Ragam Penelitian Kualitatif

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
INSTRUMEN DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA
Advertisements

Penelitian etnografi bidang hukum Islam
Peranan Teori dalam Metode Ilmiah
METODE PENELITIAN DALAM KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN
MPS PENDEKATAN DAN KARAKTERISTIK PENELITIAN KUALITATIF.
PENDEKATAN & KARAKTERISTIK PENELITIAN KUALITATIF
Metode Penelitian Kualitatif
OBSERVASI dalam penelitian kualitatif
Penelitian Kualitatif
TAHAPAN PENELITIAN & RESEARCH QUESTION PENELITIAN KUALITATIF
COLLECTING DATA BY: E.B. SULISTIO, M.AP.
RAGAM DAN LANGKAH-LANGKAH PENELITIAN
Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif Ditinjau dari Berbagai Aspek
PENELITIAN KUALITATIF Surjono pmd ft ub. Tipe penelitian kualitatif  Berdasarkan disain penelitian:  Studi kasus  Entographi  Grounded theory  Berdasarkan.
Teknik Pengolahan dan Analisis Data Kualitatif
Pendekatan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Kuantitatif penelitian Kualitatif.
Kualitas Penelitian Kualitatif
LANGKAH-LANGKAH UTAMA DALAM WAWANCARA PERILAKU
Pengumpulan Data Bahasa Indonesia 2*.
JENIS-JENIS WAWANCARA
Kualitas Penelitian Kualitatif
Penelitian Kualitatif
Ruang Lingkup dan Manfaat Penelitian
METODE GROUNDED THEORY
Pendekatan ilmiah vs non ilmiah
Penelitian Etnografi Oleh surono..
METODOLOGI PENELITIAN
Ruang Lingkup dan Peranan
PROPOSAL PENELITIAN KUALITATIF
PENELITIAN TINDAKAN KELAS BAGAIMANA MEMULAINYA ?
BAB I : Pondasi Penelitian Kualitatif
JENIS-JENIS PENELITIAN
STUDI KUALITATIF.
tahapan riset etnografi dengan foto
PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS RIAU
PENDEKATAN PENELITIAN (Strategi Penelitian) KUALITATIF
Rancangan Penelitian Kualitatif
PENDEKATAN PENELITIAN (Strategi Penelitian) KUALITATIF
Beda Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
“Strategi Pemilihan Tema Berita Dalam Program Berita “Suara Anda” Metro TV?” Andi Ahmad M 2008 –
PENELITIAN KUALITATIF
TEKNIK PENELITIAN Sumber dan jenis data
Penelitian Kualitatif
PENDEKATAN KUALITATIF: METODE PENELITIAN ETNOGRAFI
METODOLOGI PENELITIAN PSIKOLOGI LINTAS BUDAYA
Langkah, Jenis dan Rancangan Penelitian Ilmiah
Rancangan Penelitian Kualitatif
Penelitian kualititatif
Metode pengumpulan data
PENELITIAN KUALITATIF
METODE PENELITIAN DAN PENULISAN HUKUM
Metodologi Penelitian Pendidikan
STUDI KASUS.
ANTROPOLOGI BUDAYA Pertemuan ke 3 “Metode Ilmiah Antropologi”
Etnografi.
METODE PENELITIAN DALAM KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN
PERSPEKTIF SOSIOLOGI DALAM PENELITIAN KUALITATIF
PENELITIAN KUALITATIF
PENELITIAN PENDIDIKAN
PENELITIAN PENDIDIKAN
M. SABIR RAMADHAN NENI MULYANI.  Etnografi adalah prosedur penelitian kualitatif untuk menggambarkan, menganalisis, dan menafsirkan pola suatu pola kelompok.
TEKNIK PENGUMPULAN DATA PENELITIAN KUALITATIF
PENYAJIAN HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN (Menyusun Bab 4 Penelitian)
KONSEP DASAR PENELITIAN KUALITATIF
PENELITIAN KUALITATIF
PENELITIAN KUALITATIF
PERBEDAAN PENELITIAN KUANTITATIF DAN KUALITATIF
Etnografi “Penelitian etnografi dilakukan untuk menggali atau menemukan esensi dari suatu kebudayaan dan keunikan beserta kompleksitas untuk.
Teknik Pengolahan dan Analisis Data Kualitatif. Perbedaan Analisis Data Kualitatif dan Data Kuantitatif Kualitatif Logic in practice : dilakukan bersamaan.
Transcript presentasi:

Ragam Penelitian Kualitatif

Penelitian Lapangan Tidak diperlukan persiapan yang mendalam dari segi literatur dan pemahaman teoritis. Peneliti tidak memerlukan keahlian khusus (spesifik). Lebih fleksibel. Dapat menaungi berbagai penelitian yang bertujuan untuk mendapatkan pengetahuan yang spesifik.

Hal-hal yang Perlu Dilakukan Peneliti Lapangan (1) Amati kejadian sehari-hari yang biasa/luar biasa, dalam setting alami. Terlibat langsung dengan organisasi yang diteliti. Memperoleh sudut pandang orang yang diteliti, sekaligus mempertahankan perspektif analisis orang luar. Gunakan beragam teknik dan keterampilan sosial secara luwes. Himpunan data berbentuk catatan rinci, bagan, peta, maupun gambar untuk keperluan deskripsi.

Hal-hal yang Perlu Dilakukan Peneliti Lapangan (2) Pandang gejala secara holistik maupun secara individual dalam konteks sosial masing-masing. Kembangkan empati dengan orang yang diteliti. Perhatikan aspek-aspek kebudayaan yang eksplisit atau yang tidak. Jangan paksakan sudut pandang sebagai orang luar. Mampu mengatasi stress, rasa ketidakpastian, masalah-masalah etis.

Langkah-langkah Penelitian Lapangan (1) Persiapan; mengkaji bahan pustaka; memperluas fokus perhatian. Memilih site lapangan dan memperoleh akses. Faktor yang penting diperhatikan dalam memilih site antara lain : (1) Kekayaan data, (2) Penelitian tidak terbiasa dengan setting, (3) Kesesuaian dengan masalah. Memulai di tempat penelitian dan menjalin hubungan-hubungan sosial dengan orang yang diteliti. Beberapa hal yang harus diperhatikan : (1) Akses, (2) Disclosure, dan (3) Gatekeepers. Memilih peran sosial (peran yang sudah ada atau yang baru ?).

Langkah-langkah Penelitian Lapangan (2) Mengumpulkan data. Hal yang penting dalam mengumpulkan data adalah keharusan bagi peneliti untuk membangun rapport yang baik dengan membangun kepercayaan, membangun rasa pengertian, menjaga kepribadian, serta freeze out. Fokus pada aspek-aspek khusus dari setting yang diamati; melakukan theoretical sampling. Melakukan wawancara. Meninggalkan.

Hal penting yang tidak boleh dilupakan peneliti adalah membuat catatan lapangan, yang merupakan alat untuk menyimpan data. Adalah sangat baik jika catatan lapangan dibuat secara detail dan dicatat pada saat terjadinya peristiwa tersebut.

Jenis Catatan Lapangan Jotted note. Direct Observation Notes. Researcher Interference Note. Catatan Analitis. Catatan Pribadi. Peta dan diagram. Rekaman video atau suara. Catatan wawancara.

Wawancara Mendalam Jenis pertanyaan. Jenis-jenis pertanyaan (1) Deskriptif, (2) Struktural, dan (3) Kontras. Informan. Karakteristik informan (1) mengenal dengan baik wilayahnya, (2) terlibat secara mendalam, (3) punya waktu, dan (4) non analitis.