HIV/AIDS REMAJA SABTU ; 13 JUNI 2015 By : KANDACE SIANIPAR, MPH

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KONDISI HIV / AIDS DI JAWA TENGAH s.d Maret 2009.
Advertisements

KONDISI HIV / AIDS DI JAWA TENGAH s.d JUNI PROVINSI DI INDONESIA DENGAN KASUS AIDS TERBANYAK S/D 30 Juni 2009 No. 7.
KONDISI HIV / AIDS DI JAWA TENGAH s.d Des PROVINSI DI INDONESIA DENGAN KASUS AIDS TERBANYAK S/D 31 Des 2008 No. 7.
HIV & AIDS Bahaya dan Penanggulangannya di Kalangan Mahasiswa
Komisi Penanggulangan AIDS Provinsi Jawa Tengah
Situasi HIV di Indonesia 2010
Asisten Deputi Pembinaan Wilayah KPAN
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (BAPPEDA) ACEH
Dr. Ormaia Nja’ Oemar, M.Kes
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2014
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 MAR 2014.
AIDS di Indonesia sudah 22 Tahun Dilaporkan oleh seluruh Provinsi dan sekitar 300 Kab/Kota.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DESEMBER 2012.
BKKBN PROVINSI JAWA TENGAH
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
EVALUASI PENCAPAIAN INDIKATOR KKP SD DESEMBER TAHUN 2014
KONDISI HIV / AIDS DI JAWA TENGAH s.d Sep PROVINSI DI INDONESIA DENGAN KASUS AIDS TERBANYAK S/D 30 Sept 2010 No. 7.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 MARET 2012.
PELAKSANAAN PPIA DI PROVINSI BALI
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS
MEMAHAMI BAHAYA HIV / AIDS Di Susun : Arif Nurhuda, S.Pd
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 SEPT 2013.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 SEPTEMBER 2012.
Apakah Indonesia sudah mencapai titik balik ? Dr. Nafsiah Mboi, Sp.A, MPH Menteri Kesehatan Republik Indonesia 1 MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA.
KONDISI HIV / AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d Des 2009.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DES 2013.
PROGRAM PENANGGULANGAN HIV-AIDS DI KABUPATEN/KOTA dr erly SpMK
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 SEPTEMBER 2011.
10 provinsi di Indonesia dengan kasus AIDS terbanyak s/d 30 September 2006 No. 9.
KONDISI HIV / AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 MARET 2010.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2012.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 Des 2010.
RAPAT KOORDINASI TEKNIS BADAN LITBANG HUKUM DAN HAM
KOMISI PENANGGULANGAN AIDS
Kompilasi Data Sebaran, Kasus & Logistik KPA Kab. Tangerang
Stadium klinis HIV/AIDS
HIV AIDS Di TEMPAT KERJA
SITUASI IMS (HIV – AIDS) PROVINSI JAWA TENGAH
PENATAAN UPT. PERLINDUNGAN KONSUMEN DAN PENGELOLAAN STANDAR DINAS DI LINGKUNGAN DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PROVINSI SUMATERA UTARA PEMERINTAH.
EPIDEMIOLOGI HIV/AIDS PADA KELOMPOK USIA PRODUKTIF
Apa Anda tau HIV/AIDS? Penyuluhan HIV/AIDS.
Latar Belakang Munculnya isu-isu non-konvensional pasca Perang Dingin
EPIDEMIOLOGI, LATAR BELAKANG DAN PERKEMBANGAN HIV/AIDS
PMTCT DALAM PERSPEKTIF HAK ANAK
Gambaran Surveilans PD3I Di Provinsi Sumatera Utara
Kebijakan Fiskal Indonesia
HIV/AIDS.
Pencegahan Penularan HIV pada Perempuan, Bayi dan Anak
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2015
KOMISI PENANGGULANGAN AIDS PROVINSI DKI JAKARTA
INFO DASAR TENTANG HIV / AIDS
Pendahuluan LEBIH dari 60 juta orang dalam 20 tahun terakhir terinfeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV). Dari jumlah itu, 20 juta orang meninggal karena.
Epidemi HIV/AIDS dan Biaya Kesehatan
HIV AIDS.
KETERKAITAN PERTUMBUHAN PENDUDUK DENGAN KESEHATAN
ICPD dan MDGS Indikator dan Pencapaian di Indonesia
HIV/AIDS HIV dan AIDS... HIV: Human Immunodeficiency Virus, adalah virus yang menyerang dan bertahap merusak sistem.
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS Apakah HIV itu ?
Laporan Situasi Perkembangan HIV & AIDS di Indonesia 2015
Pencapaian Cakupan Program Pemberantasan penyakit s/d triwulan III Tahun 2015, Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara SUKARNI, SKM, Mkes KASIE BINDAL.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2015
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 JUNI 2013
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DESEMBER 2014
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 SEPTEMBER 2015
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS Apakah HIV itu ?
Penatalaksanaan Infeksi Menular Seksual PERAN KADER DALAM KOLABORASI TB HIV.
Subdit HIV AIDS Kementrian Kesehatan
Pengertian Infeksi HIV pada anak terutama disebabkan penularan dari ibunya. Dengan kata lain infeksi HIV pada anak terjadi akibat penularan selama masa.
PENTINGNYA PENCEGAHAN PERNIKAHAN ANAK/DINI DARI ASPEK KESEHATAN WINDA DARPIANUR, M.Kep, Ns, Sp.Kep.An KABID KESEHATAN MASYARAKAT DINAS KESEHATAN KAB. TAPANULI.
Transcript presentasi:

HIV/AIDS REMAJA SABTU ; 13 JUNI 2015 By : KANDACE SIANIPAR, MPH POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN RI MEDAN PROGRAM STUDI KEBIDANAN PEMATANGSIANTAR

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Remaja (adolescence) adalah mereka yang berusia 10-19 tahun dan anak muda (youth) adalah mereka yang usia 15-24 tahun Remaja terbagi dalam 3 kelompok usia yaitu : -Remaja dini (early adolescence) 10-13 tahun -Remaja pertengahan (mid adolescence) 14-16 tahun -Remaja lanjut (late adolescence) 17-19 tahun Jumlah kematian HIV / AIDS di kalangan remaja di seluruh dunia meningkat sebesar 50 % antara tahun 2005 s/d 2015 menunjukkan tren mengkhawatirkan.

Statistik Global Akhir tahun 2010, UNAIDS melaporkan: 34 juta orang hidup dengan HIV Dunia tahun 2013: 35 jt, org yg hidup dgn HIV yg meliputi 16 jt (Pr) & 3,2 jt anak berusia <15 tahun Jlh Infeksi baru 2,1 jt terdiri 1,9 jt dewasa & 240.000 anak berusia <15 tahun Jlh kematian akibat AIDS sebanyak 1,5 jt terdiri 1,3 jt dewasa & 190.000 anak berusia <15 tahun

Banyakah kasus HIV dan AIDS di Indonesia? • “Kementrian Kesehatan RI, data kumulatif kasus HIV/AIDS di Indonesia sejak pertamakali ditemukannya pada 1987 sampai September 2014 HIV sebanyak 134,042 orang dan AIDS sebanyak 55.799 orang, jumlah orang meninggal akibat HIV/AIDS sebanyak 9,615 orang. .” • Sampai Juni 2014 usia remaja yang terkena HIV&AIDS berjumlah 18.237 jiwa (Ditjen PPM & PL Depkes RI). Sedangkan per-september 2014 kasus AIDS terbesar pada kelompok usia 15-19 tahun sangat tinggi dlm kurun 5 tahun, yaitu sebanyak 4.078 orang, dan HIV sebanyak 1.702 orang (Kemenkes RI, 2014).

Prevalensi AIDS di Papua (10184), Jatim (8976), DKI Jakarta (7477), Bali (4261), Jabar (4191), Jateng (3767), Papua barat (1734), Sulsel (1703), Kalbar (1699) dan Sumut (1573 orang). Dari 10 besar kasus HIV yg tertinggi DKI Jakarta (32.782) dan Sumut peringkat ke 6 (9219) Kasus HIV/AIDS Bali peringkat ke 5 di Indonesia setelah Papua, Jawa Timur, DKI Jakarta, dan Jawa Barat (Ditjen PP & PL Kemenkes RI, 2014). Sumut menduduki peringkat ke-9 dari 33 provinsi di Indonesia, 507 kasus AIDS dan 94 kematian disebabkan AIDS, Medan merupakan kota yang memiliki kasus AIDS yang terbanyak di Sumut, yaitu 581 kasus dari tahun 1994 hingga April 2009 (Komisi Penanggulangan AIDS, 2010).

Di RSUP H. Adam Malik Medan, jumlah penderita HIV/AIDS tahun 2008 ditemukan 403 kasus, tahun 2009 ditemukan 528 kasus, tahun 2010 ditemukan 2366 kasus, dan tahun 2011 ditemukan 2982 kasus (Data VCT Pusyansus RSUP. HAM Medan, 2012). Faktor risiko tertinggi penyebab HIV/AIDS adalah heteroseksual (32,990 orang), sisanya akibat Intravenous Drug Users/IDU dan transmisi perinatal (8,411 dan 1,446), tidak diketahui sebesar 9,530. Faktor homo-biseksual dan transfusi darah juga menyumbangkan penularan HIV/AIDS cukup tinggi, yaitu 1,291 dan 126 orang.

Bagaimana seseorang dapat terinfeksi HIV? Hubungan seks tidak aman Data 2014 dalam 5 tahun: Heteroseksual (51.831)/76,3% Menggunakan jarum suntik yang tidak steril bergantian Data 2014: Pengguna narkoba jarum suntik (12.653)/16,3% Hubungan seks lelaki dengan lelaki Data 2014: LSL (8865)/2,2%

Penjabaran Target MDGs dalam RPJMN: 2010-2014 Indikator Target MDGs Target RPJMN 2010-2014 2010 2014 1. Prevalensi HIV 0,2 < 0,5 2. Penggunaan kondom pada hub seks berisiko 30% 65% 3. % remaja usia 15-24 tahun yang memiliki pengetahuan komprehensif tentang HIV dan AIDS 95% 4. Persentase ODHA yang mendapatkan akses pengobatan ARV 100%

Persentase Kumulatif Kasus AIDS di Indonesia berdasarkan cara penularan

Kumulatif AIDS pada Perempuan Total 5210 kasus Berdasarkan Jenis Pekerjaan Ibu Rumah Tangga 41,4% Penjaja seks 8,7 %

Kumulatif Data kasus HIV dan AIDS Kab/Kota Propinsi Sumatera Utara sampai April 2014 Jumlah Medan 1316 2163 3479 P. Siantar  56 121 177 T. Tinggi 19 20 39 Deli Serdang 581 500 1081 Langkat 15 57 72 Tap. Selatan 5 9 14 Labuhan Batu 66 81 Tobasa 41 108 149 Simalungun 85 54 139 Dairi 53 64 Sibolga 13 35 48 Tj Balai 6 12 18 Karo 303 359 Binjai 23 44 67 Taput 11 24 Asahan Tap.Tengah Samosir 27 Serge 16 29 45 Batu Bara Nias 4 Humbahas Kab P Sidempuan 8  Padang Lawas  2 Luar Prop 26 70 96 Pak Pak Barat  3 8 J u m l a h 2339 3791 6130

JUMLAH KUMULATIF ORANG DENGAN HIV DAN AIDS (ODHA) KLINIK CST RSUD DR JUMLAH KUMULATIF ORANG DENGAN HIV DAN AIDS (ODHA) KLINIK CST RSUD DR. DJASAMEN SARAGIH KOTA PEMATANGSIANTAR NO Faktor Resiko Jumlah 1 IDU 124 2 HRM 56 3 LSL 4 Waria 8 5 WPSL/WPSTL 10 6 IRT 31 7 Lain-lain 235 Yang Meninggal 98 Yang Hidup 137 yang didampingi 86 yang loss kontak 51 yang pernah ARV 89 Yang masi aktif ARV 56 Yang belum terapi ARV 58 Lk 194 Pr 41

JUMLAH KUMULATIF HASIL VCT HIV KLINIK VCT RSUD DR JUMLAH KUMULATIF HASIL VCT HIV KLINIK VCT RSUD DR. DJASAMEN SARAGIH KOTA PEMATANGSIANTAR Tahun 2013 Tahun 2012 NO BULAN JLH KUNJUNGAN HASIL (+) PR LK 01 JANUARI 5 45 1 4 02 FEBRUARI 13 37 2 6 03 MARET 14 36 04 APRIL 20 15 05 MEI 52 3 06 JUNI 7 07 JULI 55 08 AGUSTUS 26 09 SEPTEMBER 27 10 OKTOBER 25 11 NOPEMBER 8 32 12 DESEMBER 21 54 JUMLAH 118 278 16 47 Total 496 63 JLH KUNJUNGAN HASIL (+) PR LK 18 36 2 6 35 3 7 22 8 38 12 40 5 16 37 4 1 19 34 15 20 52 10 41 209 419 30 62 628 92

Siapa saja yang bisa tertular HIV ? Siapa saja yang bisa mencegah ?

CEGAH HIV DENGAN D B C Anda jauhi seks Bersikap saling setia Cegah dgn kondom Dihindari, penggunaan narkoba suntik Edukasi, ajari pasangan & teman-teman kita A E

TERIMA KASIH