MC Public Speaker orang yang berbicara di depan publik Announcer penyiar (radio/TV); one way communication Protokol : (1) tata cara, (2) tata krama, (3) petugas Pembawa acara (=pewara); acara resmi, ada protokoler, tidak banyak improvisasi Entertainer (=MC) acara hiburan, banyak improvisasi MC acara hiburan, kreativitas tinggi, improvisasi, mengundang dialog
KARAKTER MC Ekstrovert Generalis Fleksibel Friendly
SYARAT MC Pengetahuan dan pengalaman yang luas Cerdas Rasa humor Sabar Imajinasi Antuasiasme Rendah hati dan bersahabat Kemampuan bekerjasama
PROTOKOL TATA CARA TATA KRAMA PETUGAS Acara dilakukan menurut aturan atau adat kebiasaan tertenyu yang telah ditetapkan TATA KRAMA Ada etiket yang harus diikuti, sopan santun pergaulan PETUGAS Pelaksana keprotokolan = etiket (sopan santun)
RUANG LINGKUP PROTOKOL Penerimaan tamu/audiensi Perjalanan/peninjauan Pengaturan rapat/pertemuan Penyelenggaraan resepsi, upacara hari besar nasional/keagamaan Apel bendera Pelantikan, serah terima jabatan & pelepasan Peresmian proyek Pelayanan bagi diplomat Pembuatan perntaan selamat/belasungkawa