Teknik Analisis Data Klasifikasi penggunaan lahan dilakukan melalui klasifikasi visual dengan delineasi layar (on-screen digitizing). Penetapan penciri dari kelompok variabel kategorik (kualitatif) ditetapkan dengan menggunakan eksplorasi tabulasi silang (crosstab). Analisis gerombol untuk klasifikasi tingkat degradasi lahan Analisis diskriminan untuk identifikasi variabel penciri kuantitatif hasil analisis sifat fisik dan kimia tanah di laboratorium.
HASIL DAN PEMBAHASAN Peta Lahan Kritis Kec. Jasinga Kec. Sukaraja
Peta Lahan Kritis Kec. Cileungsi Kec. Jonggol
Peta Penggunaan Lahan Kec. Jasinga Kec. Sukaraja
Peta Penggunaan Lahan Kec. Cileungsi Kec. Jonggol