Daya Tarik dan Daya Dorong Kota-Desa Pergerakan penduduk dari wilayah desa ke kota sebagai akibat adanya daya sentripetal yang disebabkan oleh daya tarik kota atau daya dorong luar kota. Pergerakan dari wilayah kota keluar kota sebagai akibat adanya daya sentrifugal yang disebabkan oleh adanya daya dorong kota dan adanya daya tarik dari luar kota.
Daya Sentripetal Adalah daya yang mempengaruhi mobilitas penduduk dari luar kota/wilayah perdesaan ke dalam kota.
Daya Sentripetal Faktor penarik (pull) kota : 1. lapangan kerja diperkotaan 2. upaya menekan biaya transport 3. kelengkapan sarana dan prasarana perkotaan 4. faktor psikologis
B. Faktor pendorong (push) luar kota : 1. lapangan kerja sektor pertanian menurun 2. produktivitas pertanian berkurang 3. mahalnya biaya transport ke kota 4. kurangnya kesempatan memperoleh pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi Daya sentripetal menyebabkan perkembangan kota intensif
Daya Sentrifugal Adalah daya yang mempengaruhi mobilitas penduduk dari kota ke luar kota.
Faktor pendorong(push)dari dalam kota : 1. kebisingan, polusi 2. harga lahan yang semakin mahal 3. kepadatan penduduk yang semakin meningkat 4. kemacetan
B. Faktor penarik (pull) dari luar kota : 1. keadaan lingkungan yang relatif masih baik. 2. harga lahan relatif murah 3. spekulasi 4. relatif nyaman Daya sentrifugal menyebabkan perkembangan kota ekstensif dan sporadis ke wilayah pinggiran kota.
Pertumbuhan Fisik Kota INVASI: ADALAH PENGGANTIAN FUNGSIONAL DI WILAYAH PINGGIRAN LUAR KOTA OLEH PENDUDUK YANG UMUMNYA DATANG DARI KOTA. MISALNYA ADANYA KECENDERUNGAN TUMBUHNYA PERUMAHAN BERSKALA BESAR DI BAGIAN PINGGIRAN KOTA DAMPAK POSITIF INVASI: - PENYEBARAN PENDUDUK KE LUAR KOTA PENGEMBANGAN WILAYAH BARU DI PINGGIRAN/BAGIAN LUAR KOTA PENINGKATAN EFISIENSI PEMANFAATAN LAHAN PENGADAAN FASILITAS DAN UTILITAS PERKOTAAN SECARA LEBIH MELUAS.
DAMPAK NEGATIF INVASI: ADA INDIKASI TERDESAKNYA PENDUDUK DI BAGIAN LUAR KOTA. ADA INDIKASI TERBENTUKNYA ENCLAVE DI BAGIAN LUAR KOTA MENINGKATNYA NILAI DAN HARGA LAHAN SEHINGGA MENJADI AJANG SPEKULAN LAHAN SERING TERJADI BAHWA PENGEMBANGAN UTILITAS UMUM PADA PRAKTEKNYA TIDAK MERATA SERING MENIMBULKAN GANGGUAN TERHADAP KESEIMBANGAN LINGKUNGAN TERJADI TRANSFER KONVERSI LAHAN DI WILAYAH PERTANIAN
PENETRASI ADALAH PERTUMBUHAN KEGIATAN FUNGSIONAL NON PERUMAHAN MENGGANTIKAN KEGIATAN FUNGSIONAL PERUMAHAN DI SEPANJANG JALAN UTAMA YANG STRATEGIS.. DAMPAK POSITIF PENETRASI: MENYEBARKAN KEPADATAN ATAU KEMACETAN DI KAWASAN PUSAT KOTA MENGURANGI BEBAN FUNGSIONAL KAWASAN PUSAT KOTA MENAMBAH SUB-SUB PELAYANAN KOTA MENGURANGI MOBILITAS PENDUDUK DI KAWASAN PUSAT KOTA DAMPAK NEGATIF PENETRASI: POLA PEMBANGUNAN LAHAN YANG CENDERUNG TIDAK TERATUR/TIDAK TERTIB MENINGKATKAN KEMACETAN LALULINTAS JALAN, PARKIR DAN PENDUDUK DI BAG WILAYAH KOTA TERTENTU KETIDAKTERATURAN TATA BANGUNAN ATAU POLA URBAN DESIGN DI SUATU BAGIA WILAYAH KOTA TERTENTU KAWASAN PERUMAHAN YG MAKIN TERDESAK SHG MENDORONG TRBAGINYA PROSES PERTUMBUHAN INVASIF KE BAG PINGGIRAN KOTA DAN INI BERDAMPAK PADA SEKTOR LAIN
Permasalahan Yang Ditimbulkan Oleh Peran Pasar Permasalahan yang sering timbul adalah bahwa perubahan pemanfaatan lahan cenderung didominasi oleh peran pasar (market forces) pada suatu perkembangan kota (Kivell, 1993:33). Permasalahan yang terjadi antara lain: § Penggunaan lahan terkesan sembarangan dan tidak terencana sehingga penggunaannya tidak optimal § Bila mekanisme pasar dipengaruhi oleh tekanan pasar, maka hal itu akan menghambat pemerintah dalam penyediaan barang publik. § Adanya kelompok-kelompok pemilik lahan yang bermodal besar akan mendominasi kelompok-kelompok yang lebih lemah lainnya. § Dampak eksternalitas negatif dibebankan pada pemerintah daerah dan masyarakat luas, seperti kemacetan lalu lintas, menurunnya kualitas lingkungan akibat polusi udara dan suara
Determinasi pertumbuhan regional (maju mundurnya sumber daya alam), tergantung : Natural resources endowment, memiliki karakteristik potensi SDA dengan komoditas keunggulan Lokasi ekonomi, memiliki lokasi yang menguntungkan secara ekonomi Specific skill, memiliki kalitas SDM yang spesifik Political Bound, mampu menciptakan penduduk yang pandai dalam nerpolitik dan berdiplomasi.