The Secret (4): Proses Penuh Daya

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
“Memberkati dengan kesungguhan hati”
Advertisements

Objek Ilmu Menjual; ada 3 objek yang harus diketahui agar seorang penjual berhasil dalam menjalankan usahanya yaitu: Diri penjual; seorang penjual harus.
Delapan Kado Terindah…
BERSYUKUR sumber: milis agusman_1981
VICTIM ATAU VICTOR VICTIM = KORBAN
10 Kunci Sukses mengubah impian menjadi kenyataan dream will be come true Helmi Mubarok.
Langkah Menuju SUkses 5.
Psikologi Dunia Kerja Frustasi & Pengaruhnya Dalam Pekerjaan
Bangunlah dan kendalikan kehidupan anda
Loyalitas Pelanggan.
♫ Nyalakan speaker anda! ♫ Nyalakan speaker anda! KLICK UNTUK SLIDE BERIKUTNYA Dari artikel Peggy McColl.
FAKULTAS KEPERAWATAN UNAND
ENTERPRENEUR Memiliki kehidupan yang luar biasa
Hal yang tidak mungkin menjadi mungkin
ANDA LUAR BIASA ! Turn on your speakers.
PERTEMUAN 15.
SP JIWA Oleh kelompok 2.
Happiness at Work By  Srikumar Rao, Work.
Berpikir Positif Pertemuan 9 Matakuliah: Professional Image and Acting Tahun : 2009/2010.
Kepercayaan Diri.
Pertemuan 13 : “ MOTIVASI “
Pertemuan ke – IV, Perilaku Individu dalam Organisasi
STRATEGI MEMBUJUK YANG AMPUH
STRATEGI MEMBUJUK YANG AMPUH
BAB 04 TINDAKAN SOSIAL DAN INTERAKSI SOSIAL
Pertemuan 7 : “ BAHAYANYA MENOLAK DIRI “
Pengertian dan Teknik Kreatif dan Inovatif
Menikmati Kehidupan Kesehatan, kebahagiaan, dan kesuksesan terletak pada semangat juang masing-masing individu. Hal yang besar bukanlah apa yang terjadi.
4 karakter manusia FARIS.S.Sos.,M.Med.Kom.
Pertemuan kedua Peluang Usaha Pelajaran Kewirausahaan SMK Kelas X.
The Secret (1): Pengungkapan Rahasia
FUNGSI PENCATATAN DAN PELAPORAN
PENGAMPUNAN: BERDAMAI DENGAN MASA LALU DAN MERAJUT MASA DEPAN
KONSEP BELAJAR ORANG DEWASA (Adult Learning)
The Secret (2): Penyederhanaan Rahasia
Personality Development
Mengenal Gejala Gangguan Jiwa
PERUBAHAN DAN ADAPTASI PSIKOLOGIS SELAMA MASA KEHAMILAN
KETRAMPILAN INTERPERSONAL
Apa pun yang Terjadi, Bersyukurlah!
Rahasia besar kehidupan adalah hukum tarik-menarik
Pengembangan Kreatifitas
KETRAMPILAN INTERPERSONAL
THE SECRET SEBUAH PENCERAHAN.
Terapi Gestalt Terapi Gestalt dikembangkan oleh Frederick Perls
Postpurchase Processes, Customer Satisfaction, and Customer Commitment
Perilaku Caring Pada Perawat /Bidan
Pengembangan Kreatifitas
Pemberdayaan Diri Suksma Ratri.
KLICK UNTUK SLIDE BERIKUTNYA
PERTEMUAN 15.
BUDAYA KERJA & ETOS KERJA
Stres....
Pengembangan Kreatifitas
Mengelola Stres pada Pekerja Kemanusiaan: Membantu diri sendiri
SELAMAT DATANG & SELAMAT BERGABUNG
Sikap Positif dan Etika Dalam Bekerja
Psikoterapi Transpersonal
Pengembangan Kreatifitas
SIKAP DAN PERILAKU.
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN HARGA DIRI RENDAH
Percaya Diri.
THE SECRET SEBUAH PENCERAHAN.
Rahasia besar kehidupan adalah hukum tarik-menarik
10 Kunci Sukses mengubah impian menjadi kenyataan dream will be come true Helmi Mubarok.
TETAP SEMANGAT Dalam Kondisi Apapun Two dog is discussing about the future.
Konseling gizi. Gema didalam/gaung/pantulan bunyi ◦ Gema adalah pikiran yang mungkin kita miliki ketika kita mendengarkan orang lain. ◦ Meskipun kita.
KET. INTER-INTRA PERSONAL
KET. INTER-INTRA PERSONAL
Transcript presentasi:

The Secret (4): Proses Penuh Daya Harapan adalah daya tarik yang sangat kuat karena harapan menarik segalanya kepada Anda. Harapkan sesuatu yang Anda inginkan, jangan mengharapkan sesuatu yang tidak Anda inginkan. Apa yang Anda harapkan saat ini? Ketika Anda ingin mengubah situasi, pertama-tama Anda harus mengubah pemikiran Anda. Setiap kali Anda membuka kotak surat tagihan, coba tebak tagihan itu akan ada di sana. Setiap hari Anda membuka kotak surat dengan mencemaskan tagihan! Anda tidak pernah membayangkan sesuatu yang hebat. Anda hanya memikirkan utang, mengharapkan utang. Jadi, utang harus muncul agar Anda tidak berpikir bahwa Anda tidak waras. Apakah utang akan muncul? Ya, utang akan muncul. Mengapa? Karena Anda mengharapkan utang ada di sana. Jadi, utang muncul karena hukum tarik-menarik selalu patuh pada pikiran Anda. Jadi, cobalah berbaik pada diri sendiri, harapkan kiriman cek! Proses Penuh Daya dari Perasaan Syukur Apa yang dapat Anda lakukan saat ini untuk mulai mengubah hidup? Hal pertama yang dapat Anda mulai adalah membuat daftar hal-hal yang Anda syukuri. Ini akan memindahkan energi dan mulai memindahkan pikiran Anda. Jika sebelumnya Anda berfokus pada apa yang tidak Anda miliki, keluhan, dan masalah Anda, sekarang Anda melakukan latihan ini. Anda mulai bersyukur untuk semua hal yang menyenangkan Anda. Mustahil mendatangkan lebih banyak hal ke dalam hidup Anda jika Anda tidak merasa bersyukur dengan apa yang sudah Anda miliki. Mengapa? Karena pikiran dan perasaan yang Anda pancarkan ketika Anda tidak merasa bersyukur adalah emosi-emosi negatif. Apakah itu iri hati, kekesalan, ketidakpuasan, atau perasaan-perasaan tidak cukup, semua itu tidak dapat mendatangkan apa yang Anda inginkan. Emosi-emosi negatif itu menghambat hal-hal baik mendatangi Anda.

Mulai sekarang juga bersyukurlah untuk apa yang sudah Anda miliki Mulai sekarang juga bersyukurlah untuk apa yang sudah Anda miliki. Ketika Anda mulai memikirkan hal-hal yang Anda syukuri dalam hidup, Anda akan takjub pada begitu banyak pikiran yang mendatangkan lebih banyak hal yang Anda syukuri. “Bersyukur setiap hari adalah salah satu syarat untuk mendatangkan kekayaan.” Proses Penuh Daya dari Visualisasi Alasan mengapa visualisasi ini begitu penuh daya adalah karena ketika Anda menciptakan gambar-gambar dalam benak yang memperlihatkan diri Anda memiliki apa yang Anda inginkan, Anda menghasilkan pikiran dan perasaan memilikinya saat ini juga. Sebenarnya visualisasi adalah pikiran yang terfokus kuat-kuat pada gambar-gambar, dan ini menyebabkan timbulnya perasaan yang sama kuat. Ketika Anda melakukan visualisasi, Anda memancarkan frekuensi yang kuat ke semesta. Hukum tarik-menarik akan menerima sinyal yang kuat itu dan mengembalikan gambar-gambar itu kepada Anda, sama seperti yang Anda lihat dalam benak Anda. Proses Penuh Daya dalam Tindakan Satu-satunya perbedaan antara orang yang hidup dengan cara ini, yang hidup di dalam keajaiban hidup, dan mereka yang tidak hidup dengan cara ini adalah mereka yang hidup di dalam keajaiban hidup memiliki kebiasaan. Mereka membiasakan diri menggunakan hukum tarik-menarik, dan keajaiban terjadi ke mana pun mereka pergi. Karena mereka ingat untuk menggunakannya. Mereka menggunakannya sepanjang waktu, bukan hanya sekali peristiwa. Putuskan apa yang Anda inginkan. Yakni Anda bisa memilikinya. Yakini Anda berhak mendapatkannya, dan yakini bahwa ini tidak mustahil bagi Anda. kemudian setiap hari pejamkan mata beberapa menit, visualisasikan Anda memiliki apa yang Anda inginkan tersebut, rasakan perasaan-perasaan sudah memilikinya. Kemudian jalani hari Anda, dan lepaskan semuanya kepada semesta dan percaya bahwa semesta akan menemukan cara untuk mewujudkannya.