Ardy Randy Oktan S Doddy Aryanto Didit Haryadi Ananditya Nugraha Be-eliss : Minuman Emulsi Minyak Sawit Untuk Kualitas Kesehatan Yang Optimal Ardy Randy Oktan S Doddy Aryanto Didit Haryadi Ananditya Nugraha
Buah Sawit memiliki banyak Kegunaan bagi kesehatan. Indonesia merupakan negara Penghasil sawit terbesar, BUKAN PENGEKSPOR, sebanyak 20,8 juta ton CPO/tahun. Minyak sawit merah memiliki nutrisi yang luar biasa dan memerlukan suatu teknologi pengolahan khusus. Salah satu isu fortifikasi vitamin A melandasi keunggulan produk dan program
Kandungan nutrisi minyak sawit merah Alfa, beta, gamma karoten Vitamin E Likopen Lutein Sterol Asam lemak tidak jenuh Ubiquinon
Alfa karoten Antioksidan paling kuat diantara bentuk karoten yang lain Konsentrasi 235 ppm Mengurangi resiko kanker hati, paru-paru, pangkreas, lambung (Murakoshi 1992) Mengurangi atherosklerosis (Bonnie 2000) Rekomendasi 1,5mg/hari (Food and Nutrition Board 2000)
Beta karoten Konsentrasi dalam CPO 377 ppm Mengurangi atherisklerosis dalam arteri (Bonnie 2000) Mengurangi resiko penyakit jantung (Food and Nutrition Board 2000) Berpotensi menjaga kesehatan mata Memiliki aktivitas vitamin A 60000 IU
Vitamin e Memiliki konsentrasi pada CPO 810 ppm Tersedia dalam bentuk tokoferol Mengurangi resiko kanker Sebagai antioksidan dalam melindungi membran sel dari kerusakan oksidatif Berpotensi menurunkan resiko diabetes Berpotensi meningkatkan sistem imun Berpotensi megurangi Alzhemeir dan Down Syndrome Asupan per hari sekitar 15mg (Food and Nutritional Board 2000)
Aplikasi minyak sawit merah Suplementasi RPO untuk ibu hamil dan menyusui meningkatkan konsentrasi karoten dalam ASI dan plasma darah Potensi besar untuk mengatasi defisiensi vitamin A Promosi nasional penggunaan minyak sawit untuk mengurangi kekurangan vitamin A pada seluruh populasi
Produksi operasi Lokasi : Laboratorium Pilot Plant Bersama Bahan baku: “Carotino” impor dari Malaysia Fraksi olein hasil penelitian Mahasiswa ITP 43 Bahan pelengkap: Tersedia leluasa di daerah Bogor
Produksi operasi Volume terbuat : 4000 ml Volume siap pasar : 1000 ml Rincian siap pasar : 200 ml untuk sampling contoh produk di PT Kalbe Farma 300 ml untuk organoleptik 500 ml siap pasar
Pemasaran Organoleptik I : Produk tidak dapat diterima pasar Organoleptik II : Produk tidak dapat diterima pasar Organoleptik III : Produk dapat diterima pasar, pembenahan terutama dalam hal essence
PEMASARAN
Keuangan Total modal Dikti = Rp.7.000.000,00 Penggunaan modal = Rp. 2.850.000,00 Bahan baku, bahan tambahan, peralatan gelas, botol sampel, transportasi, dsb Penggunaan sisa modal untuk edukasi masyarakat, pengembangan produk, izin Depkes, analisis jasa untuk nutritional fact, promosi kerjasama
Nilai keunggulan Biaya produksi 500 ml minuman emulsi, Rp.17577, asumsi harga jual Rp.23000 dengan telah memperhitungkan aspek produksi dan distribusi. Produk bersaing dengan emulsi ikan atau emulsi kunyit. Emulsi ikan Rp24500/400 ml Emulsi kunyit Rp14000/200ml
Nilai keunggulan Solusi dari masalah defisiensi vitamin A pada negara Indonesia, bukan fortifikasi ! 1 molekul beta karoten akan menjadi dua molekul vitamin A dalam tubuh. Tidak ada efek samping yang membahayakan. Segmentasi pasar mampu merangkul semua pihak walaupun memakai minyak impor Malaysia.
Terima kasih atas perhatiannya