Pengembangan Industri Telekomunikasi Indonesia Johnny Swan Sjam Komisaris PT INTI (Persero) MASTEL 2 September 2010
WiMAX di Dunia 539 WiMAX Deployment yang terlacak di 149 negara Red: 16d Blue: 16e 539 WiMAX Deployment yang terlacak di 149 negara Sumber: WiMAX Forum 2010 MASTEL 2 September 2010
Wimax di Indonesia in service 8 operator (1 in service, yang lainnya masih planned/in development) MASTEL 2 September 2010
WiMAX di Indonesia Wimax 16d spesifik Indonesia WiMAX 16e / LTE 8 operator Demandnya berapa besar? Pasar terbatas, tidak bisa ekspor Isu roaming internasional? Sudah ada investasi 2-3 tahun ke belakang WiMAX 16e / LTE Pasar lebih luas, demand lebih tinggi Direncanakan 2 tahun lagi MASTEL 2 September 2010
Belanja Capex Telekomunikasi Operator Perkiraan Belanja Capex 2010 (USD juta) TELKOM 2.000 Indosat 720 Excelcom 500 Bakrie Telecom 200 Lain-Lain 1.580 Total Perkiraan 5.000 (Rp. 45 T) Perkiraan belanja ke industri lokal ~ 3% (Rp. 1,35T) MASTEL 2 September 2010
Tujuan Pengembangan Industri Telekomunikasi Penghematan Devisa Penyerapan Tenaga Kerja Tidak hanya dari lulusan telekomunikasi Vendor asing sering membawa tenaga kerja dari negaranya Kewajiban operator 3G dan BWA untuk membelanjakan 30% capexnya untuk konten lokal Kamis, 29/10/2009 11:11 WIB http://www.detikinet.com/read/2009/10/29/094120/1230748/328/konten-jaringan-lokal-dievaluasi-mulai-2010 “Menurut Direktur Standardisasi Ditjen Postel, Azhar Hasyim, kewajiban itu mengacu pada Peraturan Pemerintah tentang Pendapatan Negara Bukan Pajak (PP PNBP) No.7/2009. Dalam PP No 7/2009 itu disebutkan bahwa bila capex operator tidak mencapai 30% untuk belanja konten lokal akan dikenakan penalti sesuai PP Denda yang tengah disiapkan pemerintah.” MASTEL 2 September 2010
Pengembangan Industri Telekomunikasi Kewajiban operator 3G dan BWA untuk membelanjakan 30% capexnya untuk konten lokal TKDN 40% Konsistensi, pemain asing harus menggandeng industri lokal Investasi manufakturing dan transfer teknologi Kewajiban operator 3G dan BWA untuk membelanjakan 30% capexnya untuk konten lokal Kamis, 29/10/2009 11:11 WIB http://www.detikinet.com/read/2009/10/29/094120/1230748/328/konten-jaringan-lokal-dievaluasi-mulai-2010 “Menurut Direktur Standardisasi Ditjen Postel, Azhar Hasyim, kewajiban itu mengacu pada Peraturan Pemerintah tentang Pendapatan Negara Bukan Pajak (PP PNBP) No.7/2009. Dalam PP No 7/2009 itu disebutkan bahwa bila capex operator tidak mencapai 30% untuk belanja konten lokal akan dikenakan penalti sesuai PP Denda yang tengah disiapkan pemerintah.” MASTEL 2 September 2010
Isu-Isu Lain Teknologi Regulasi BWA vs Seluler? 90% kebutuhan masih harus diimpor, belum tersedia lokal Investasi R&D tinggi Regulasi Pentarifan (harga komponen) Proteksi? BWA vs Seluler? MASTEL 2 September 2010
MASTEL 2 September 2010