Gerak Parabola Program Magister Pendidikan Fisika

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Bab 4 Usaha dan Energi Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator
Advertisements

KINEMATIKA Kinematika adalah cabang ilmu Fisika yang membahas gerak benda tanpa memperhatikan penyebab gerak benda tersebut. Penyebab gerak yang sering.
GERAK LINEAR dan NON LINEAR.
Pernahkah kalian melihat atraksi sebuah motor atau mobil melompat di atas papan luncur yang miring di ketinggian tertentu melewati satu atau beberapa.
Fisika Dasar I (FI-321) Topik hari ini (minggu 2)
GERAK VERTIKAL FISIKA KELAS X. Standar Kompetensi: 2. Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik Kompetensi Dasar: 2.3 Menerapkan.
Fisika Dasar I (FI-321) Topik hari ini (minggu 3)
Dosen pembimbing: Sabar Nurrohman
KINEMATIKA.
GERAK DENGAN ANALISIS VEKTOR
GERAK PARABOLA OLEH : S A L A M, S.Pd Perpaduan antara :
Gerak 2 Dimensi 2 Dimensional Motion
GERAK PARABOLA Coba kalian amati gerak setengah parabola yang di alami oleh benda di samping ini!
GERAK LURUS Hukum-hukum Newton tentang gerak menjelaskan mekanisme yang menyebabkan benda bergerak. Di sini diuraikan perubahan gerak benda dengan konsep.
3. KINEMATIKA Kinematika adalah ilmu yang membahas
Kinematika.
3. KINEMATIKA Kinematika adalah ilmu yang membahas
GERAK PARABOLA Felicianda Adrin B Oleh:
Ayo Kita Belajar..... Semangat!!! Star page
Gerak 2 Dimensi 2 Dimensional Motion
GERAK LURUS Jarak dan Perpindahan Kelajuan dan Kecepatan
Berkelas.
GERAK PARABOLIS Setelah mempelajari bagian ini, mahasiswa mampu
Dynamics, Dinamik adalah cabang ilmu fisika yang mempelajari gerak benda karena pengaruh gaya. Benda disebut diam bila benda tersebut tidak berubah posisinya.
KINEMATIKA DUA DIMENSI
Berkelas.
GERAK LURUS Oleh : Zose Wirawan.
Berkelas.
Gerak Parabola Sukainil Ahzan, M.Si
GERAK MELINGKAR SMA Kelas XI Semester 1. GERAK MELINGKAR SMA Kelas XI Semester 1.
SELAMAT BELAJAR FISIKA
GERAK Harlinda Syofyan,S.Si., M.Pd. Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Kinematika.
Fisika Dasar (Fr-302) Topik hari ini (Pertemuan ke 3)
KINEMATIKA.
FISIKA DASAR MUH. SAINAL ABIDIN.
GERAK JATUH BEBAS By Zahar.
Fisika Dasar (FR-302) Topik hari ini (minggu 4)
GERAK LURUS OLEH: Arief Furqan H. ATII’AH Dwining T. Muhamad Fajar
KINEMATIKA DENGAN ANALISIS VEKTOR
Standar Kompetensi Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika Kompetensi Dasar Menganalisis besaran fisika pada gerak dengan kecepatan.
Gerak Peluru atau Gerak Proyektil
ANIMASI GERAK JATUH BEBAS
Bumi Aksara.
PERTEMUAN III KINEMATIKA PARTIKEL.
FISIKA DASAR By: Mohammad Faizun, S.T., M.Eng.
BAHAN AJAR FISIKA KLS XI SEMESTER 1 KINEMATIKA DENGAN ANALISIS VEKTOR
KINEMATIKA PARTIKEL.
GERAK LURUS.
SMA MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA
M.SYAIFUL RIZAL WICAKSONO
Membuktikan Hukum Kekekalan Energi Menggunakan Software Tracker
Usaha dan energi Oleh : Anggraeni Ayu Dewantie Alifian Maulidzi A
Kinematika.
Kinematika Mempelajari tentang gerak benda tanpa memperhitungkan penyebab gerak atau perubahan gerak. Asumsi bendanya sebagai benda titik yaitu ukuran,
GERAK.
A. Posisi, Kecepatan, dan Percepatan
Kinematika Mempelajari tentang gerak benda tanpa memperhitungkan penyebab gerak atau perubahan gerak. Asumsi bendanya sebagai benda titik yaitu ukuran,
Gerak Peluru Disusun Oleh: Cahya Ahmad Hidayatullah Nim
Standar Kompetensi Menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik Kompetensi Dasar Menganalisis gerak lurus, gerak melingkar.
Standar Kompetensi Menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik Kompetensi Dasar Menganalisis hubungan antara usaha,
GERAK DUA DIMENSI Pertemuan 5 dan 6.
BAB 5. (Gerak Lengkung) 11/26/2018.
BAB 3 GERAK LURUS 3.1.
OM SWASTYASTU. NAMA KELOMPOK  I Gede Made Indra Adi Suputra( )  Wayan Dhani Saputra ( )  Wayan Mahendra Pratama( )
MEKANIKA Oleh WORO SRI HASTUTI
GERAK LURUS ASHFAR KURNIA.
KINEMATIKA PARTIKEL.
BAB 3 GERAK LURUS 3.1.
A.Perpindahan dan Jarak B.Kecepatan dan Kelajuan C.Gerak Lurus Beraturan D.Percepatan dan Besar Percepatan E.Gerak Lurus Berubah Beraturan Bab 4 Gerak.
Transcript presentasi:

Gerak Parabola Program Magister Pendidikan Fisika Program Pasca Sarjana Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta 2010 Gerak Parabola

Mujiyem M Nur Zaini Fajar Sulthoni Safirudin Sandi somantri Disusun Oleh Mujiyem M Nur Zaini Fajar Sulthoni Safirudin Sandi somantri

GERAK PARABOLA STANDAR KOMPETENSI: Menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik KOMPETENSI DASAR : Menganalisis gerak lurus, gerak melingkar dan gerak parabola dengan menggunakan vektor  

TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa dapat menentukan persamaan gerak parabola dengan menggunakan software Phet Simulation

TEORI Benda-benda yang melakukan gerakan peluru dipengaruhi oleh beberapa faktor. Pertama, benda tersebut bergerak karena ada gaya yang diberikan. Mengenai Gaya, selengkapnya kita pelajari pada pokok bahasan Dinamika (Dinamika adalah ilmu fisika yang menjelaskan gaya sebagai penyebab gerakan benda dan membahas mengapa benda bergerak demikian). Pada kesempatan ini, kita belum menjelaskan bagaimana proses benda-benda tersebut dilemparkan, ditendang dan sebagainya. Kita hanya memandang gerakan benda tersebut setelah dilemparkan dan bergerak bebas di udara hanya dengan pengaruh gravitasi. Kedua, seperti pada Gerak Jatuh Bebas, benda-benda yang melakukan gerak peluru dipengaruhi oleh gravitasi, yang berarah ke bawah (pusat bumi) dengan besar g = 9,8 m/s2. Ketiga, hambatan atau gesekan udara. Setelah benda tersebut ditendang, dilempar, ditembakkan atau dengan kata lain benda tersebut diberikan kecepatan awal hingga bergerak, maka selanjutnya gerakannya bergantung pada gravitasi dan gesekan alias hambatan udara. Karena kita menggunakan model ideal, maka dalam menganalisis gerak peluru, gesekan udara diabaikan.

TEORI Gerak peluru merupakan perpaduan antara GLB dengan GLBB. GLB : gerak yang searah sumbu x GLBB : gerak yang searah sumbu y Gerak Parabola menempuh lintasan yang arahnya sepenuhnya dipengaruhi oleh gravitasi.

GERAK PARABOLA

TEORI Dalam kehidupan sehari-hari terdapat banyak gerakan benda yang berbentuk demikian. Beberapa di antaranya adalah gerakan bola yang ditendang oleh pemain sepak bola, gerakan bola basket yang dilemparkan ke ke dalam keranjang, gerakan bola tenis, gerakan bola volly, gerakan lompat jauh dan gerakan peluru atau rudal yang ditembakan dari permukaan bumi.

ANALISIS GERAK PARABOLA

Gerakan benda setelah diberikan kecepatan awal dengan sudut teta terhadap garis horisontal..

Grafik Hasil Eksperimen

KESIMPULAN Gerak parabola merupakan perpaduan dari GLB dan GLBB Phet dapat membantu siswa memahami konsep Gerak Parabola Phet dapat membantu siswa melakukan simulasi percobaan Gerak Parabola

Daftar Pustaka Phet simulation http://www.scribd.com/doc/16673455/Gerak-Parabola http://www.scribd.com/doc/2871388/Fisika-Rumusrumus-Fisika-SMA

Terima Kasih