PERINTAH INTERAKTIF Dalam dBase IV KTI by dna
Cara kerja dBase IV Modus Interaktif atau Modus Langsung Dengan mengetik perintah langsung setelah dot prompt. Dbase segera menanggapi perintah yang diberikan . Modus interaktif ini hanya untuk masalah yang tidak rumit. Modus Program Dengan menuliskan rangkaian perintah dalam program dengan modus program dapat dipecahkan masalah yang rumit. KTI by dna
Membuat file database Perintah yang digunakan .create nama file Syarat nama file : Max 8 karakter Tidak boleh menggunakan spasi Dimulai dengan huruf Extention yang dihasilkan yaitu .dbf KTI by dna
Contoh pembuatan file .create pegawai.dbf Untuk menyimpan struktur database ^W No Field Name Type Width Dec 1 Nama Character 20 2. Alamat 30 3. Gol Numeric 4. Gaji 12 2 KTI by dna
Syarat nama field Maximum 10 karakter Dimulai dengan huruf Tidak boleh menggunakan spasi kec garis bawah Membuka File Database .USE nmdtbs contoh ; .use pegawai.dbf KTI by dna
Menutup File Database Sebaiknya suatu suatu tabel atau database setelah dibuka harus ditutup agar struktur tabelnya tidak rusak. Ada dua perintah menutup file database yaitu: USE CLOSE ALL KTI by dna
Memperbaiki Struktur Tabel Perintah yang digunakan untuk memperbaiki struktur database yaitu: MODIFY STRUCTURE namafile Contoh : Modify structure pegawai.dbf Modi stru pegawai.dbf KTI by dna
Mengisi atau Menambah data Perintahnya : APPEND Contoh : USE PEGAWAI.DBF Nama : Alamat : GOL : Gaji : ^W KTI by dna
Memperagakan Data Ada dua cara untuk menampilkan data yaitu LIST Menampilkan data secara terus menerus sampai akhir data DISPLAY menampilkan data secara perlayar KTI by dna
Record# Nama Alamat Gol Gaji 1 Dewi Bogor 5000000 2 Shinta Depok 3 2000000 Dewinta 3000000 4 Anita 5 Ani Bandung KTI by dna
Variant dari List/Display List NamaField, NamaField List for syarat List NamaField, NamaField FOR Syarat List off List Syarat off List Substr(NamaField, Awal, Jumlah karakter) List Structure KTI by dna
List NamaField, NamaField Menampilkan field-field tertentu saja Contoh : LIST ALAMAT, GOL RECORD# ALAMAT GOL 1 Bogor 2 Depok 3 4 5 Bandung KTI by dna
List For Syarat Menampilkan data Pegawai yang mempunyai golongan = 3 LIST FOR GOL=3 Record# Nama Alamat Gol Gaji 2 Shinta Depok 3 2000000 5 Ani Bandung KTI by dna
Menampilkan data Pegawai yang mengandung kata ‘wi’ LIST FOR ‘wi’ $nama Record# Nama Alamat Gol Gaji 1 Dewi Bogor 5000000 3 Dewinta 2 KTI by dna
LIST OFF Memperagakan data tanpa nomor record List nama, gol for gol = 3 off Memperagakan data dengan record tertentu List record 3 Nama Gol Shinta 3 Ani KTI by dna
LIST SUBSTR Menampilkan sebagian isi field LIST SUBSTR(Namafield, awal, jumlah) Menampilkan semua data dari field nama, diambil dari karakter ke-2 sebanyak 3 karakter LIST SUBSTR(NAMA,2,2 ) Record# Nama 1 ew 2 hi 3 4 ni 5 KTI by dna
Menampilkan Struktur Database LIST SRUCTURE atau DISPLAY STRUCTURE Contoh : Use pegawai List stru KTI by dna
PETUNJUK RECORD / RECORD POINTER Pada setiap file database terdapat sebuah petunjuk record atau record pointer. Petunjuk record selalu menunjuk pada salah satu record yang aktif Untuk menampilkan lokasi petunjuk record yang sedang aktif yaitu .?RECNO() KTI by dna
Memindahkan Penunjuk Record Ada dua cara yaitu Statement GO GOTO norec GOTO 5 GO norec GO 5 Norec 5 KTI by dna
.SKIP 3 memajukan pointer ke 3 record berikutnya Statement SKIP + / - contoh : .SKIP 3 memajukan pointer ke 3 record berikutnya .SKIP 3 dari pointer ke 4 menjadi ke 7 .SKIP -4 Bila pointer ada di record 8 maka akan mundur ke record ke -4 KTI by dna
Menampilkan beberapa record berurutan LIST next bilangan Display next bilangan Contoh .6 .display next 6 KTI by dna
Memindahkan ke record pertama dan terakhir GO TOP Ke Record Terakhir GO BOTTOM KTI by dna
LATIHAN Buatlah tabel pegawai FIELD NAME TYPE WIDTH NIP CHAR 5 NAMA 20 JK 1 ALAMAT 30 GAPOK NUMERIK 12 TUNJANGAN GOL KTI by dna
Data Pegawai Nip Nama Jk Alamat Gapok Tunj angan Gol A11111 Dena W Ciracas 3000000 1000000 5 A1010 Aida Ciajntung 2500000 500000 C0105 Faizal P Bogor 1500000 6 K1117 Hanum Bandung 7000000 1 M1010 Fidan Surabaya 7100000 Z0312 Fida Lampung 5000000 2000000 2 Z0111 Lela 4000000 3 T0115 Beny Cijantung KTI by dna
Kerjakan soal berikut… Buatlah tabel pegawai Tambahkan field Thr dengan panjang 12 bertipe numerik Ubahlah panjang field alamat menjadi 25 Masukkan data berikut: A0017 Shahnaz W Jakarta 5000000 1000000 2 B1010 Zidane P Bandung 7000000 2500000 1 D1011 Alvin P Aceh 3000000 750000 3 KTI by dna
Tampilkan semua data pegawai Tampilkan gol dan tunjangan untuk pegawai yang tinggal di bogor KTI by dna