PT. INFORMATIKA INDONESIA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Manajemen Proyek PL wahyudin
Advertisements

E-PROCUREMENT Sistem Informasi Pengadaan Barang dan Jasa Secara Online
Manajemen Proyek Perangkat Lunak
PETEMUAN 7 ETIKA PROFESI.
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
SOFTWARE REQUIREMENT SPECIFICATION
D I V I S I P E M B A N G U N A N & P 2 L
BAB 3 MANAJEMEN PERANGKAT LUNAK
Pengembangan perangkat lunak
Profesionalisme Kerja Bidang IT
Siklus Pengembangan Sistem Informasi Akuntansi
MANAJEMEN EKSEKUSI, PENGENDALIAN & PENUTUPAN PROYEK
PENGELOLAAN PROYEK SISTEM INFORMASI
METODOLOGI MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
DBA Tools DBA Rools Kenalan Yukkkk.  DBA Tools &  DBA Rules Home.
Perbandingan biaya ekonomis
Membangun Sistem Informasi ERP
AKREDITASI RUMAH SAKIT bidang ADMINISTRASI & MANAJEMEN
PENGEMBANGAN SISTEM.
PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK.
TRANSFORMASI SISTEM INFORMASI TRADISIONAL KE BASIS KOMPUTER
Organisasi dan Personil
Materi Sesi ke 8 Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
ERP (Enterprise Resource Planning)
Pengelolaan Sistem Informasi
KONSEP SISTEM INFORMASI KORPORASI
PERENCANAAN PROYEK SISTEM INFORMASI.
ANALISIS BIAYA - MANFAAT
PENGANTAR MANAJEMEN PROYEK PERANGKAT LUNAK
Pengelolaan Proyek Sistem Informasi
Peranan sistem informasi dan teknologi informasi
PROFESI DI BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI
Materi Bab 5 Sistem Informasi
Aplikasi Bisnis TI Aspek Keuangan 1
PERKEMBANGAN SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT TERINTEGRASI
FASE DELIVERY MPSI Sesi 11.
Manajemen Proyek TI (Perancangan Jaringan)
Manajemen Proyek TI.
Nur fisabilillah, S.Kom, MMSI | UNIVERSITAS GUNADARMA
Implementasi Sistem.
SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT TERINTEGRASI
SARTIKA NISUMANTI, ST., MT
STRATEGI PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Pengenalan Sistem Informasi dan Komponen Sistem Informasi
ORGANISASI LAYANAN INFORMASI
Pertemuan 7 ORGANISASI LAYANAN INFORMASI
MANAJEMEN PROYEK PERANGKAT LUNAK
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT
Manajemen Proyek Perangkat Lunak
Universitas Sari Mutiara Indonesia Fakultas Ilmu Komputer Ta.2014/2015
SIKLUS PENGEMBANGAN SISTEM
PERTEMUAN 2 Proses Pengembangan Perangkat Lunak
Pengantar Basis Data.
PENGENDALIAN SISTEM KOMPUTERISASI PERSPEKTIF MANAJEMEN
Struktur dan fungsi pengolahan data
MANAJEMEN PROYEK PERANGKAT LUNAK
Membangun Sistem Informasi ERP
Membangun Sistem Informasi ERP
Siklus Hidup System.
METODOLOGI MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
PERAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM MENDUKUNG SISTEM INFORMASI
Kelompok 7 : Adora Aline alfiana (01) Dinda Rakhmawati Setiani (06)
Manajemen Sistem Informasi
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT (SIMR) UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN NAMA : EMILIANO AMARAL NIM : TUGAS : ADSI.
SIKLUS PENGEMBANGAN SISTEM
Perbandingan biaya ekonomis
Sistem Informasi Dimas Ardi Nugraha
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT (SIMRS)
Tipe Proyek 1.Proyek yang berasal dari klien yang ditawarkan kesuatu konsultan atau kontraktor. –Karakteristik pekerjaan sudah jelas. –Tidak melalui proses.
Perancangan Sistem /ERP
Transcript presentasi:

PT. INFORMATIKA INDONESIA

PENGADAAN SISTEM INFORMASI KESEHATAN ( SIMKES ) DI RUMAH SAKIT CIPTO MANGUNKUSUMO JAKARTA

Structure of PT. Informatika Indonesia Head of project Frendi Yusroni Dekstop programer Azizi khoirul haq Database Programer Rana Yuliawiyata Human resource Sholahudin fajri Aditya Muh. Wahid

PENDAHULUAN Memasuki era globalisasi mendatang, pemakaian teknologi Informasi dalam dunia kesehatan tidak akan dapat dihindari. Bahkan,penggunaan teknologi komputer tersebut akan menjadi syarat utama untuk menunjukkan kualitas bidang kesehatan dan menjadi modal terpenting dalam efisiensi.

Cont. Adanya database dan system informasi yang terpusat dan terintegrasi, yaitu dengan berbasis pada database SIMKES. Menyediakan informasi akademik yang tidak disediakan oleh Software SIMKES. Tersedianya layanan informasi bagi staf dan pasien rumah sakit RSCM. Memberikan Nilai Tambah (Added Value) bagi Rumah sakit RSCM

Cont. Manfaat secara teknis Kemudahan Dokumentasi yang Auditable dan Accountable Mendukung Pemasaran Jasa RS: Mutu, kecepatan, kenyamanan, kepastian dan biaya Meningkatkan profesionalisme dan kinerja manajemen rumah sakit Mendukung koordinasi antar bagian dalam rumah sakit

Cont. Mengurangi biaya administrasi. Manfaat secara bisnis Meningkatkan akses dan pelayanan rumah sakit terhadap berbagai sumber daya. Meningkatkan pendapatan rumah sakit. Mengurangi biaya administrasi.

Pembahasan Proyek ini secara spesifik terfokus pada pembuatan SISTEM INFORMASI KESEHATAN (SIMKES) di rumah sakit cipto mangunkusumo Jakarta Proyek ini mencakup berbagai perkiraan diantaranya estimasi dana yang dikeluarkan, estimasi spesifikasi computer SIMKES, serta prosedur, waktu pengerjaan dan jumlah stakeholder dalam kegiatan ini. Proses persetujuan sangat penting dalam proyek, karena tanpa hal tersebut, maka kelancaran suatu proyek dapat terhambat atau tidak dapat berjalan sama sekali. Maka dari itu, pelaksana berusaha mendapatkan persetujuan pihak-pihak terkait.

cont Keterlibatan secara nyata Sumber Daya Manusia dalam proyek ini mengikutsertakan team IT RSCM, Badan sarana dan prasarana RSCM, Badan IT Analys independen, dan team lapangan PT Informatika Indonesia, baik saat pengadaan hardware, pemasangan, sosialisasi dan dokumentasi. Proyek pengadaan SIMKES RSCM diperkirakan sampai batas waktu kurang lebih selama 4 (empat) bulan. Jangka waktu ini meliputi seluruh kegiatan yang dilaksanakan oleh tim pelaksana proyek.

cont Dalam proyek ini, berkas-berkas yang diserahkan antara lain: Berkas Perijinan, yang disrahkan kepada pemerintah daerah setempat Berkas RunDown Kegiatan (berisi penjelasan kegiatan), yang diserahkan kepada stakeholder Rencana Pengelolaan Proyek Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak Desain Perangkat Lunak Rencana Jaminan Kualitas Perangkat Lunak Sistem Bekerja dengan Database MySQL

cont Dalam proyek pengadaan system informasi di RSCM ini, tidak semua data dapat diolah menjadi suatu system informasi. Hal ini disebabkan karna kapasitas data yang terlalu besar melebihi kapasitas server . Selain itu, tidak semua data diizinkan pengaksesanya karna masalah kerahasiaan data.

cont Adanya kemungkinan proyek-proyek lain yang mungkin akan muncul dan berhubungan antara lain : Proyek pembuatan system informasi apotik terpadu Upgrading hardware di lingkungan RSCM Pengadaan system absensi karyawan di RSCM

cont Untuk proyek ini terdapat beberapa asumsi, antara lain : Pemasangan Server akan dilakukan di rung IT RSCM dengan kapasitas listrik 4000 watt. data yg dikelola oleh SIMKES Total biaya yang dikeluarkan sekitar 160.540.000 (seratus enam puluh juta lima ratus empat puluh ribu rupiah), terdiri dari biaya pengadaan hardware, biaya IT consultant, biaya karyawan, biaya pembuatan software SIMKES ,biaya perawatan dan pemeliharaan dan sebagainya. Banyaknya waktu yang digunakan sekitar 4 (empat ) bulan sesuai dengan teknik pelaksanaan proyek yang dijalankan

Cont Phases: Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak Mengerjakan Sistem Memasang Perangkat Keras Pendukung  Menguji Perangkat Lunak Memasang Simkes Maintenance dan Dokumentasi Sistem Mendokumentasikan Program dan User + Admin Manual Serah trima kepada pihak RSCM

Analisis Stakeholder

Potentially Problem Beberapa hal yang dapat membuat proyek ini dapat berjalan dengan lancar dan sukses, yaitu : Adanya dukungan dari berbagai pihak, seperti DINKES DKI Jakarta, pihak RSCM dan LSM NGO. Adanya dukungan dari project team yang kompak dan handal. Adanya pembagian wewenang, tugas, dan tanggung jawab yang jelas. Adanya perencanaan yang matang dan terstruktur rapi dan benar. Adanya estimasi dana dan waktu yang jelas, sehingga proyek dapat berjalan dengan lancar. Adanya sumber daya (resource) yang memadai.

Cont. Adapun masalah-masalah yang timbul diantaranya yaitu : Kurangnya dukungan dari pemerintah daerah seperti DINKES DKI Jakarta Kurangnya kesiapan anggota project team yang telah ditentukan. Kurangnya kekompakan anggota project team dengan anggota yang lain yang kemungkinan dapat terjadi crash. Sarana dan prasarana yang ada masih kurang mencukupi. Sumber daya (resource) yang dimiliki masih kurang memadai. Kondisi RSCM yang tidak memungkinkan dilaksanakannya proyek tersebut.

Matur suwun…… 