PRINSIP-PRINSIP PEMBERANTASAN PENYAKIT YANG MENULAR LEWAT UDARA
Paling mudah menular, pada udara pernapasan yang mengandung agent penyakit yang kemudian dihirup orang disekitarnya, terutama pada ruangan tertutup Jenisnya banyak, seperti ISPA Terdapat di daerah tropis dan sedang Tiap penyakit punya kecocokan tempat di trak respirator - rongga hidung : Oksigen, temp, kelembaban ex. Rhino virus dan influenza
- epiglotis dan faring : kondisi peralihan. ex - epiglotis dan faring : kondisi peralihan ex. Difteri, influenza, streptokokus - bronkhioli dan alveolus : oksigen, temp, kelembaban ex. Tuberkulosis Proses Kejadiannya : 1. Kuman : merusak epithel, kelaianan setempat 2. Kuman : merusak epithel, darah, lalu ke organ target ex. Otak dan kulit Beberapa penyakit punya imunisasi (Pemberantasan) ex. Aerosol : mahal, kurang efektif Dasar perlu pemberantasannya 1. Frek dapat tinggi sekali 2. penularannya mudah, sukar dihindari 3. beberapa penyakit sebabkan kematian dan cacad 4. beberapa penyakit punya tindakan utama
epidemiologik Angka penyakit penyakit tertentu dapat sangat tinggi dan menimbulkan wabah Cara penularan - direct droplet : ludah akibat bersin atau batuk - direct airborne : droplet jatuh kelantai, berhambur ke udara akibat angin, debu dll - indirect airborne : droplet nempel debu,mengering, berhamburan ke udara
Faktor Pemengaruh SUMBER PENULARAN - Cara penularan Kepadatan populasi Jenis sumber Spesies agent Ketahanan agent - Musim/iklim Kepadatan populasi Kebiasaan perorangan Pekerjaan perorangan Sanitasi udara - Tindakan pencegahan
- Kondisi saluran nafas INFEKSI Jumlah kuman Spesies kuman Patogenesis kuman - Obat profikalsis Imunitas perorangan Umur perorangan Kondisi perorangan - Kondisi saluran nafas SAKIT
PROGRAM PEMBERANTASAN Pend. Masy sehat Sanitasi udara Sanitasi ruangan Partisipasi masy Sos ekonomi masy Kebiasaan masy kead daerah perubahan cuaca Kecukupan admns kecepatan tindakan ketepatan tindakan lengkapnya tindakan hub lintas sektoral KEBERHASILAN PROGRAM
CARA-CARA PEMBERANTASAN Penderita - pengobatan penderita yang baik - isolasi pend jika perlu - edukasi untuk mencegah penularan - batuk bersin ditutup Contact person - imunisasi untuk penyakit trtntu - proteksi - meningkatkan kondisi tubuh - edukasi cara pencegahan - kurangi kebiasaan berkerumun Lingkungan - aerasi ruangan dgn aerosol - disinfekjsi lantai dan perabotan - ventilasi memadai - genting kaca untuk sinar matahari
HAMBATAN DAN KESULITAN Banyak penyakit oleh virus, belum ada obatnya Penyakit tertntu dapat kronis, sukar disembuhkan Penyakit tertentu hanya pada dewasa, bukan anak-anak Kepercayaan negatif pada masyarakat Terjadi resistensi kuman Binatang dapat sebagai sumber penyakit tertentu
sekian teRima kasiH….