KERJASAMA EKONOMI INTERNASIONAL
Pengertian Kerjasama Ekonomi Internasional Hubungan antara suatu negara dengan negara lainnya dalam bidang ekonomi melalui kesepakatan-kesepakatan tertentu, dengan memegang prinsip keadilan dan saling menguntungkan.
TUJUAN KERJASAMA EKONOMI INTERNASIONAL Memenuhi kebutuhan dalam negeri akan barang dan jasa Memperluas pasar hasil produksi barang dan jasa Mendorong peningkatan produktivitas Memperluas lapangan kerja Menambah devisa degara Mendistribusikan manfaat sumber daya Mengurangi ketimpangan negara maju dan negara berkembang Memperluas hubungan dan mempererat persahabatan. Mengisi kekurangan di bidang ekonomi bagi masing-masing negara yang mengadakan kerja sama. Meningkatkan perekonomian negara-negara yang mengadakan kerja sama di berbagai bidang
2. Faktor-Faktor Penyebab Kerjasama Antarnegara Kerja Sama Antarnegara Akibat Adanya Perbedaan Perbedaan sumber daya alam Perbedaan iklim dan kesuburan tanah Perbedaan ilmu pengetahuan dan teknologi Perbedaan ideologi Kerja Sama Antarnegara Akibat Adanya Kesamaan Kesamaan sumber daya alam Kesamaan keadaan wilayah (kondisi geografis) Kesamaan ideologi Kesamaan agama
Kerja Sama Antarnegara di Bidang Ekonomi Berdasarkan Jumlah Anggota Bilateral Multilateral Regional
Badan Kerjasama Regional ASEAN UNI EROPA AFTA APEC
Badan Kerjasama Multilarelal IMF IBRD WTO FAO
Dampak Kerjasama Ekonomi Positif Mempercepat Pertumbuhan Ekonomi Menghilangkan hambatan perdagangan Internasional Memperluas kesempatan kerja Meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat 5. Memperkuat Posisi Perdagangan Negatif Ketergantungan Salah Penerapan atau penggunaan Teknologi 3. Mendorong Masyarakat Hidup Konsumtif 4. Intervensi Asing Terhadap Kebijakan Ekonomi Indonesia
Dapat Juga Diakses : PlayStore : econosmart Web : www.e-conosmart.com