Pedoman Implementasi TK TI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Tata Kelola Teknologi Informasi
Advertisements

PRINSIP-PRINSIP SISTEM MANAJEMEN MUTU
Manajemen Integrasi Proyek
AUDIT SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ASET BERDASARKAN PERSPEKTIF PROSES BISNIS INTERNAL BALANCED SCORECARD DAN STANDAR COBIT 4.1 (Studi Kasus: PT. Pertamina.
Tata Kelola Teknologi Informasi
MSDM STRATEGIS Pertemuan 4.
Tata Kelola TI.
BEST PRACTISE FOR IT GOVERNANCE Pertemuan-8
Siklus Hidup Pengembangan Sistem (SDLC)
PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI (PSSI).
KONSEP DAN IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD DALAM MANAJEMEN STRATEGIK
Laporan dan rekomendasi hasil Audit
MONITORING AND ASSURANCE PRACTICES FOR BOARD AND EXECUTIVE MANAGEMENT IT governance adalah istilah inclusive yang mencakup sistem informasi, teknologi,
Menilai dan Mengerti Situasi Saat ini (Lanjutan)
Model perencanaan strategis SI/TI menurut Ward & Pepard,
1. Pengantar Analisis Bisnis
STANDARD BALANCED SCORE CARD IT Pertemuan-9 Mata Kuliah: CSI402, IT Governance Tahun Akademik: 2012/
HUMAN RESOURCE SCORECARD
SOP dan Audit Keamanan Keamanan Jaringan Pertemuan 12
Oleh : Etimanta Veronika Br. Pinem ( ) Oktariani Laoly ( )
EVALUASI DAN PENGENDALIAN STRATEGI
Bab 4. Tatakelola TI.
Tata Kelola TI.
STRUKTUR, PROSES & MEKANISME TK TI
AUDIT INTERNAL Tujuan Program Audit
Pengukuran Kinerja, Kompensasi, dan Pertimbangan Multinasional
Peranan sistem informasi dan teknologi informasi
Strategi, Balanced Scorecard dan Analisis Profitabilitas Strategis
Implementasi Kerangka Kerja COBIT
STRATEGIS SISTEM INFORMASI (PSSI)
SESI 04: PROSES PERENCANAAN
ANALISA KINERJA SISTEM
THE VISIONING PHASE Pertemuan ke M. Chodzirin
Strategi & Pengukuran Manajemen Pengetahuan
MANAJEMEN PERKANTORAN
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
Nilai Teknologi Informasi
Audit Produksi dan Operasi
HUMAN RESOURCE SCORECARD
IT-BALANCED SCORECARD
PENTINGNYA MANAJEMEN INFORMASI BAGI ORGANISASI
PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN STIE HAS
Pengelolaan Sistem Informasi
BAB 9 ANALISIS KINERJA KEUANGAN
Pengukuran Nilai Bisnis TIK
PERENCANAAN STRATEGIK SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
STRATEGI KEBIJAKAN.
EVOLUSI PERANAN SI/TI Kel.1.
Balance Scorecard OLEH KELOMPOK 10 Adinda Putra K ( )
PERENCANAAN STRATEGIS UNTUK ORGANISASI NON-PROFIT
PENTINGNYA MANAJEMEN INFORMASI BAGI ORGANISASI
PENGEMBANGAN SISTEM.
PARADIGMA BARU PENGAWASAN INTERNAL
TUJUAN PEMBELAJARAN.
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
EVALUASI STRATEGI DAN KINERJA.
BALANCED SCORECARD (BSC)
Sistem Pengendalian Manajemen
COBIT An Introduction.
Kerangka Kerja IT Balanced Scorecard
Komputerisasi Perkantoran
MATA KULIAH : MANAJEMEN STRATEGIS
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
SI702 Tata Kelola Sistem Informasi Pertemuan #11
SI702 Tata Kelola Sistem Informasi Pertemuan #9
COBIT untuk Penjaminan TI
Tatakelola dan Audit TI
Manajemen Layanan TI.
Tata Kelola Teknologi Informasi Information Technologi Gorvernance.
Fokus Area Tata Kelola TI Pertemuan 2,3
Transcript presentasi:

Pedoman Implementasi TK TI MINGGU VI

Pendahuluan Manajemen informasi, sistem informasi, dan komunikasi yang efektif merupakan hal yang penting bagi keberhasilan kebanyakan perusahaan. Dipicu karena mudahnya informasi tersebar, ketergantungan perusahaan pada informasi dan layanan serta infrastruktur yg menyediakan informasi tersebut, meningkatnya skala dan biaya investasi yg terkait dgn teknologi. Berkaitan hal tsb, maka manajemen saat ini memerlukan adanya TK dan proses-proses manajemen yg efektif agar dapat menghasilkan nilai melalui optimalisasi manfaat, dgn biaya yg sesuai dan tingkat risiko yg dapat diterima.

Area Fokus TK TI 5 Area yg menjadi fokus, yaitu: Penyelarasan strategis Penyampaian Nilai Manajemen Risiko Manajemen Sumber Daya Pengukuran unjuk kerja.

Penyelarasan strategis Meliputi perencanaan strategi bisnis yg melibatkan TI, Perencanaan strategis TI, perencanaan operasional TI, Serta analisis stakeholder yg meliputi hal layanan (kebutuhan sekarang dan yg akan datang), Harapan unjuk kerja dan kepuasan, serta risiko

Penyampaian Nilai Ditekankan bahwa nilai yg diberikan oleh TI harus selaras dgn nilai yg difokuskan oleh bisnis, dan diukur dgn cara yg secara transparan dapat menunjukkan dampak dan kontribusi inverstasi TI dlm proses pembentukan nilai dlm perusahaan. Prinsip utama dr nilai TI adalah penyerahan tepat waktu, sesuai anggaran, dan memberikan manfaat seperti yg diperhitungkan. Dengan demikan, proses-proses TI harus dirancang, diterapkan, dan dioperasikan secara efisien dan efektif.

Manajemen Risiko Memfokuskan pada proses-proses untuk memelihara nilai. Menajemen risiko hrs menjadi proses yg berkelanjutan yg dimulai dgn mengidentifikasi risiko (dampak pd aset, ancaman, dan kemudahan diserang), dan dilanjutkan dgn mitigasi(pencegahan) risiko dgn menerapkan kontrol-kontrol.

Manajemen Sumber Daya Manajemen Sumber Daya yg baik, akan tersedia infrastruktur TI yg terintegrasi dan ekonomis, teknologi baru diperkenalkan sesuai dgn kebutuhan bisnis, dan sistem yg usang diperbarui atau digantikan. Pentingnya Sumber daya manusia dpt dikenali, memungkinkan perusahaan mendapatkan keuntungan dari pengetahuan dan keahlian secara internal maupun eksternal.

Pengukuran unjuk kerja Tanpa adanya ukuran-ukuran unjuk kerja yg dibuat dan dimonitor, area fokus lainnya sulit untuk mencapai hasil yg diharapkan. Fase pengukuran unjuk kerja meliputi aktivitas audit dan penilaian, serta pengukuran unjuk kerja yg berkelanjutan. Hal ini, menjadi penghubung bg fase penyelarasan dgn menyediakan bukti bahwa arahan yg ditetapkan telah diikuti. Pada area fokus ini, umum digunakan IT Balanced scorecard (IT BSC)

Siklus Hidup dan Stakeholder Tata Kelola TI TK TI merupakan suatu siklus hidup, sehingga untuk sasaran tertentu dapat memasuki di titik manapun. Di sarankan untuk mulai dari titik penyelarasan strategi bisnis dan TI

Siklus Hidup Tata Kelola TI

Langkah-Langkah Implementasi TK TI