MONITORING EVALUASI & PENJAMINAN MUTU DIREKTORAT PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2017
NUR HUDA KURNIAWAN, S.AG.,M.S.I TIM PENGEMBANG NASIONAL K-13 “PROSES PEMBELAJARAN PAI DI SEKOLAH HARUS MEMBEKALI KOMPETENSI ABAD 21 DENGAN KUALITAS KARAKTER 4C (Critical thinking, Creativity, Communication, and Collaboration). MENUJU GENERASI EMAS 2045” NUR HUDA KURNIAWAN, S.AG.,M.S.I 081231765874 / hudawawan@yahoo.com TIM PENGEMBANG NASIONAL K-13 1. Konsultan Studi Islam 2. PNS Kemenag (PENGAWAS SEKOLAH PAI) 3. Tim Pengembang PAI Nasional 4. Instruktur Nasional Kurikulum 2013 5. Pelatih ISRA (Oxford Tim 2015) 6. Tim penyusun SOAL USBN PAI 2017 7. Asesor BAN S/M MAJELIS DIKDASMEN hudawawan@yahoo.com/081231765874
Hakekat Strategi untuk mengetahui apakah pelaksanaan program PKB-GPAI telah sesuai dengan tujuan yang diharapkan. hudawawan@yahoo.com/081231765874
Tim Monev & TPM TPM Tim Monev
Mengukur kesesuaian antara perencanaan dan pelaksanaan kegiatan PKB-GPAI Mengetahui apakah pelaksanaan program PKB-GPAI telah sesuai dengan tujuan yang diharapkan Mengidentifikasi masalah yang muncul dalam kegiatan PKB-GPAI Merekomendasikan kepada pihak terkait dalam pelaksanaan PKB-GPAI selanjutnya. Tujuan
PKB-GPAI berdampak pada peningkatan kompetensi guru dalam memberikan layanan pendidikan di sekolah, khususnya dalam pelaksanaan tugas sehari-hari memfasilitasi pembelajaran, pembimbingan dan/atau tugas lainnya. Akuntabilitas pelaksanaan PKB-GPAI. Keberlanjutan program PKB-GPAI terjamin dan apa rekomendasi untuk peningkatannya. Tujuan
Reaction Evaluating Learning 3. Evaluating Behaviour Pengetahuan Sikap (saat pelatihan) Keterampilan 3. Evaluating Behaviour Penerapan di tempat kerja (outcomes) 4. Evaluating Result Dampak yang terjadi terhadap hasil, seperti : Pendekatan Kirkpatrick Materi pelatihan Fasilitas Strategi Media pelatihan Jadwal Menu konsumsi Perencanaan pembelajaran semakin baik Peningkatan kinerja, pembelajaran, hasil belajar siswa
Hasil Analisis Kuantitatif Hasil Analisis Deskriptif Sistematika Laporan Pendahuluan Metodologi Hasil Monev Hasil Analisis Kuantitatif Hasil Analisis Deskriptif Pembahasan pengolahan dan pemaknaan data 4. Kesimpulan dan Rekomendasi
Serangkaian proses untuk mengidentifikasi keterlaksanaan, mutu pelaksanaan dan hasil PKB-GPAI di tingkat provinsi dan kabupaten/kota sehingga seluruh tahap kegiatan sesuai dengan dan mengarah pada tujuan yang telah dirumuskan. Pengertian
Menjamin tercapainya tujuan PKB-GPAI sesuai dengan tujuan. Menjamin kesesuaian pelaksanaan PKB-GPAI antara perencanaan dan tujuan yang telah dirumuskan. Menjamin tercapainya tujuan PKB-GPAI sesuai dengan tujuan. Terjaganya mutu pelaksanaan PKB-GPAI di seluruh Indonesia. Meminimalisir munculnya hal-hal yang dapat mereduksi mutu PKB-GPAI. Merumuskan tindak lanjut kegiatan.
Pengembangan instrumen Proses Pelaksanaan 1 Identifikasi tujuan, indikator, dan target PKB-GPAI 2 Pengembangan instrumen 3 Penerapan instrumen untuk menghimpun data 4 Mengolah, menganalisis dan menginterpretasikan data 5 Mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan 6 Menyusun rekomendasi perbaikan mutu berkelanjutan 7 Mengembangkan rencana PKB-GPAI berikutnya
Pusat Prov Kab/kota TPM Pusat (DitPAI) TPM Provinsi (Kanwil) TPM Kab/kota (Kemenag Kab./kota) Kab/kota Pelaksana *TPM = Tim Penjaminan Mutu
Menyusun standar PM, Menyusun mekanisme PM, Kegiatan TPM Menyusun standar PM, Menyusun mekanisme PM, Menyusun instrumen PM yang harus tercermin sejak perencanaan, prosedur, tatalaksana, pelaksanaan, dan evaluasi kegiatan PKB-GPAI.
materi dan relevansinya untuk peserta, Cakupan Standar Mutu materi dan relevansinya untuk peserta, kesesuaian kebutuhan pelatihan peserta, pelatih dan fasilitator, metode pelatihan, lokasi dan sarana pembelajaran, waktu dan durasi pelatihan yang memadai, logistik pelatihan.
SIKLUS PENJAMINAN MUTU PLAN DO ACTION CHECK
PENJAMINAN MUTU INPUT OUTCOME PROCESS OUTPUT FEEDBACK
Terima kasih