MICROSOFT EXCEL 2010 By : Nurul Adhayanti
Untuk memulai Aplikasi Ms Excel 2010, lakukan hal berikut : Klik start Pilih dan klik All program Pilih dan klik pada Microsoft Office Pilih dan klik Microsoft Excel 2010
Untuk membuat atau membuka file baru (new file) klik file klik new klik create
Istilah Title bar : baris judul, nama file Menu bar : home, insert, page layout, formula,..... Toolbar Formula bar : baris rumus Cell pointer : penunju cell Alamat cell Column : lajur, tiap lembar kerja memuat A, B, C, .... sampai 256 lajur Row : baris, tiap lembar kerja memuat 1, 2, 3, ..... sampai 65536 baris Sheet : lembar kerja
Cell pointer : penunjuk cell Ada beberapa cara untuk memindahkan cell pointer. Untuk lengkapnya silahkan lihat table dibawah.
Latihan : No. Nama Barang Jumlah Harga/ Unit T. Harga Diskon Total Bayar 1 Mouse 6 35000 2 Keyboard 10 45000 3 Casing 11 150000 4 Monitor 4 790000 5 CVD-RW 13 350000 6 CD-Combo 3 200000 7 Flash Disk 25 75000 8 Laptob 8 7250000 9 Hardisk 5 380000 10 Printer 3 420000
Kemudian setelah selesai tampilannya sebagai berikut : Save
2. Letakkan kursor pada cell F3. Menggunakan Operator Aritmatika Dalam Microsoft excel 1. Buka kembali file “Daftar Penjualan Barang”. 2. Letakkan kursor pada cell F3.
Menggunakan Operator Aritmatika Dalam Microsoft Excel 2. Ketikkan tanda =, klik cell D3, tekan tombol * (operator untuk perkalian), klik cell E3, kemudian tekan Enter. Perhatikan hasilnya.
Menggunakan Operator Aritmatika Dalam Microsoft Excel 3. Kemudian letakkan kursor pada cell G3, ketikkan =, klik cell F3, kemudian ketikkan *, ketikkan 10% (diskon diberikan 10%). 4. Kemudian tekan Enter. Perhatikan hasilnya
Menggunakan Operator Aritmatika Dalam Microsoft Excel 5. Klik kembali cell G3, tekan tombol Ctrl+C, kemudian seleksi range G4:G12. 6.Tekan tombol Ctrl+V. lihat hasil perhitungan kita.
Menggunakan Operator Aritmatika Dalam Microsoft Excel 7.Letakkan kursor pada cell H3, ketikkan =, klik cell F3, kemudian ketikkan - , klik G3. 8.Tekan enter dan lihat hasilnya 9.Cobalah isi kolom C4:C12 dengan menggunakan Ctrl+C dan Ctrl+V