KELOMPOK 2B Alisyah Putri Hanani E. Arinne Mariza Khairul Wara Nurhatika Rahma Navali S Rizki Agusmai Septian Hadi Putra Viyola Azzahra Welly Elvandari Jupno
Diet or Exercise Interventions vs Combined Behavioral Weight Management Programs: A Systematic Review and Meta-Analysis of Direct Comparisons
Evidence Based Practice Focused Question Manakah yang lebih efektif antara olahraga, diet, dan kombinasi dalam penurunan berat badan?
Published Evidence “Diet or Exercise Interventions vs Combined Behavioral Weight Management Programs:A Systematic Review and Meta-Analysis of Direct Comparisons” “Effect of Diet versus Diet and Exercise on Weight Loss and Body Composition in Class II and III Obesity: A Systematic Review “Exercise and Diet in Obesity Treatment: An Integrative System Dynamics Perspective”
Standar kualitas Jurnal Penulis Nama : David J. Johns, PhD, RD; Jamie Hartmann-Boyce; Susan A. Jebb, PhD; Paul Aveyard, PhD Pendidikan : Doktoral Profesi : Institusi : “Academy of Nutrition and Dietetics”
Continue… Keterangan pendukung Referensi : 31 jurnal penelitian terbitan 1988-2013 dan 2 artikel WHO 2009 & 2013 Tanggal update : 25 Juni 2014
Tingkat kebenaran Didukung bukti mengenai temuan dari penelitian terdahulu yang tercantum dalam tabel yang terlampir
Transparansi penanggung jawab isi
Transparansi sponsor : Kebijakan iklan dan editorial: Tidak ada iklan
Unsur pelengkap: terdapat lampiran data pendukung statistik
Kerahasiaan : Anonimitas sampel terjaga
Grading evidence Termasuk dalam kategori 1+ Menggunakan systemic review RCT with low bias Meta analisis
Is the study question relevant? Relevan Critical appraisal Jurnal Diet or Exercise Interventions vs Combined Behavioral Weight Management Programs: A Systematic Review and Meta-Analysis of Direct Comparisons Is the study question relevant? Relevan Does the study add anything new? Tidak ada hal yang baru What type of research question being asked? Pertanyaan mengenai kefektifitasan cara menurunkan berat badan
Was the study design appropriate for the research question? Design penelitian ini menggunakan metode systemic reviews and meta analysis
Did the study methods address the most important potential source of bias? Bias dari penelitian ini adalah
Was the study performed according to original protocol? Penelitian berjalan sesuai dengan rancangan penelitian tanpa kesulitan berarti Does the study stated a hypothesis? Kombinasi diet-olahraga lebih efektif dalam penurunan berat badan
Was the statistical analyses performed correctly? analisis statistik menggunakan teknik sesuai
Do the data justify the conclusions? Hasil penelitian membuktikan hipotesis
Are there any conflict of interest? Penelitian ini disponsori oleh
Appraising meta analysis Were all relevant studies included ? Terdapat 8 jurnal RCT yang meneliti mengenai efek diet, olahraga, dan keduanya dalam penurunan berat badan Were selected articles appraised and data extracted by two independent reviewers? 8 jurnal RCT ini telah diseleksi
Was sufficient detail provided about the primary studies, including descriptions of the patients, interventions and outcomes? semua data primer penelitian, deskripsi sampel, intervensi dan hasil tercantum dengan jelas Was the quality of the primary studies assessed? Peninjauan meta analisis satu per satu pada penelitian terdahulu
Did the researchers assess the appropriateness of combining results to calculate a summary measure? Peneliti mengukur kesesuaian dan kombinasi hasil dari 8 penelitian
THANKYOU ^^ Decision Dari jurnal tersebut dapat disimpulkan bahwa : Kombinasi diet-latihan fisik lebih efektif menurunkan berat badan selama >12 bulan dibandingkan diet atau latihan fisik saja. THANKYOU ^^