Pertemuan 1 Pendahuluan Matakuliah : R0124 / Teknik Komunikasi Arsitektur Tahun : 2005 Versi : <<versi>>/<<revisi>> Pertemuan 1 Pendahuluan
Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Mengidentifikasikan dasar – dasar dan pengertian umum tentang teknik komunikasi dalam dunia arsitektur
Mekanisme pembelajaran & aturan perkuliahan Outline Materi Mekanisme pembelajaran & aturan perkuliahan Manfaat teknik komunikasi arsitektur Media Komunikasi Cara berkomunikasi Cara presentasi
Mekanisme pembelajaran Tugas mandiri : 50 % Tugas Besar I & 2 Tugas Kelompok Tugas Kecil (setiap pertemuan) Ujian Tengah Semester : 20 % Ujian Akhir Semester : 30 % Aturan perkuliahan 80 % kehadiran --- syarat untuk mengikuti ujian Tugas mandiri harus dikumpulkan tepat waktu Tidak ada susulan TM (kecuali sakit)
Manfaat Teknik Komunikasi Arsitektur Manfaat dan tujuan Sebagai seorang arsitektur kita dituntut untuk dapat memahami teknis dan strategis penyampaian ide dan gagasan arsitektur melalui berbagai media baik grafis maupun lisan, maket, dan audio visual.
Fungsi dan potensi dari berbagai jenis media komunikasi arsitektur Penggunaan media tersebut merupakan strategi dan prinsip dasar komunikasi arsitektur Optimalisasi pemanfaatan media komunikasi di dalam arsitektur umumnya pada: Tahap mencari / memperoleh proyek Tahap pengembangan ide / gagasan Tahap konstruksi dan pemasaran hasil konstruksi (properti).
Media Komunikasi Media komunikasi dalam arsitektur juga merupakan cara untuk bertukar pikiran atau ide mengenai berbagai hal yang berhubungan dengan arsitektur.
Cara berkomunikasi
Cara Presentasi Di dalam menjalankan profesi pekerjaannya,seorang arsitek dituntut mempunyai kemampuan untuk menciptakan sekaligus “menjual” ide/gagasannya , sehingga seseorang atau instansi yang menjadi partner (Client)-nya , akan memahami ide tersebut, dan akhirnya memutuskan untuk “membeli” ide/gagasan tersebut.
Cara Presentasi