Becoming a Great Teacher Oleh: Ririn Eva Hidayati
Apa yang Anda harapkan dari seminar ini ?
Apa yang akan dipelajari ? Siklus Dunia Fondasi Sukses Cara Kerja Pikiran Program Alamiah Pikiran Faktor Penghambat Proses Belajar & Mengajar Konsep Diri Positif : Kunci Pembuka Potensi Diri Cara Mudah Meningkatkan Prestasi Murid
Mereka adalah putra-putri sang hidup, yang rindu akan dirinya sendiri ANAK (Kahlil Gibran) Anakmu bukan milikmu Mereka adalah putra-putri sang hidup, yang rindu akan dirinya sendiri Mereka lahir lewat engkau tetapi bukan dari engkau Mereka ada padamu, tetapi bukan milikmu Berilah mereka kasih sayang, namun jangan berikan pemikiranmu Karena pada mereka ada alam pikiran sendiri Patut kau berikan rumah bagi raganya, namun tidak bagi jiwanya Sebab jiwa mereka adalah penghuni rumah masa depan yang tiada dapat kau kunjungi, sekalipun dalam mimpimu Engkau boleh berusaha menyerupai mereka, namun tidak boleh membuat mereka menyerupai engkau Sebab kehidupan tidak pernah berjalan mundur ataupun tenggelam ke masa lampau Engkaulah busur tempat anakmu , anak panah hidup , melesat pergi
30% Perdagangan & Administrasi Model Sekolah 30% Perdagangan & Administrasi 20% Profesional Model Sekolah abad 19 dan awal abad 20 50% Pekerja Manual Pelaku Mandiri Pelajar Mandiri Manajer Mandiri Model Sekolah abad 21 85% 15% Pekerja tidak terampil, paruh waktu, musiman
Kurikulum dan IPTEK The world our kids are going to live in is changing four times faster that our schools ~DR. Willard Daggett Director of International Center for Leadership and Education
Kurikulum dan IPTEK Kur. 1984 Kur. 1994 Kur. 2004 IPTEK Kur IPTEK Kur
“Di tengah perubahan yang sangat cepat selalu ada inti yang tetap” Charles Handy “Di tengah perubahan yang sangat cepat selalu ada inti yang tetap” (Dikutip dari “Rethinking the Future”)
Memajukan Pendidikan Apakah dengan UNAS? Apakah dengan perubahan kurikulum? Apakah dengan pendidikan ITC? Apakah dengan menguasai bahasa asing dan bahasa Aseng? Apakah dengan peningkatan sarana dan prasarana ? Apakah dengan memakai buku-buku luar negeri? Apakah …………………………………..?
Memajukan Pendidikan Diawali dengan mengubah paradigma mengenai pendidikan itu sendiri Bergantung pada kualitas pendidik Membangun rumah perlu cetak biru. Kalau meleset,paling hanya sedikit.
Anak Didiklah orang muda menurut jalan yang patut baginya, maka pada masa tuanya pun ia tidak akan menyimpang dari pada jalan itu - Amsal 22:6 Didiklah anak-anakmu untuk masa yang bukan masamu. - Ali Bin Abi Thalib r.a. Education is the greatest miracle - Buddha
It's better to build children than repair adults
Meletakkan Fondasi Hidup yang Kokoh Membangun rumah perlu cetak biru. Kalau meleset,paling hanya sedikit.
Richard Reynold menuliskan satu laporan menarik, yang berjudul “The Obsession with ‘Good Grades’ Can Be a Harmful Classroom Disease”, dimuat di Los Angeles Sunday Times . Dalam laporan ini dijelaskan bahwa sekelompok profesor dari University of Utah , yang dipimpin oleh Dr. Philip B. Price, melakukan survei terhadap para dokter dan mendapatkan hasil yang kemudian dilaporkan pada The American Association of Medical Colleges sebagai berikut: Hampir tidak terdapat hubungan antara nilai yang dicapai seorang siswa di sekolah kedokteran dengan kompetensi dan keberhasilannya saat membuka praktek sebagai seorang dokter
Dr. Eli Ginzberg beserta timnya meneliti 342 subjek penelitian yang merupakan lulusan dari berbagai disiplin ilmu, lima belas tahun setelah mereka menyelesaikan studi mereka. Hasil penelitian yang benar-benar mengejutan para peneliti itu adalah: Mereka yang lulus dengan mendapat penghargaan (predikat memuaskan, cum laude atau summa cum laude), mereka yang mendapatkan penghargaan atas prestasi akademiknya, mereka yang berhasil masuk dalam Phi Beta Kappa ternyata lebih cenderung berprestasi biasa-biasa
Keefektifan Pendidikan Manajemen Pendidikan Teknologi Pendidikan Psikologi Pendidikan
Bagaimana Proses Belajar Anak Saat Ini ? Adi W. Gunawan - ALLindo
Mengapa Belajar Menjadi Sulit dan Tidak Menyenangkan? Karena kita tidak tahu proses belajar yang benar Karena kita tidak pernah belajar, diajar, atau mengajarkan “cara belajar” yang benar Karena gaya mengajar tidak sejalan dengan gaya belajar
Self System Metacognitive System Cognitive System Proses Belajar Relevansi Kemampuan Emosi Self System Penetapan Goal Pribadi Keputusan untuk terus maju Bekerja dengan penuh semangat Metacognitive System Memproses informasi untuk menyelesaikan tugas Cognitive System
Berapa banyak kosa kata bahasa Inggris yang mampu anda kuasai dalam 1 hari?
Kemampuan Belajar Manusia Berdasar Penelitian Georgi Lozanov
Suggestopedy and The First Experiment in Memorizing The Meaning of 1 Suggestopedy and The First Experiment in Memorizing The Meaning of 1.000 Foreign Words in One Session Georgi Lozanov, Suggestology and Outline of Suggestopedy (p.31), 1978
Georgi Lozanov , Suggestology and Outlines of Suggestopedy (1995) Tiga Penghambat Utama 1. Penghambat Kritis-Logis Sekolah itu sulit, belajar itu tidak mudah dan tidak menyenangkan 2. Penghambat Intuitif-Emosional Saya bodoh, saya tidak bisa 3. Penghambat Kritis-Moral Belajar itu perlu upaya keras, saya merasa tidak mampu Georgi Lozanov , Suggestology and Outlines of Suggestopedy (1995)
Bahasa Konsep Kombinasi Hapalan 4 Kelompok Pelajaran Bahasa Konsep Kombinasi Hapalan
4 Kelompok Pelajaran Bahasa : B. Indonesia, Inggris Konsep : Matematika, Sains Kombinasi : Fisika, Kimia, Akuntansi Hapalan : Pensos , Sejarah, IPS, KWN, Agama
Teknik Membaca / Speed Reading Teknik Mencatat / Mind Mapping 4 Teknik Belajar Teknik Membaca / Speed Reading Teknik Mencatat / Mind Mapping Teknik Menghapal Teknik Menghitung
Hardware Software Faktor Sukses Contoh orang yang kecelakaan dan amnesia lalu diberi identitas baru
MENGENALI DAN MEMANFAATKAN SUPER COMPUTER ANDA Contoh orang yang kecelakaan dan amnesia lalu diberi identitas baru Hardware
Perbandingan Jumlah Sel Otak Aktif Lebah = 7.000 Lalat Buah = 100.000 Tikus = 5 juta Monyet = 10 Milyar Manusia : 100 Milyar sel aktif 900 Milyar sel pendukung Total = 1 triliun
Operating System KONSEP DIRI
KONSEP DIRI (Self-Concept) Konsep Diri adalah : Persepsi seseorang terhadap dirinya sendiri, yang terbentuk melalui pengalaman hidup dan interaksi dengan lingkungan, dan mendapat pengaruh dari orang-orang yang dianggap penting atau signifikan Shavelson, Hubner and Stanton (1974) Bahasa positip Unconditional love Dukungan Adi W. Gunawan - ALLindo
1. DIRI IDEAL 2. CITRA DIRI 3. HARGA DIRI KONSEP DIRI 1. DIRI IDEAL 2. CITRA DIRI Bahasa positip Unconditional love Dukungan 3. HARGA DIRI
Orang yang Kita Ingin Menjadi Diri Ideal (SELF IDEAL) Orang yang Kita Ingin Menjadi (Kualitasnya)
Siapa Diri Kita Menurut Pikiran Kita Citra Diri (SELF IMAGE) Cermin Diri Siapa Diri Kita Menurut Pikiran Kita
Siapa Diri Kita Menurut Pikiran Kita Citra Diri (SELF IMAGE) Cermin Diri Siapa Diri Kita Menurut Pikiran Kita
Harga Diri (SELF ESTEEM) Komponen Emosional dari Konsep Diri Elemen Paling Penting dalam Menentukan Sikap dan Kepribadian Reaktor Inti atau Sumber Energi Utama Dalam Diri Kunci Keberhasilan Hidup
Akibat Harga Diri Rendah Merasa tidak layak untuk sukses Takut berbuat salah Takut penolakan Merasa tidak layak untuk sukses Suka mencari kesalahan / menjelekkan orang lain agar orang lain tampak rendah
sekolah dan pembentukan Hubungan antara sekolah dan pembentukan konsep diri anak
Self-Concept & Achievement Dari penelitian dgn menggunakan SDQ Scale di Propinsi Almeria, Spanyol, dengan responden 450 anak SD, didapatkan hasil: Konsep Diri di bidang studi Matematika dan Membaca (bahasa) bertindak sebagai variabel yg memprediksi secara positip prestasi akademik secara umum
Self-Concept & Achievement Empat Kemungkinan Casual Model: Prestasi akademik menentukan konsep diri Pengalaman akademik, baik keberhasilan maupun kegagalan, lebih mempengaruhi konsep diri anak, dari pada sebaliknya. 2. Level konsep diri mempengaruhi level keberhasilan akademik 3. Konsep diri dan prestasi akademik saling mempengaruhi dan saling menentukan 4. Terdapat variabel lain yang dapat mempengaruhi konsep diri dan prestasi akademik Variabel itu antara lain variabel pribadi, variabel lingkungan, variabel akademik dan non akademik. Bahasa positip Unconditional love Dukungan Adi W. Gunawan - ALLindo
Carl Jung 1875-1961 “Until you make the unconscious conscious, it will direct your life and you will call it fate”
Mengapa perlu melakukan Konseling dan Terapi ? Kinerja seseorang berbanding lurus dengan program yang ada di pikirannya
Jane Joe 90 100 80 90 90 90 Matematika (Pecahan) Hari 1 2 3 4 90 100 80 90 90 90 Schuster & Gritton, 1978
Beberapa Contoh Kasus Angga, SD kelas 6, IQ 135 tapi nilainya jelek Matthew usia 3 thn, mogok sekolah Fani, usia 4 thn, mogok sekolah Reza, usia 8 thn, kelas 3, IQ 144, bermasalah di sekolah Ardi, usia 8 thn, IQ Superior, tidak suka sekolah, nilai jelek, benci gurunya Josephine, usia 7 thn, baru masuk SD kelas 1 selama 2 minggu, trauma berat. Stephanie, usia 14 thn, IQ 154 tapi tidak percaya diri dan tidak mandiri
Subconscious Reprogramming Pemrograman ulang Pikiran Bawah Sadar : Kisah Sukses Simbol Sukses (Piagam, Trophy, dll) Modeling (Mengadopsi nilai, kepercayaan, sikap tindakan, tujuan, cara berpikir,dll) Afirmasi Visualisasi Cognitive Therapy Alpha State / Hypnotherapy NLP / EFT / Silva Method / Sedona Method
Cara Mudah Meningkatkan Prestasi Murid Bereskan Mental Block: Saat Pemasukan Informasi (Belajar) 2. Saat Mengeluarkan Informasi (Ujian)