PERMINTAAN DAN PENAWARAN HARGA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERTANYAAN PRE TEST. Apa yang dimaksud dengan permintaan
Advertisements

PERMINTAAN DAN PENAWARAN SERTA TERBENTUKNYA HARGA PASAR
Mekanisme penentuan harga permintaan dan penawaran
Design by PROSES TERBENTUKNYA JUAL BELI DI PASAR Agus Wikan Pradipta
BAB 4 HARGA KESEIMBANGAN
PENERAPAN FUNGSI LINIER
Bab 1: Prinsip Permintaan, Penawaran dan Keseimbangan (Equilibrium)
Unsur-unsur Permintaan & Penawaran
BAB : VI PERMINTAAN, PENAWARAN DAN HARGA
PENAWARAN (SUPPLY).
TEORI PERMINTAAN DAN PENAWARAN
Pembentukkan harga.
CHAPTER 2 OUTLINE 2.1 Penawaran dan Permintaan 2.2 Mekanisme Pasar
PERMINTAAN DAN PENAWARAN HASIL PERTANIAN
TEORI PERMINTAAN DAN PENAWARAN
PERMINTAAN PENAWARAN DAN EKULIBRIUM
PENGANTAR ILMU EKONOMI MIKRO
FUNGSI PERMINTAAN DAN PENAWARAN
Aplikasi Fungsi Linier
FUNGSI PERMINTAAN DAN PENAWARAN
Penerapan Ekonomi Fungsi Linier
Bisakah kamu menjawab soal ini??
Pengaruh Pajak Terhadap Keseimbangan Pasar
Nike Diah Novitasari A Pendidikan Akuntansi
Harga Keseimbangan Lilik Sri Hariani
EKONOMI MIKRO (Pertemuan Ke-4) Oleh: Pahrul Fauzi, SE, M.Si
PERMINTAAN DAN PENAWARAN
TEORI HARGA DAN APLIKASINYA
PTE MIKRO Permintaan, Penawaran, dan Keseimbangan Pasar
SRI SULASMIYATI, S.SOS., MAP
PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR Pertemuan 2
EKONOMI KELAS X SEMESTER 1
PERMINTAAN DAN PENAWARAN
PERMINTAAN,PENAWARAN DAN EKUILIBRIUM
PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR -Pertemuan 2-
Pengaruh pajak dan subsidi terhadap keseimbangan pASAR
PENGANTAR EKONOMI PERIKANAN PERMINTAAN DAN PENAWARAN
TEORI PERMINTAAN DAN PENAWARAN
PERMINTAAN,PENAWARAN , HARGA KESEIMBANGAN , DAN PASAR
Penawaran.
BAB 3 PERMINTAAN, PENAWARAN, HARGA KESEIMBANGAN, DAN ELASTISITAS.
PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR- FAKTOR PRODUKSI
Guna, Konsumsi, dan Permintaan
MEKANISME PASAR.
PERMINTAAN DAN PENAWARAN
PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR Pertemuan 2
FUNGSI PENAWARAN.
PERMINTAAN, PENAWARAN & HARGA
Oleh : Pipit Ertanti (A )
KELAS X PERMINTAAN DAN PENAWARAN SERTA TERBENTUKNYA HARGA PASAR
FUNGSI PERMINTAAN DAN FUNGSI PENAWARAN
PAJAK dan SUBSIDI dalam MARKET EQUILIBRIUM
KONSEP PASAR DAN TERBENTUKNYA HARGA PASAR
Permintaan Penawaran dan Harga Keseimbangan
Disiapkan oleh suyadi,se.,mm
APLIKASI FUNGSI LINEAR dalam EKONOMI
PENGANTAR EKONOMI PERIKANAN PERMINTAAN DAN PENAWARAN
Permintaan dan Penawaran
Permintaan, Penawaran, dan Keseimbangan Pasar
MEKANISME PEMBENTUKAN HARGA PASAR
Anisya’u niswah kONSEP PASAR & HARGA KESEIMBANGAN EKONOMI KELAS X
Hukum Permintaan, Hukum Penawaran dan Harga Keseimbangan
PENAWARAN , PERMINTAAN & HARGA
02 Pengantar Ekonomi Mikro Teori Permintaan dan Penawaran
Hukum Permintaan dan Penawaran
PENDAHULUAN Ilmu ekonomi mikro (sering juga ditulis mikroekonomi) adalah cabang dari ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan serta.
EKONOMI MIKRO DEMAND (TAWAR BELI) & SUPPLY (TAWAR JUAL) TIM PENGAJAR EKONOMI MIKRO.
1 KONSEP PINTAR Ade. Miftah Hidayat, SE. Ade Miftah Hidayat2 PETA KONSEP PERMINTAAN PENAWARAN KESEIMBANGAN HARGA PASAR Ade. Miftah Hidayat, SE.
PENGANTAR ILMU EKONOMI ISIP4112 SESI-2 PERMINTAAN, PENAWARAN, KESEIMBANGAN HARGA.
Ekonomi Manajerial Magister manajemen STIE IPWIJA.
Transcript presentasi:

PERMINTAAN DAN PENAWARAN HARGA

Dalam ekonomi terdapat permintaan (demand) dan penawaran (supply) yang saling bertemu dan membentuk satu titik pertemuan dalam satuan harga dan kuantitas (jumlah barang). Setiap transaksi perdagangan pasti ada permintaan, penawaran, harga dan kuantitas yang saling mempengaruhi satu sama lain

Definisi Permintaan dan Penawaran Permintaan adalah sejumlah barang yang dibeli atau diminta pada suatu harga dan waktu tertentu. Sedangkan pengertian penawaran adalah sejumlah barang yang dijual atau ditawarkan pada suatu harga dan waktu tertentu

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Permintaan 1. Perilaku konsumen / selera konsumen Saat ini handphone blackberry sedang trend dan banyak yang beli, tetapi beberapa tahun mendatang mungkin blackberry sudah dianggap kuno. 2. Ketersediaan dan harga barang sejenis pengganti dan pelengkap Jika roti tawar tidak ada atau harganya sangat mahal maka meises, selai dan margarin akan turun permintaannya. 3. Pendapatan/penghasilan konsumen Orang yang punya gaji dan tunjangan besar dia dapat membeli banyak barang yang dia inginkan, tetapi jika pendapatannya rendah maka seseorang mungkin akan mengirit pemakaian barang yang dibelinya agar jarang beli.

Lanjutan 4. Perkiraan harga di masa depan Barang yang harganya diperkirakan akan naik, maka orang akan menimbun atau membeli ketika harganya masih rendah misalnya seperti bbm/bensin. 5. Banyaknya/intensitas kebutuhan konsumen Ketika flu burung dan flu babi sedang menggila, produk masker pelindung akan sangat laris. Pada bulan puasa (ramadhan) permintaan belewah, timun suri, cincau, sirup, es batu, kurma, dan lain sebagainya akan sangat tinggi dibandingkan bulan lainnya

Hukum Permintaan ” Makin tinggi harga suatu barang, makin sedikit jumlah barang yang diminta ; sebaliknya makin rendah harga suatu barang makin banyak jumlah barang yang diminta”.

Kurva Permintaan Kurve permintaan adalah suatu kurve yang menggambarkan sifat hubungan antara harga suatu barang dan jumlah barang tersebut yang diminta oleh para pembeli. Kurve permintaan dibuat berdasarkan data riel di masyarakat tentang jumlah permintaan suatu barang pada berbagai tingkat harga, yang disajikan dalam bentuk tabel

Fungsi Permintaan Fungsi permintaan adalah persamaan yang menunjukkan hubungan antara jumlah permintaan suatu barang dan semua faktor-faktor yang mempengaruhinya. Berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan

Lanjutan maka dapat disusun fungsi permintaan umum, sebagai berikut : Qd = f ( Pq, Ps.i, Y, S, D), di mana : Qd = jumlah barang yang diminta Pq = harga barang itu sendiri Ps.i = harga barang-barang substitusi (i=1,2,…,n) Y = pendapatan S = selera D = jumlah penduduk.

Pengaruh Faktor-Faktor Selain Harga Barang Itu Sendiri Terhadap Permintaan Perubahan permintaan suatu barang yang dipengaruhi oleh faktor-faktor selain harga barang itu sendiri, akan ditunjukkan oleh pergeseran kurve permintaan ke kiri atau ke kanan. Pergeseran ke kiri menunjukkan penurunan jumlah permintaan, sedangkan pergeseran ke kanan menunjukkan peningkatan jumlah permintaan

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Penawaran 1. Biaya produksi dan teknologi yang digunakan Jika biaya pembuatan/produksi suatu produk sangat tinggi maka produsen akan membuat produk lebih sedikit dengan harga jual yang mahal karena takut tidak mampu bersaing dengan produk sejenis dan produk tidak laku terjual. Dengan adanya teknologi canggih bisa menyebabkan pemangkasan biaya produksi sehingga memicu penurunan harga. 2. Tujuan Perusahaan Perusahaan yang bertujuan mencari keuntungan sebesar-besarnya (profit oriented) akan menjual produknya dengan marjin keuntungan yang besar sehingga harga jual jadi tinggi. Jika perusahaan ingin produknya laris dan menguasai pasar maka perusahaan menetapkan harga yang rendah dengan tingkat keuntungan yang rendah sehingga harga jual akan rendah untuk menarik minat konsumen.

Lanjutan 3. Pajak Pajak yang naik akan menyebabkan harga jual jadi lebih tinggi sehingga perusahan menawarkan lebih sedikit produk akibat permintaan konsumen yang turun. 4. Ketersediaan dan harga barang pengganti/pelengkap Jika ada produk pesaing sejenis di pasar dengan harga yang murah maka konsumen akan ada yang beralih ke produk yang lebih murah sehingga terjadi penurunan permintaan, akhirnya penawaran pun dikurangi. 5. Prediksi / perkiraan harga di masa depan Ketika harga jual akan naik di masa mendatang perusahaan akan mempersiapkan diri dengan memperbanyak output produksi dengan harapan bisa menawarkan/menjual lebih banyak ketika harga naik akibat berbagai faktor.

Kurve penawaran Kurve penawaran adalah kurve yang menunjukkan hubungan antara tingkat harga barang tertentu dan jumlah barang tersebut yang ditawarkan oleh penjual. Kurve ini dibuat atas dasar data riel mengenai hubungan tingkat harga barang dan jumlah penawaran barang tersebut yang dinyatakan dalam daftar penawaran

Faktor Yang Mempengaruhi Penawaran Faktor – faktor yang mempengaruhi penawaran : 1. Harga barang itu sendiri 2. Harga barang-barang lain (barang-barang substitusi) 3. Biaya produksi 4. Tujuan-tujuan perusahaan 5. Tingkat teknologi yang digunakan

Fungsi penawaran Fungsi penawaran adalah persamaan yang menunjukkan hubungan antara jumlah barang yang ditawarkan oleh penjual dan semua faktor yang mempengaruhinya. Fungsi penawaran secara umum ditulis : Qs = f (Pq, Pl.i, C, O, T), di mana : Qs = jumlah barang yang ditawarkan Pq = harga barang itu sendiri Pl.i = harga barang-barang lain (i = 1,2, ….,n) O = tujuan-tujuan perusahaan T = tingkat teknologi yang digunakan

Penentuan Harga Pasar dan Jumlah Barang Yang Diperjualbelikan Harga pasar atau harga keseimbangan : Tingkat harga di mana jumlah barang yang ditawarkan oleh para penjual sama dengan jumlah barang yang diminta oleh para pembeli. Pada kondisi demikian dikatakan bahwa pasar dalam keadaan keseimbangan atau ekuilibrium. Penentuan harga dan jumlah barang yang diperjualbelikan dalam keadaan keseimbangan dapat dilakukan melalui tiga cara : 1. tabel (angka) 2. grafik (kurve) 3. matematik