ANALISIS POTENSI UNGGULAN DAERAH DAN KEBUTUHAN INOVASI KABUPATEN JEPARA Workshop Penyusunan Roadmap Penguatan Pilar Tematik, Sistem Inovasi Daerah (SIDa)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
LAPORAN EVALUASI TAHUN KETIGA RPJMD KABUPATEN TEGAL
Advertisements

SOSIALISASI PENGHARGAAN ADHIKARYA PANGAN NUSANTARA PROGRAM PENINGKATAN DIVERSIFIKASI DAN KETAHANAN PANGAN MASYARAKAT TA DISPERTA KAB. SUMENEP.
RENCANA KERJA PEMERINTAH
PERAN KPP-PA DALAM SEKBER PPRG NASIONAL UNTUK DAERAH
PROGRAM Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah
SEKOLAH DASAR BERSIH DAN SEHAT
KEMENTERIAN DALAM NEGERI 2013
LAPORAN KELOMPOK TEMATIK
Oleh: Prof. Ir. Urip Santoso, S.IKom., M.Sc., Ph.D
Oleh : Direktur Pembinaan Penataan Ruang Daerah Wilayah I
Topik: Visi Pertanian Abad 21 (Pertanian Yang Berkebudayaan Industri)
GRAND DESIGN KONSORSIUM ANGGREK INDONESIA
Pengertian, Konsep, dan Ruang Lingkup Entrepreneurship
DINAS PERTANIAN PROVINSI BENGKULU 2012
PEMBANGUNAN INOVASI INKLUSIF
PENGUATAN DIMENSI SOSIAL- KEMANUSIAAN DALAM ARN Disampaikan dalam Rapat Penyusunan ARN Disampaikan dalam Rapat Penyusunan ARN
DESENTRALISASI KESEHATAN
Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup pada Sektor Industri Oleh : Hermien Roosita Asisten Deputi Urusan Manufaktur, Prasarana dan.
PEMBANGUNAN AGRIBISNIS
(to create product) (PRODUCTION AND SELLING)
Pendekatan Pembangunan Wilayah
Konsep Pengembangan Wilayah
SOSIALISASI SISTEM INOVASI DAERAH (SIDa) Provinsi Jawa Tengah
RISET ANDALAN PERGURUAN TINGGI DAN INDUSTRI (RAPID)
EKONOMI KREATIF BERBASIS BUDAYA LOKAL: SOLUSI DALAM ERA MEA
5.
VISI – MISI DAN PROGRAM IR. DJAMALUDDIN MAKNUN, MP DR. MASJKUR, SP., M.SI CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI GOWA PERIODE 2015 – 2020.
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
SIKLUS PERENCANAAN & PENGANGGARAN TAHUNAN
BIRO ADMINISTRASI PEREKONOMIAN DAN SUMBER DAYA ALAM SETDA DIY
MEMBANGUN UMKM yang UNGGUL dengan ‘e-Commerce”
KAJIAN ANALISIS DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN SISTEM INOVASI DAERAH (SIDA) DALAM PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 PT. Secon Dwitunggal Putra.
Mekanisme Penilaian ANUGERAH PANGRIPTA NUSANTARA Tahun 2017
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
BAPPEDA PROVINSI JAWA TENGAH
Pendidikan Gratis dan Standar Pelayanan Minimal
Dr. Mamik Indaryani, MS Fakultas Ekonomi UMK Rabu, 12 Juli 2017
Seminar Nasional MEMASUKI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN MELALUI PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER   H.M. Tauchid Noor Pascasarjana Universitas Kanjuruhan Malang.
Pemerintah Kabupaten Banjarnegara
Agenda dan Proges Pelaksanaan SIDa di Kabupaten Jepara
Mekanisme Penilaian ANUGERAH PANGRIPTA NUSANTARA Tahun 2016
RENCANA STRATEGI BISNIS Kab. Gunungkidul 26 Agst 2015
KAJIAN ANALISIS DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN SISTEM INOVASI DAERAH (SIDA) DALAM PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 PT. Secon Dwitunggal Putra.
STRATEGI PENGUATAN EKONOMI MASYARAKAT
PEREKONOMIAN INDONESIA
By : Dr. Ir. F. Didiet Heru Swasono, M.P. SMT GASAL_2014/2015
DINAS KOPERASI DAN UM KABUPATEN BLITAR
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
Implementasi Pemahaman Globalisasi Ekonomi dalam Pembangunan Wilayah: STRATEGI PENINGKATAN DAYA SAING DI ERA MASYARAT EKONOMI ASEAN (MEA) Oleh : Dr. Kurniyati.
Selamat Datang Di Tahap Ke 3
BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEMERINTAHAN DESA
TOTAL QUALITY MANAGEMENT DALAM SEKTOR PUBLIK
MELALUI KERIS JATENG MEMACU KEMUDAHAN BERUSAHA
PENGANTAR PENGEMBANGAN DESA INOVASI DI KABUPATEN BANJARNEGARA
Vemmie D. Koswara Asdep Budaya dan Etika Iptek
KEMENTERIAN DALAM NEGERI
AKBP PUNGKY BHUANA SANTOSA,S.IK, SH, M.SI
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
LeaderPreneurship ADVOKASI KOMPETENSI LEADERPRENEURSHIP Leader
PENGUATAN SISTEM INOVASI DAERAH
KEPALA BAPPEDA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR SEKRETARIAT MUSRENBANG-2018
Pembuatan dan PELAKSANAAN KLHS RPJMD
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
PERAN DAN DUKUNGAN DPRD PROV JATENG DALAM PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN PENANGGULANGAN BENCANA Disampaikan Pada: Rapat Koordinasi dengan Tema Akuntabilitas,
Kepala Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian
PERAN DISPERINDAGKOP-UKM DALAM PROGRAM PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI KABUPATEN BANJARNEGARA DISPERINDAGKOP-UKM KABUPATEN BANJARNEGARA.
Oleh : Drs.DIAN BUDIYANA,M.Si KEPALA BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEMERINTAHAN DESA KABUPATEN CIAMIS.
PERENCANAAN – ANGGARAN HUBUNGAN ANTARA KUA-PPAS, RKA DAN DPA OLEH : ACHMAD ZAKI NIM : P2C
Program Studi Administrasi Pemerintahan FISIP Universitas Padjadjaran.
Akuntansi Sektor Publik Pertemuan 4 Dr. Ratna Wardhani
Transcript presentasi:

ANALISIS POTENSI UNGGULAN DAERAH DAN KEBUTUHAN INOVASI KABUPATEN JEPARA Workshop Penyusunan Roadmap Penguatan Pilar Tematik, Sistem Inovasi Daerah (SIDa) Kabupaten Jepara, 11 Juli 2017

Latar Belakang Setiap daerah memiliki potensi unggulan yang perlu dikembangkan dengan sinergis menggunakan SIDa Diperlukan penguatan Sistem Inovasi Daerah (SIDa) sebagai tindak lanjut disusunnya SIDa Provinsi Jateng Th 2012, yang sinergis dengan RPJMD Prov th 2013-2018. SIDa Kabupaten merupakan upaya pengembangan keunggulan dan potensi lokal (SDM, Sarpras) berbasis Ipteks untuk merespon dan menciptakan solusi permasalahan kompleks yang dihadapi daerah. Mewujudkan Kabupaten yang inovatif dan kreatif untuk merespon persaingan global.

Dasar Perda Prov Jateng No 5 Tahun 2014 ttg RPJMD Prov Jateng Tahun 2013-2018). Pergub Jateng No 65 Tahun 2012 tentang Sistem Inovasi Daerah Prov Jateng. Pergub No 14 Tahun 2016 ttg RKPD Provinsi Jateng Tahun Anggaran 2017. Keputusan Gubernur Jateng No 070/27 Th 2014 ttg Pembentukan Tim Koordinasi SIDa Prov Jateng Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satker Perangkat Daerah No. 00965/DPA/2017 Tanggal 14 Januari 3017, Kegiatan Pengembangan SIDa.

Tujuan Penguatan pilar tematik SIDa untuk mendorong Kab/Kota Inovatif mengembangkan potensi unggulan dan daya saing daerah. Mewujudkan visi Kabupaten “Jepara yang adil dalam Kemakmuran dan Makmur dalam Keadilan, dibawah Naungan Rahmah dan Hidayah Tuhan yang Maha Kuasa”.

Potensi Unggulan Daerah Sumberdaya Alam Sumberdaya buatan Wisata Industri Pertanian Perdagangan Jasa

Peta Permasalahan No Bidang Permasalahan SDM Budaya Sosial Sarpras Teknologi 1 Sumberdaya Alam/buatan 2 Wisata 3 Industri 4 Pertanian 5 Perdagangan 6 Jasa

Solusi No Bidang Solusi Ket SDM Sosial Budaya Sarpras Tekonologi 1 Sumberdaya Alam 2 Wisata 3 Industri 4 Pertanian 5 Perdagangan 6 Jasa

WISATA No Jenis Permasalahan SDM Sosial Budaya Sarpras Teknologi 1 Religi 2 Belanja 3 Alam 4 Kuliner 5 Buatan 6 7 8 Atraksi Pendidikan

Intervensi Inovasi Proses Produksi Kelembagaan / Organisasi Bisnis Pasar dan Pemasaran Jejaring

SIDa, harus mengakomodasi : Sinergis semua pihak ( Sistem) Koordinatif, dengan prinsip setara dan saling menghormati. Inisiatif dan Partisipasi masyarakat ( top down VS Bottom up) Komitmen Pemerintah dan Stakeholder sesuai kompetensinya masing-masing (Trple Helix dan ABGC).

KENDALA SIDa Pemahaman pemimpin daerah – kurang, prioritas berbeda ( Visi Bupati) Ego sektoral Keberpihakan pemerintah (tidak jelas !!!!) Konsep ABGC ( benturan kepentingan, gaya dan kompetensi) Lemahnya fungsi koordinasi dan sinergi ( siapa memimpin siapa, siapa melakukan apa) Pelaku usaha/bisnis lebih suka berjalan/bekerja secara individu, masih menggunakan paradigma lama ( konvensional) dan berorientasi keuntungan ( jangka pendek).

Solusi untuk Implementasi SIDa Komunikasi yang intensif, sistem yang disepakati. Berorientasi pada kebutuhan mitra Komitmen dan integritas yang sesungguhnya ( kepentingan siapa), berkelanjutan. Saling menghormati antara fasilitator dan mitra Posisi dan memposisikan mitra dengan benar Masyarakat sebagai pelaku usaha yang paling tahu permasalahan dan yang harus bergerak lebih dahulu untuk berubah.