PENINGGALAN KERAJAAN HINDU-BUDHA DI INDONESIA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Kelas : XI IPA 4 Jajar Martono
Advertisements

KERAJAAN-KERAJAAN HINDU-BUDDHA DI INDONESIA
Pada awal abad ke-10 M, tepatnya tahun 929 M, pusat pemerintahan di Jawa berpindah ke Jawa Timur. Mpu Sindok, keturunan raja-raja Mataram Hindu, mendirikan.
Candi di Jawa Timur (II) Candi Badhut
Kerajaan-Kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia
Paket 2 IPS 2: SEJARAH PERKEMBANGAN HINDU-BUDDHA DI INDONESIA
Berkembangnya hindu – budha di Indonesia
SEJARAH PENDIDIKAN INDONESIA
PERKEMBANGAN POLEKSOSBUD KERAJAAN SINGHASARI
KERAJAAN HINDU BUDHA DI INDONESIA
Kerajaan-kerajaan Hindu-Budha di Indonesia
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
Kerajaan-Kerajaan Hindu - Buddha di indonesia
Kerajaan Hindu-Budha : Kediri, Singosari, dan Majapahit
Kerajaan Mataram Kuno KELOMPOK 4 : ADI AYU RANI (01) (Notulen)
MATARAM KUNO.
TENTANG : KERAJAAN SRIWIJAYA DAN KERAJAAN MELAYU
KERAJAAN SRIWIJAYA.
Assalamualaikum Wr. WB SRIWIJAYA.
Pengaruh Kebudayaan Hindu/Budha dalam Arsitektur Indonesia Pertemuan 8 Matakuliah: R0772 – Arsitektur Tradisional Tahun: Sept
Kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia
KERAJAAN-KERAJAAN HINDU – BUDDHA DI INDONESIA
BAB V PENINGGALAN SEJARAH
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
Negara–Negara Kerajaan Hindu–Buddha di Indonesia
KERAJAAN BERCORAK HINDU-BUDHA DI INDONESIA
Kerajaan Hindu-Budha di Indonesia
Materi Ips pada masa kerajaan Hindu,Budha,dan islam
KERAJAAN MAJAPAHIT Disusun Oleh : 1. Bagus H.P (11)
Negara–Negara Kerajaan Hindu–Buddha di Indonesia
Peninggalan Sejarah Hindu
Candi-candi di Jawa Timur
PENGARUH HINDU-BUDHA DI INDONESIA
PROSES MASUK DAN MENYEBARNYA AGAMA HINDU-BUDDHA DI INDONESIA
Bab 6 Kerajaan - Kerajaan Hindu – Buddha di Indonesia
Pengaruh Kebudayaan Asing dalam Arsitektur Indonesia Pertemuan
Peninggalan Sejarah Hindu dan Buddha di Indonesia
Awal Sejarah Kerajaan Silsilah Raja-raja Raja yang Berkuasa
PRESENTASI SEJARAH SINGOSARI DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
Kebudayaan Jawa Pra Islam Pada Masa Budha
BERKEMBANGNYA KERAJAN HINDU-BUDHA DI INDONESIA
KERAJAAN KUTAI DAN TARUMANEGARA
TUGAS SEJARAH TENTANG : KERAJAAN SRIWIJAYA.
KERAJAAN KEDIRI Kelanjutan dari kerajaan Medang
PERKEMBANGAN HINDU-BUDHA DI INDONESIA
KERAJAAN HINDU-BUDHA DAN ISLAM
Kerajaan Tertua di Indonesia
TENTANG : KERAJAAN SRIWIJAYA DAN KERAJAAN MELAYU
KERAJAAN ISLAM DI NUSANTARA
Disusun oleh : Bias Pantura F. A ( 06 ) Zainuna Ramadhani ( 32 )
TOKOH-TOKOH SEJARAH PADA MASA HINDU-BUDHA DAN ISLAM DI INDONESIA
Tugas Presentasi Sejarah Indonesia: Kerajaan Singasari
Kerajaan Sriwijaya dan Melayu
ASSALAMUALAIKUM WR.WB.
SINGASARI Kerajaan Singasari didirikan oleh Ken Arok.
Kehidupan Negara-Negara Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Kerajaan Mataram Kuno Oleh : Dhamar Rivai (07) Naurah Nadhifa (21)
Mata Pelajaran: Sejarah Indonesia Nama Kelompok 5: Hefni arbiansyah Ricco widi.w Nurlatifah Nurwafika Muhamad rizki.
Kami dari kelompok 4 , yang beranggotakan : Ignatia Erika Putri (14)
KERAJAAN KUTAI dan KERAJAAN TARUMANEGARA
KERAJAAN MEDANG KAMULAN Sumber Sejarah Tertulis Kerajaan Medang Kamulan Prasasti Tengaran (933 M) menyebutkan bahwa Mpu Sindok memerintah bersama istrinya,
Kerajaan-Kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia
KERAJAAN BERCORAK HINDU-BUDHA DI INDONESIA
Sejarah Peminatan Kelas 11 Sejarah Peminatan Kelas 11 Kerajaan-kerajaan maritim Indonesia pada masa Hindu dan Buddha dalam sistem pemerintahan, sosial,
SEJARAH INDONESIA KLASIK 400M-1500M KHOIRUN NIKMAH, S.Pd., M.Hum.
Kerajaan Hindu–Buddha di Indonesia Sejarah Kelas X / 1.
SEJARAH KERAJAAN HINDU-BUDHA. KERAJAAN-KERAJAAN HINDU BUDHA DI INDONESIA 1. Kerajaan Kutai 2. Kerajaan Tarumanegara 4. Kerajaan Sriwijaya 3. Kerajaan.
Kerajaan-Kerajaan Hindu-Buddha Di Indonesia. Tahukah Kamu Apa Nama Kerajaan Pertama Yang berdiri di Indonesia?
This presentation uses a free template provided by FPPT.com Pedagang, Penguasa dan Pujangga pada Masa Klasik (Hindu-Buddha)
Sejarah Kerajaan Mataram Kuno.
Transcript presentasi:

PENINGGALAN KERAJAAN HINDU-BUDHA DI INDONESIA ( MATERI OBSERVASI PERTAMA )

2.1.1 1. Kerajaan Kutai Kerajaan Kutai berdiri pada tahun 400 Masehi. Terletak di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Raja pertamanya adalah Kudungga, kemudian digantikan Aswawarman. Salah satu peninggalan Kerajaan Kutai adalah Prasasti Kutai yang terpahat pada tiang batu yang disebut yupa yang ditemukandi aliran Sungai Mahakam, Kalimantan Timur.

2. Kerajaan Tarumanegara Kerajaan Tarumanegara berdiri pada tahun 450 Masehi. Terletak di barat Pulau Jawa Rajanya yang terkenal bernama Purnawarman. Salah satu peninggalan Kerajaan Tarumanegara adalah berupa tujuh prasasti yang ditulis dalam bahasa Sanskerta, di antaranya Prasasti Ciaruteun , Prasasti Kebon Kopi, Prasasti Jambu, Prasasti Muara Cianten, Prasasti Tugu, Prasasti Pasir Awi, dan Prasasti Lebak. Peninggalan sejarah yang lain adalah irigasi dari Sungai Gomati, arca Wisnu Cibuaya Idan II, dan arca Rajarsi.

3. Kerajaan Mataram Kuno Kerajaan Mataram berdiri pada sekitar abad ke-8. Kerajaan Mataram terletak di daerah Yogyakarta dan Jawa Tengah. Raja yang pertama adalah Raja Sanna, kemudian digantikan oleh Raja Sanjaya. Peninggalannya berupa prasasti yang ditulis dengan huruf Pallawa dan dalam bahasa Sanskerta.

3. Kerajaan Sriwijaya Kerajaan Sriwijaya berdiri sekitar abad ke-7 M Terletak di wilayah sumatra dan semenanjung Malaysia Raja yang pernah memerintah diantaranya Sri Jayanasa, Sri Indrawarman, Dharanindra, Samaratungga, Balaputradewa, Sri Cudamani Warmadewa, Sri Mara-Vijayottunggawarman, Sangrama-Vijayottunggawarman. Peninggalan sejarah berupa Candi Muara Takus dan bangunan tempat suci Biara Bakal, serta prasasti yang ditulis dengan huruf Pallawa berbahasa Melayu Kuno.

5. Kerajaan Kediri Kerajaan Kediri berdiri sekitar tahun 1042-1222. Terletak di Kediri, Jawa Timur Raja yang pernah memerintah Kerajaan Kediri adalah Bameswara, Jayabaya, Sarweswara, Aryyeswara, Gandra,Kameswara, dan Kertajaya Peninggalannya berupa Prasasti Pandeglang, Prasasti Penumbangan, Prasasti Hantang, Prasasti Talan, Prasasti Jepun, Prasasti Kahyunan, Prasasti Weleri, Prasasti Angin, dan Prasasti Semanding.

6. Kerajaan Singasari Kerajaan Singasari tahun 1222. Terletak di Singasari, Malang, Jawa Timur. Raja-raja yang pernah berkuasa antara lain, Sri Rajasa Sang Amurwahbumi (Ken Arok), Anusapati (1227 – 1248 M), Tohjaya (1248 M),Ranggawuni (1248 – 1268 M) dan Kertanegara (1268 – 1292 M). Peninggalannya berupa Candi Singasari (makam Kertanegara), Candi Kidal (makam Anusapati), Candi Jago, CandiKangenan (makam Ken Arok), dan Candi Katang Lumbang (makam Tohjaya).

7. Kerajaan Majapahit Kerajaan Majapahit berdiri sekitar tahun 1293. Terletak di selatan Sungai Brantas yang berpusat di Trowulan, Mojokerto. Pemerintahan Majapahit terdapat 2 periode yaitu masa Pemerintahan Kertarajasa Jayawardhana (1295-1309) dan Girindrawardhana (1478-1498). Peninggalan berupa karya sastra dan candi. Diantaranya Kitab Negarakertagama(Mpu Prapanca), Kitab Arjunawiwaha (Mpu Kanwa), Kitab Sutasoma (Mpu Tantular), Candi Panataran (Blitar), Candi Sumberjati, Candi Sawentar, Candi Tikusdi Trowulan, Candi Jabung, Candi Tigawangi, dan Candi Surawana (Kediri).