BAHASA Bahasa adalah alat komunikasi antar anggota masyarakat berupa simbol bunyi yang dihasilkan oleh alat ucap manusia.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
RAGAM BAHASA Bahasa : Simbol / lambang yang dihasilkan oleh alat ujaran / indera manusia untuk melakukan fungsi bahasa. Hasil bunyi Hasil gerak “Manusia.
Advertisements

KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA.
Perkembangan Bahasa Indonesia Keduakan dan Fungsi Bahasa Indonesia
TATA BAHASA BAKU BAHASA INDONESIA
SEKITAR BAHASA INDONESIA LARAS ILMIAH
FUNGSI DAN RAGAM BAHASA
Materi Kuliah Bahasa Indonesia
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
SEJARAH BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA INDONESIA
Aryani Widyaningsih, S.Pd.
RAGAM BAHASA.
BAHASA IDONESIA.
RAGAM BAHASA INDONESIA
KONSEP DASAR BAHASA INDONESIA
FUNGSI DAN RAGAM BAHASA
PENGANTAR AWAL PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI PERGURUAN TINGGI
FUNGSI DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA
Pertemuan 1 PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NASIONAL DAN BAHASA NEGARA.
BAHASA Bahasa adalah alat komunikasi antar anggota masyarakat berupa simbol bunyi yang dihasilkan oleh alat ucap manusia.
KELOMPOK 1 Andre Tika Diana Riko yozi.
BAB I Bahasa Indonesia.
HUBUNGAN BERPIKIR DAN BERBAHASA ILMIAH
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA Pengantar Awal MKU Bahasa Indonesia.
RELEVANSI BERBICARA.
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
A Karakteristik & Pengembangan Potensi Peserta Didik
1. Perkembangan Bahasa Indonesia
PERAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
Ragam Bahasa 1. pengertian bahasa
Pertemuan 1 PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NASIONAL DAN BAHASA NEGARA.
RAGAM BAHASA PIPIT FITRIYAH BI/Ragam 11/25/2017.
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
Bahasa Indonesia yang baik dan Benar
Ragam dan Laras Bahasa Indonesia
FUNGSI DAN RAGAM BAHASA
RAGAM BAHASA.
SEJARAH, FUNGSI DAN RAGAM BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA.
PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA DAN RAGAM BAHASA
RAGAM DAN LARAS BAHASA.
BAB II PERANAN DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA
RAGAM BAHASA Yanti Trianita S.I.Kom 4/21/2018 BI/Ragam.
MATERI KULIAH BAHASA INDONESIA
BAHASA INDONESIA Program Diploma I Keuangan - Pajak
Ragam Bahasa: Variasi bahasa yang timbul karena perbedaan pemakaian
KONSEP DASAR KETERAMPILAN BERBICARA 2
FUNGSI & RAGAM BAHASA.
Pengenalan Mata Kuliah Bahasa Indonesia Sejarah dan Fungsi Bahasa
RAGAM BAHASA.
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA.
FUNGSI DAN RAGAM BAHASA Oleh : Nima Lestari
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
Dischia Adbilla Axeleana (A
MATA KULIAH BAHASA INDONESIA
KEDUDUKAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
Bahasa Indonesia (3 SKS) – Fakultas Sains, Institut Teknologi Telkom1 BAB I KONSEP DASAR BAHASA INDONESIA A.Definisi Bahasa dan Fungsi Bahasa B.Kedudukan.
RAGAM BAHASA Bahasa : Simbol / lambang yang dihasilkan oleh alat ujaran / indera manusia untuk melakukan fungsi bahasa. Fungsi Bahasa : Alat komunikasi;
Ragam Bahasa: Variasi bahasa yang timbul karena perbedaan pemakaian
RAGAM BAHASA.
Ragam Bahasa Indonesia
PERANAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA
KB 1 HAKIKAT DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA, PEMEROLEHAN, PEMBELAJARAN BAHASA ANAK Oleh : Tatat Hartati Dwi Heryanto.
BAHASA INDONESIA 1.
Pengertian, Kedudukan, dan Fungsi Bahasa Indonesia
Elis Agustini Comala Sekah Oman Sahroni RAGAM & LARAS BAHASA INDONESIA Lia Gatra Hanafiani.
LOGO RAGAM BAHASA INDONESIA Penting Tidaknya Bahasa Indonesia 1.Jumlah Penutur 2.Luas Penyebarannya 3.Keterpakaian sebagai Sarana Ilmu, Budaya, dan Sastra.
BAHASA INDONESIA Sejarah, Kedudukan, dan Fungsinya Seni Apriliya, M.Pd.
Transcript presentasi:

BAHASA Bahasa adalah alat komunikasi antar anggota masyarakat berupa simbol bunyi yang dihasilkan oleh alat ucap manusia.

Bentuk / bunyi Segmental Unsur bahasa suprasegmental makna Umum : ekspresi, komunikasi, integrasi dan adaptasi sosial, kontrol sosial Fungsi Khusus : sesuai dengan kedudukannya dalam masyarakat / bangsa Lisan Bahasa Ragam Tulisan morfem frasa fonem Faktor pendukung wacana bahasa paragraf klausa Aspek keterampilan Menyimak, berbicara, membaca, menulis

FUNGSI DAN KEDUDUKAN BAHASA Fungsi Bahasa Secara Umum (Gorys Keraf) 1. Alat ekspresi diri 2. Alat komunikasi 3. Alat integrasi dan adaptasi sosial 4. Alat kontrol sosial

Fungsi dan Kedudukan Bahasa Fungsi Bahasa Secara Khusus : sesuai dengan kedudukannya dalam masyarakat / bangsa. Contoh : Bahasa Indonesia mempunyai dua kedudukan : 1. Sebagai Bahasa Nasional 2. Sebagai Bahasa Negara Kedudukan Bahasa : Status relatif bahasa sebagai sistem lambang nilai budaya yang dirumuskan atas dasar nilai sosial yang dihubungkan dengan bahasa yang bersangkutan Fungsi Bahasa : Tugas pemakian bahasa tertentu dalam kedudukan yang diberikan kepadanya

Fungsi dan kedudukan Bahasa Indonesia Sebagai Bahasa Nasional (Sejak Kongres Pemuda 28 Oktober 1928 Berfungsi : 1. Lambang kebanggaan nasional 2. Lambang identitas nasional 3. Alat pemersatu masyarakat yang berbeda latar belakang budaya dan sosial 4. Alat penghubung antarbudaya dan antardaerah

B. Sebagai Bahasa negara : Tercantum UUD 1945 Bab XV Pasal 36 (bahasa negara ialah bahasa Indonesia) Berfungsi : 1. Bahasa resmi kenegaraan 2. Bahasa pengantar resmi pada lembaga pendidikan 3. Bahasa resmi dalam perhubungan pada tingkat nasional untuk kepentingan perencanaan dan pelaksanaan pembangunan serta pemerintahan 4. Bahasa resmi dalam pembangunan budaya dan pemanfaatan ilmu pengetahuan

PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN BAHASA Pembinaan : usaha sadar, terencana, dan sistematis tentang peningkatan mutu pemakaian bahasa, kegairahan dan kebanggaan menggunakannya. Tiga langkah pembinaan bahasa : 1. Penyebaran hasil kodifikasi 2. Pembimbingan bahasa 3. Peningkatan taraf keberaksaraan fungsional

RAGAM BAHASA RAGAM BAHASA LISAN MEDIA/ SARANA TULIS DIALEK IDIALEK JURNAL ISTIK RAGAM BAHASA TER PELA JAR PENUTURNYA HUKUM RESMI NIAGA TAK RESMI POKOK PERSOALANNYA SASTRA DSB

Ragam Bahasa Ragam bahasa lisan Ragam bahasa tulisan Ragam bahasa ragam bahasa baku : Lisan ceramah, pidato ragam bahasa tdk baku: percakapan dgn teman Ragam bahasa Baku : menulis laporan, Tulisan artikel Tidak Baku : sms

Perbedaan Ragam Lisan dan Tulisan Ragam Tulisan 1. Ada lawan bicara yang mendengarkan. 2. Unsur-unsur fungsi gramatikal tidak selalu dinyatakan dengan kata-kata tetapi dengan gerak dan mimik. 3. Terikat pada situasi, kondisi ruang dan waktu. 4. Makna dipengaruhi oleh tinggi-rendah, panjang-pendek nada suara. Tidak memerlukan lawan bicara. 2. Fungsi-fungsi gramatikal harus dinyatakan secara eksplisit. 3. Tidak terikat oleh situasi, kondisi, ruang, dan waktu. 4. Makna ditentukan terutama oleh pemakaian tanda baca.

Keunggulan dan Kelemahan Berkomunikasi secara Lisan dan Tulis Cara Berkomunikasi Keunggulan Kelemahan Komunikasi lisan Contoh produk: Berbicara Berpidato Berdiskusi Mempresentasikan sesuatu 1. Berlangsung cepat 2. Sering dapat berlangsung tanpa alat bantu 3. Kesalahan langsung dpt dikoreksi 4. Dpt dibantu dgn gerak tubuh&mimik 1.Tidak selalu punya bukti autentik 2.Dasar hukumnya lemah 3.Sulit disajikan secara bersih 4.Mudah di-manipulasi

Cara Berkomunikasi Keunggulan Kelemahan Komunikasi tertulis Contoh produk: Menulis surat Menulis laporan Menulis artikel Menulis makalah 1. Mempunyai bukti autentik 2. Dasar hukum kuat 3. Dpt disajikan Lebih matang dan bersih 4. Lebih sulit dimanipulasi 1.Berlangsung lambat 2.Selalu memakai alat bantu 3.Kesalahan tdk dpt langsung dikoreksi 4.Tdk dpt di- Bantu dgn gerak tubuh dan mimik

Contoh Perbedaan Ragam Lisan dan Tulisan Ragam Lisan (tdk baku) Ragam Tulisan (baku) 1. Kosakata Agnes bilang kita harus belajar. Agnes mengatakan bahwa kita harus belajar. 2. Secara Bentuk Kata Nia sedang baca surat kabar. Nia sedang membaca surat kabar. 3. Struktur Kalimat Mereka tinggal di Lampung. Mereka bertempat tinggal di Lampung.

BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR Bahasa yang baik : komunikator dan komunikan saling memahami Logis dan sesuai tata nilai masyarakat penggunanya Ragam sesuai situasi dan kondisi: Topik yang dibicarakan Tujuan pembicaraan Orang yang diajak bicara (pembaca) Tempat pembicaraan

BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR Bahasa yang benar adalah bahasa yang sesuai kaidah meliputi : Fonologi Tata bahasa : betuk kata, struktur Kosa kata / diksi yang tepat sesuai tuntutan makna Ejaan

BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR Kapan bahasa yang baku / benar digunakan : Komunikasi resmi Wacana teknis misalnya penulisan ilmiah Pembicraan formal : ceramah, perkuliahan Berbicara dengan orang yang dihormati