DEFINISI DAN FUNGSI KARTU GRAFIS

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
VIDEO CARD Video Card disebut juga VGA, singkatan dari Video Graphic Adapter, adalah standar tamipilan komputer analog yang di pasarkan perama kali oleh.
Advertisements

GRAFIKA KOMPUTER BAB 1 . PENGANTAR.
VGA (VIDEO GRAPHIC ADAPTER)
Pertemuan 8 Interaksi Manusia dan Komputer Viska Armalina, ST., M.Eng
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer.
Pertemuan ke – 6 & 7 By: APRIZON, S.Kom, MCSE UNIVERSITAS BATAM.
Perangkat Keras Komputer
DASAR-DASAR KOMPUTER. APAKAH KOMPUTER ITU ??? KOMPUTER MUDAH RUSAK HARUS PINTAR HARUS PINTAR KEBUTAAN ANDA SALAH BESAR ANDA SALAH BESAR.
Main board Disusun Oleh : Agnes Natasya Wulandari
PENGENALAN KOMPUTER Oleh: Amir Ar Razzaaq.
PERANGKAT KERAS KOMPUTER (HARDWARE)
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Teknologi Informasi
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Ferdika Putri D Dian Agus Prayitno Herlambang P.S. Andina Maharani
SISTEM UNIT PTI smst
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Meng-Upgrade PC. Apakah anda merasa kemampuan PC anda sudah sangat baik dalam melayani keperluan anda? Apakah anda pernah terpikir bahwa sudah saatnya.
MENGENAL DUNIA KOMPUTER
Perangkat Keras (Hardware)
PERTEMUAN KEDELAPAN MotherBoard HARDWARE.
Output Devices.
H A R D W A R E K O M P U T E R.
Disusun Oleh : Muttamimatuzzuhdah( ) Ratih Rifaatul Mahmudah( ) Yeti Wiijayanti( ) UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN 2008 / 2009.
Amalia Firanty Almira Nur Endah Setiani Sintya Rosdwianty Fildza Novadiwanti Atana Sarah Dinda Nadhirah.
Teknologi Pengolahan Data Digital Pengenalan Personal Computer
HARDWARE. VGA, singkatan dari Video Graphics Adapter, adalah standar tampilan komputer analog yang dipasarkan pertama kali oleh IBM pada tahun Walaupun.
H A R D W A R E K O M P U T E R.
Pengantar Hadware Komputer Fakultas Sains dan Teknologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 2013.
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer.
Komponen Komponen Komputer
Computer Peripheral Part 2 30 September 2013.
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Thoha Nurhadiyan, M.Kom Universitas Banten Jaya (UNBAJA) 2014
6. I/O By Serdiwansyah N. A..
Bagian-bagian komputer
Pengenalan Perangkat Keras
SISTEM AUDIO DAN VIDEO.
Motherboard ARK.
Pengantar Hadware Komputer
Kegiatan Belajar 13 : Pencarian dan penyelesaian kesalahan pada video ,soundcard,media penyimpan, power supply dan sistem pendingin.
Alat Proses ( Process Device)
Sistem Operasi Komputer
Pengantar Teknologi Informasi (Peralatan Output)
2.3 Anatomi dan bagian-bagian perangkat keras komputer.
PENGENALAN DASAR DAN PERKEMBANGAN KOMPUTER
Pertemuan 10 (Lanjutan) F. Menaikkan Kapasitas Penyimpanan Data
Sistem Komputer terdiri atas 3 (tiga) aspek yaitu :
PART 3 PENGENALAN HARDWARE
PIRANTI ALAT KELUARAN Output Device.
Teknologi perangkat keras
Pengertian Pixel Pixel :
PERANGKAT OUTPUT KOMPUTER KELOMPOK 1: MUSTIKA ( ) TAHRIM WARA WARIN ( MUH.IRSAN ( )
Perangkat Lunak Komputer Created by: Kusnul Kotimah.
NAMA : RAHMAWATI SETIA WULANDARI
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengolahan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
BIOS Basic Input Output system. Software yang dipasang pada chip komputer untuk mengatur operasi dasar seperti layar, Harddisk, memory, VGA, dll. BIOS.
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
PERANGKAT KERAS KOMPUTER
PENGENALAN KOMPONEN KOMPUTER
Pengenalan Perangkat Keras
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer
Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Sistem Unit Komputer.
Transcript presentasi:

DEFINISI DAN FUNGSI KARTU GRAFIS JENIS JENIS VGA DEFINISI DAN FUNGSI KARTU GRAFIS Video Graphics Adapter atau sering di sebut VGA Card merupakan salah satu komponen pemeroses komputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafik di layar monitor. Kartu Grafis atau yang kita kenal sebagai VGA (Video Graphic Adapter) berguna untuk menerjemahkan output (keluaran) komputer ke monitor. Untuk menggambar / desain grafis maupun untuk bermain game. VGA Card sering juga disebut Card display.

JENIS-JENIS VGA ► ON-BOARD ►ADD-ON

►VGA ON-BOARD ► VGA ADD-ON JENIS-JENIS VGA

► VGA ON-BOARD ►VGA ADD-ON JENIS-JENIS VGA

KOMPONEN DI DALAM KARTU GRAFIS GPU GPU adalah prosesor dari sebuah kartu grafis, dan berfungsi untuk pengolahan data gambar yang akan ditampilkan di layer monitor. Vidio Memori Berfungsi sebagai tempat penyimpanan sementara sebelum dan sesudah pemrosesan data pada GPU RAMDAC Berfungsi mengubah gambar digital menjadi sinyal analog agar bisa digunakan oleh monitor.

BUS Interface Berfungsi menghubungkan motherboard dengan kartu grafis. Pada umumnya, bus interface ini tipe AGP dan PCI-Express. Display Interface Berfungsi menghubungkan kartu grafis dengan monitor. Umumnya terdapat 3 port display, antara lain DVI, TV-out, VGA. Heatsink dan Fan Berfungsi sebagai pendingin kartu grafis.

CARA KERJA KARTU GRAFIS Saat komputer ingin menampilkan sebuah tampilan grafis, driver grafis akan mendengarkan instruksi, baik dari OS atau dari aplikasi, kemudian mengambil data digital yang diperlukan dan mengkonversikannya menjadi sebuah format yang dimengerti oleh kartu grafis. Setelah itu, driver menyalurkan data digital yang baru diformat tersebut kepada kartu grafis untuk melakukan rendering. Data tersebut berjalan menuju kartu VGA melalui slot pada motherboard.

Setelah disalurkan ke kartu grafis, data akan dikirimkan ke memori kartu grafis sebagai tempat penyimpanan sementara. Kemudian GPU akan mengambil data digital tersebut lalu mengubahnya menjadi pixel. Pada titik ini, pixel belum siap untuk ditampilkan ke layar. Pixel tersebut akan dikirim kembali ke Video RAM untuk disimpan. VRAM terhubung langsung pada digital-to-analog converter(DAC). Converter ini juga biasa disebut RAMDAC yang bertugas menterjemahkan image ke signal analog agar bisa digunakan oleh monitor. Selanjutnya, RAMDAC mengirimkan gambar final kepada monitor melalui kabel.

SEJARAH PERKEMBANGAN VIDEO CARD Kartu Grafis digunakan sejak Komputer pertama yaitu pada IBM PC pada tahun 1981.Berikut sejarah perkembangannya : MDA (Monochrome Display Adapter) Video card PC pertama yang dibuat oleh IBM dirilis bersama dengan IBM PC pertama tahun 1981.hanya terdapat mode teks untuk menampilkan 80 kolom dan 25 baris teks di layar. 2. CGA (Color Grapich Adapter) Dirilis tahun 1981,CGA buatan IBM merupakan kartu grafis bewarna yang pertama.CGA memiliki memori 16KB dengan mikroprosesor Motorola MC6845.Resolusi maksimalnya 640×200 dan mendukung penampilan 16 warna.

3. HGC (Hercules Grapich Card) Dirilis tahun 1982 oleh computer Technology.Selain mendukung  mode teks resolusi tinggi (80 kolom×25baris),juga memiliki satu mode grafis resolusi 720×384 dengan 2 warna.HGC menggunakan memori 64KB. 4. PGC (Professional Grapich Controller). Dibuat oleh IBM tahun 1984 memiliki fitur akselerasi 2D dan 3D untuk aplikasi CAD.Mendukung resolusi 640×480 denagn 256 warna 60 frame per second. didayai oleh mikroprosesor intel 8088 dengan RAM 320KB.

5. EGA (Enhaced Grapich Adapter). Dibuat oleh IBM pada EGA menghasilkan 16 warna dengan palette 64 pada resolusi 640×350 pixel.Selain pengolah grafis video Motorola MC6854 dan RAM 64KB yang dapat ditingkatkan sampai 256KB,di dalamnya disertai denagn ROM 16KB sebagai ekstensi dari BIOS. 6. MCGA (Memory Controller Gate Array). Drilis april 1987 MCGA menampilkan resolusi 320×200,256 warna dan 640×480 monokrom.Beberapa game dimainkan di EGA 16 warna,seperti sierra On-line dan Lucasfilm Games yang saat itu sangat polpuler,mendukung MCGA denagn tampilan 320×200 256 warna.

7. VGA (Video Grapich Array). Dirilis tahun 1987.Dengan resolusi 640×480 16 warna dan teks 80×25,VGA merupakan standar tampilan grafis yang diperkenalkan IBM.Selain itu VGA juga dapat menampilkan resolusi 320×200 dengan 256 warna.VGA diterima secara luas dan sangat populer sehingga beberapa perusahaan seperti ATI,Cirrus Logic dan S3 juga memproduksi card VGA,bahkan dengan tambahn fitur,seperti resolusi yang ditingkatkan dan dukungan jumlah warna yang lebih banyak.VGA dengan memori 256KB . Hingga saat ini perkembangan Kartu grafis sudah semakin canggih, dan mampu mendukung grafis beresolusi tinggi, saat ini kartu grafis sudah umum digunakan untuk bermain games dan keperluan editing vidio maupun kebutuhan frafis lainnya dengan kualitas ultra. Saat iniTerdapat 2 perusahaan kartu grafis yang saat ini populer dikalangan pengguna komputer ektrim diantaranya adalah NVDIA dan ATI Radeon.

Memilih VGA NVDIA atau ATI Radeon?