BAB 1 Berbagai peralatan TIK TAHUN PELAJARAN 2012-2013 ULANGAN HARIAN 1 BAB 1 Berbagai peralatan TIK TAHUN PELAJARAN 2012-2013
Soal Pilihan Ganda… Pilihlah Jawaban yang benar ! Tulis! Nama : ______________ Kelas : ______________ No Abs. : ____ Are You Ready???
1. Dalam berkomunitas, pihak yang mengirimkan pesan kepada orang lain disebut .... a. sender c. channel b. message d. receiver 2. Isi pesan komunikasi disebut juga dengan istilah .... a. sender c. channel b. Message d. receiver 3. Media yang digunakan untuk menyampaikan pesan dalam komunikasi disebut .... a. sender c. channel b. message d. receiver
4. Berikut ini yang termasuk dalam media informasi adalah .... a. koran c. kentongan b. telepon d. faks 5. Mesin yang dapat melakukan proses scan terhadap hasil cetakan dan mentransmisikan melalui telepon disebut .... a. handphone c. radio b. faks d. telepon 6. Informasi harus disamapaikan secara akurat, berarti… Harus tepat waktu Bermanfaat dan mempunyai arti Sesuai dengan keadaan sebenarnya Sesuai kebutuhan
7. Proses pengiriman dan penerimaan lambang yang mengandung makna disebut … Informasi tegnologi Interaksi Komunikasi 8. Alat pemancar yang digunakan dalam siaran radio disebut … transistor transmitter receiver source
9. Sistem telekomunikasi yang mengandalkan denyut listrik adalah … telepon handphone telegraf faksimile 10. Teks dan gambar dikirim melalui kabel telepon atau gelombang radio, ini adalah cara kerja … televisi faksimile radio telepon
Jelaskan pengertian Informasi! Soal Uraian! Jelaskan pengertian Informasi! Sebutkan 3 perlatan Tegonolofi Informasi? Sebutkan 3 perlatan Tegonolofi Komunikasi? Sebutkan ciri-ciri informasi yang berkualitas! Apa yang kamu ketahui tentang internet?