SPM Hubungan SPM dan Pencapaian tujuan perush Unsur unsur yg baik dalam SPM

terimakasih