MORFOLOGI TANAMAN DAN BUNGA PADI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Welcome to biologic fantastic
Advertisements

BAGIAN-BAGIAN BUNGA oleh : PUSPITA AULIA HAQ
Reproduksi Generatif pada Spermatophyta
Pertumbuhan dan Perkembangan Mahkluk Hidup
Review Metode Pemuliaan Tanaman pada Bunga Krisan
Kelas 8 semester 1.
Siklus hidup dan perkembangbiakan tanaman  Pengetahuan tentang siklus hidup dan perkembangbiakan tanaman – penting dalam pemuliaan tanaman.  1 siklus.
Perkembangan Gametofit
STRUKTUR FUNGSI DAN TIPE BUNGA
DUNIA TUMBUHAN CIRI-CIRI TUMBUHAN PENGELOMPOKAN TUMBUHAN
SISTEM REPRODUKSI TUMBUHAN Kelompok V III: Syafira Imaniar ( )
Perkembangbiakan Tumbuhan
Pembungaan : induksi dan inisiasi
Tumbuhan Berbiji (Spermatophyta)
8. Organ Tubuh Struktur.
PERKEMBANGBIAKAN TANAMAN
STRUKTUR DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN I
Agustin Mahardika NIM P.Bio USD
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN
STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN
MORFOLOGI Ilmu yang mempelajari bagian-bagian tanaman (bentuk dan fungsi bagian-bagian tersebut). Berdasarkan morfologinya, tumbuhan dibagi menjadi tiga.
FASE PERTUMBUHAN PADI.
ANALISIS TUMBUH BY :IR ABDUL RAHMAN MS.
II. PERKEMBANGBIAKAN TANAMAN
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
Pengamatan Tinggi tanaman mulai umur 4 mg setiap 2 mg
PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF / KAWIN / SEXUAL PADA TUMBUHAN
Tugas Komputer Teknologi dan Informasi
PERKEMBANGBIAKAN TANAMAN
PERTUMBUHAN TANAMAN.
ORGAN TUMBUHAN # DAUN # # BUNGA # # BUAH # # BIJI # # AKAR #
BUNGA, BUAH DAN BIJI Oleh: Setiono, M.Pd.
MEKAR WARNA SARI TANAMAN PADI.
PERTUMBUHAN TANAMAN.
PERKEMBANGBIAKAN TANAMAN
SPERMATOPHYTA BAGIAN 3 : TUMBUHAN BERBIJI
KINGDOM PLANTAE SPERMATOPHYTA BAGIAN 3 : TUMBUHAN BERBIJI
IDENTIFIKASI, TAKSONOMI DAN KLASIFIKASI TUMBUHAN
TREE (POHON).
Fase PERTUMBUHAN DAN produksi tanaman
SISTEM DALAM TUBUH TUMBUHAN
3. SPERMATOPHYTA TUMBUHAN BIJI
ANGGORO AKHTA NURUL.
MORFOLOGI TUMBUHAN.
Untuk kegunaan lain dari Bunga, lihat Bunga (disambiguasi).
Pembuahan (Fertilisasi) pada Tumbuhan
Labu Siam.
Disusun oleh Muthiah Rachmawati
Reproduksi Tumbuhan ANGIOSPERMAE
PEMULIAAN TANAMAN Tatap muka ke-4
Gymnospermae (Pinophyta)
STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN TUMBUHAN. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa mampu mendeskripsikan struktur jaringan daun secara morfologi 2. Siswa mampu mendeskripsikan.
ANGGREK DAN NANGKA Dosen Pengampuh: Ir. Bambang Kusmanandhi, S.Agr.Sc.
ANATOMI RUMPUT Daun Rumput umumnya terdiri dari :
BAGIAN-BAGIAN BUNGA DAN FUNGSINYA.
KLASIFIKASI DAN MORFOLOGI TANAMAN KELAPA SAWIT DAN TANAMAN CABAI
Bagian-Bagian Bunga Lengkap Berserta Penjelasan Dan Fungsinya
Reproduksi Tumbuhan Farida Ningrum.
Guru Bidang Studi : Dra. Hidayat Senawati
JARINGAN DAN ORGAN TUMBUHAN
PERKEMBANGBIAKAN MAKHLUK HIDUP Kelompok 5.
DAUN DAN BUNGA KELOMPOK 5 RAZITA SHAVIRA NABILLA NASMAKARAZ
ANATOMI RUMPUT Daun Rumput umumnya terdiri dari :
Organ – organ tumbuhan.
PENGGOLONGAN TUMBUHAN
PERKEMBANGBIAKAN TANAMAN
REPRODUKSI TUMBUHAN Flora atau tumbuh-tumbuhan sama halnya dengan binatang dan manusia sama-sama melakukan kegiatan berkembang biak dengan tujuan untuk.
ANATOMI FISIOLOGI TUMBUHAN “BUNGA” NUGRAHYONO MUTHALIB.
By Lili Andajani, S.Pd, M.Pd PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF / KAWIN / SEXUAL PADA TUMBUHAN.
By Lili Andajani, S.Pd, M.Pd SISTEM DALAM TUBUH TUMBUHAN.
Transcript presentasi:

MORFOLOGI TANAMAN DAN BUNGA PADI

Organ tanaman : Vegetatif : Akar, Batang, Daun Generatif : Malai, Gabah, Bunga Perlu 3 – 6 bulan, 60 HST vegetatif, 30 HST Reproduktif, dan 30 HST Pasca berbunga

Fase Pertumbuhan Tanaman Padi Fase Vegetatif : Perkecambahan Bibit (Seedling) Anakan (Tiller) Akar (Root) Daun (Leaf)

1. PERKECAMBAHAN Gambar 1. Munculnya koleorizha (KRB, 2004)

Gambar 2. Radikula muncul menembus koleorizha (RKB, 2004)

Gambar 3. Koleoptil muncul (KRB, 2004)

Gambar 4. Akar seminal (RKB, 2004)

2. BIBIT (SEEDLING) Gambar 5. Pertumb. mesokotil mengakibatkan koleoptil muncul ke permukaan tanah

Gambar 6. Daun primer dan sekunder (RKB, 2004)

3. ANAKAN (TILLER) Gambar 7. Bagian dari anakan padi (rumpun)

Gambar 8. Anakan primer, sekunder, dan tersier (RKB, 2004)

Gambar 9. Batang, node, dan internode (RKB, 2004)

4. AKAR Gambar 10. Tipe Perakaran (RKB, 2004)

5. DAUN (LEAF) Gambar 11. Helaian (leaf blade) dan pelepah daun (leaf sheath)

Gambar 12. Lidah daun, telinga daun, dan colar

Gambar 13. Perbandingan antara daun padi (kiri) dan rumput (kanan)

Gambar 14. Daun bendera

Fase Pertumbuhan Tanaman Padi Fase Generatif : Malai Gabah Biji

6. MALAI DAN GABAH (Panicle and Spikelet) Gambar 15. Bagian2 spikelet atau bunga

Panicle = Malai. Bagian ujung dari anakan padi disebut malai. Malai menunjang kumpulan spikelet yang nantinya akan berkembang menjadi biji/gabah.

Spikelet terletak pada cabang primer maupun sekunder dari malai. Gambar 17. Bentuk malai tanaman padi (cab. Primer & sekunder)

Satu spikelet terdiri dari: Floret dan Pedicel

FLORET Floret termasuk lemma dan palea Gluma yg menutup sebag. Besar floret = lemma. Sdgkan yg kecil = palea FLORET

FLOWER Bunga padi terdiri : Putik (organ betina) Stamen (organ jantan) sebanyak 6

Bagian Organ Reproduktif Padi Organ Jantan = Stamen/Benang sari a. Anter/Kepala sari (berisi tepungsari) b. Filamen/Tangkai sari 2. Organ Betina = Putik a. Ovarium/Bakal buah, b. Stilus/Tangkai putik, c. Stigma

Organ Reproduktif Benang sari/anter Putik/stigma Filamen Stilus

Penyerbukan adl step pertama dari reproduksi padi Butir tepungsari pecah dari anter dan jatuh ke stigma. Pembuahan mrpkn step kedua – pembentukan biji Proses dari penyerbukan sd pembuahan sekitar 18 – 24 jam

Gambar 18. Bentuk gabah padi jenis Indica

Gambar 19. Bagian2 biji atau beras

Terimakasih….