Pertemuan 3 PASAR UANG DOMESTIK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAB II LINGKUNGAN KEUANGAN
Advertisements

PASAR UANG Pasar yang memperjualbelikan surat berharga jangka pendek yang jangka waktunya tidak lebih dari satu tahun.
PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN
PASAR UANG Pasar yang memperjualbelikan surat berharga jangka pendek yang jangka waktunya tidak lebih dari satu tahun.
PASAR UANG DAN PASAR VALUTA ASING
Pertemuan 2 PASAR KEUANGAN (FINANCIAL MARKET)
MANAJEMEN LEMBAGA KEUANGAN
Pasar Uang dan Pasar Valas
Pertemuan 6 PASAR VALUTA ASING
Pertemuan 2 Pola Analisis, pasar dan pelaku ekonomi makro
Pertemuan 25 MANAJEMEN RESIKO
Pasar Uang Pasar Uang (money market) merupakan sarana lembaga keuangan, perusahaan non keuangan dan peserta lainnya baik dalam memenuhi kebutuhan dana.
1 Pertemuan 20 REKSADANA Matakuliah: F 0344 / PASAR UANG DAN PASAR MODAL Tahun: Semester Genap 2004 / 2005 Versi: 0 / 0.
10. Pasar Uang dan Pasar Valas Lecture Note: Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom 1 Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.
PASAR UANG DOMESTIK.
Pasar uang dan pasar modal
1 Pertemuan 05 Pasar Uang Domestik dan Pasar Modal Matakuliah : F 0384 / SEMINAR PASAR UANG DAN PASAR MODAL Tahun : Semester Genap 2004 / 2005 Versi :
Pertemuan 5 PASAR KEUANGAN (FINANCIAL MARKET)
Pertemuan Kebijakan Makro Ekonomi
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAIN
Pertemuan 5 PASAR UANG DOMESTIK
Dasar Manajemen Keuangan
Pasar Uang, Pasar Modal, Pasar Barang Berjangka dan Pasar Tenaga Kerja
Pasar Uang & Pasar Valas
PASAR KEUANGAN (FINANCIAL MARKET)
PASAR UANG ANTAR BANK SYARIAH & SIMA
By: KARNILA ALI, B.Bus., M.P.A
PASAR UANG DAN PASAR VALUTA ASING
Pasar Uang Pasar Uang (money market) merupakan sarana lembaga keuangan, perusahaan non keuangan dan peserta lainnya baik dalam memenuhi kebutuhan dana.
PASAR UANG & PASAR MODAL
Pertemuan 4 PASAR UANG DOMESTIK
Matakuliah. : F 0344 / PASAR UANG DAN PASAR MODAL Tahun
Pasar Uang dan Pasar Modal
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN oleh : Kurnia Nurhayati
Pertemuan 23 PERDAGANGAN SURAT BERHARGA DERIVATIF
MATERI BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN PRODI EKONOMI PEMBANGUNAN
PERBANKAN (BANKING) Lembaga Bank dan Non Bank
Jenis Aset & Instrumen Keuangan Pada Financial Market I (Pasar Uang)
MUCHAMAD IMAM BINTORO, SE, MSc in Finance
Pertemuan Enam “ pasar Uang “
PASAR UANG DAN DAN DAN PASAR MODAL.
Pasar Uang dan Pasar Valas
Pertemuan 03 Pasar Uang Domestik
KEBIJAKAN MONETER Yayat Sujatna
SEJARAH & AKTIFITAS PASAR UANG
BAB 4 BANK SENTRAL (BANK INDONESIA)
Pertemuan 5 MANAJEMEN PEMBIAYAAN JANGKA PENDEK
Pertemuan 19 Corporate Action
Pasar Uang NAMA KELOMPOK : Irfatul laila (09 Khusnul khotimah (12)
Pengertian Pasar Uang Pasar Uang (Money Market) adalah pasar dengan instrumen financial jangka pendek, umumnya yang diperjualbelikan berkualitas tinggi.
MATERI BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN PRODI EKONOMI PEMBANGUNAN
PERTEMUAN 7.
Pasar Uang (Money Market)
Pertemuan 04 Pasar Uang Domestik dan Pasar Valuta Asing
PASAR VALUTA ASING.
Pertemuan 19 SUMBER PEMBIAYAAN JANGKA PANJANG
VALUTA ASING Created by : Elisabeth Tampubolon Mifta Hulzanah Nizar Taswin Winarsin Shindy Fajar Asih KA_470.
BURSA EFEK SYARIAH.
Pasar uang dan pasar modal
PASAR UANG DAN PASAR VALUTA ASING
Pasar Uang Pasar Uang (money market) merupakan sarana lembaga keuangan, perusahaan non keuangan dan peserta lainnya baik dalam memenuhi kebutuhan dana.
Pasar uang dan pasar modal
PASAR UANG & PASAR VALUTA ASING
Materi Tutorial On Line
PASAR FINANCIAL (FINANCIAL MARKET)
Lembaga Keuangan Non Bank dan Pasar Modal
PASAR UANG DAN PASAR VALAS
PASAR UANG.
Pertemuan 25 ANALISA OBLIGASI
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN
Transcript presentasi:

Pertemuan 3 PASAR UANG DOMESTIK Matakuliah : F 0344 / PASAR UANG DAN PASAR MODAL Tahun : Semester Genap 2004 / 2005 Versi : 0 / 0 Pertemuan 3 PASAR UANG DOMESTIK

Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Menjelaskan pengertian dan fungsi Pasar Uang Menganalisa tujuan akan melakukan transaksi Mengetahui siapa pelaku pasar uang dan apa peran Lembaga Intermediasi

Outline Materi Materi 1 : Pengertian dan fungsi Pasar Uang Materi 2 : Tujuan melakukan transaksi Materi 3 : Pelaku Pasar Uang Materi 4 : Pelaku pasar uang dan peran Lembaga Intermediasi

PENGERTIAN PASAR UANG Pasar uang adalah tempat (abstrak) yang mempertemukan pihak yang membutuhkan dana (borrower)  dengan pihak yang memiliki dana (lender). Pada transaksi Penempatan (“Placement”) diterbitkan media/instrumen Hutang Jangka Pendek (ShortTerm Debt Instrument) oleh borrower.

Pasar Uang Pasar Uang Domestik Pasar Valuta Asing PENGERTIAN PASAR KEUANGAN Dalam Pasar Uang dibedakan dua pasar, yaitu : Pasar Uang (Money Market) Pasar Uang Domestik Pasar Valuta Asing

Fungsi Pasar Uang Domestik Pada prinsipnya pasar uang merupakan sarana alternatif bagi perusahaan-perusahaan non keuangan, lembaga keuangan dan pihak-pihak lainnya baik dalam memenuhi kebutuhan jangka pendek (membayar gaji karyawan, membayar pajak dan biaya-biaya rutin), maupun dalam rangka melakukan penempatan dana atas kelebihan likuiditasnya Secara tidak langsung, pasar uang sebagai sarana pengendali moneter oleh penguasa moneter dalam melaksanakan opersasi pasar terbuka.

Fungsi Pasar Uang Domestik Di Indonesia penguasa moneter adalah bank sentral dalam hal ini Bank Indonesia yang melaksanakan operasi pasar dengan menerbitkan instrumen Sertifikat Bank Indonesia (SBI) untuk tujuan kontraksi moneter ; dan dengan menerbitkan Surat Berharga Pasar Uang (SBPU) untuk tujuan ekspansi moneter.

Fungsi Pasar Uang Domestik Berkaitan dengan fungsi tersebut, maka tampaknya pasar uang tidak memerlukan tempat transaksi yang formal dan sifat transaksinya dapat abstrak. Oleh sebab itu juga pasar uang dapat dilaksanakan tidak terorganisir, ini yang menyebabkan perbedaan nyata terhadap Pasar Modal. Pada saat ini Pasar uang dengan tajam juga sudah ditransaksikan secara global.

TUJUAN MELAKUKAN TRANSAKSI Melakukan penempatan dengan interest seefisien mungkin Menutupi kekurangan likuiditas dengan biaya seefisien mungkin Memperoleh keuntungan dari transaksi transaksi borrowing terhadap placement Memelihara likuiditas seefisien mungkin dengan berpedoman pada kebutuhan reserve requirement

PELAKU-PELAKU PASAR UANG Bank-Bank / Lembaga Keuangan Perusahaan Korporasi Individu-individu Pemerintah Khusus Bank / Lembaga Keuangan disebut sebagai LEMBAGA INTERMEDIASI LANGSUNG karena mempunyai tugas yang lebih luas, termasuk institusi depository menerbitkan instrumen keuangan dan menjual kepada : masyarakat, perusahaan asuransi, perusahaan dana pensiun dan sesama lembaga keuangan lainnya

PERAN LEMBAGA INTERMEDIASI Intermediasi Jangka Waktu, jangka waktu funding tidak samadengan lending. Mengurangi resiko diversifikasi, dengan penyebaran investasi investor dalam instrumen PU dan PM, kerugian dapat dikurangi apabila ada gejolak didalam /diluar negri. Menurunkan Biaya Transaksi dan biaya pencarian informasi, melalui B/LK dan atau Manajer Investasi maka biaya dapat diperkecil Menyediakan mekanisme pembayaran, dengan perkembangan inovasi lembaga didalam maupun diluar negri dana dapat diterima oleh lender dalam waktu yang cepat

CLOSING Sehubungan dengan fungsi tersebut maka Pasar Uang pada prinsipnya adalah sebagai sarana alternatif bagi Peserta PU untuk memenuhi kebutuhan dana jangka pendeknya (guna membayar gaji pegawai,pajak, hutang jangka pendek dan sebagainya). Bagi Bank Sentral, PU sebagai sarana pengendali dalam melakukan operasi pasar terbuka tuntuk tujuan kontraksi moneter