Etika berasal dari bahasa Latin “Ethica” yang berarti kesusilaan / moral. Bahasa Yunani menyebutnya “Ethos” yang berarti kebiasaan yang baik. Dalam bahasa.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DASAR KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI
Advertisements

BAB I Tinjauan Umum Etika
Etika Profesi Public Relations
ETIKA BISNIS DAN PROFESI
Disajikan kembali oleh: John Suprihanto
Etika & Moral dalam Pembelajaran
Teori Etika.
ETIKA DOSEN Oleh: ACHMAD DARDIRI (FIP UNY) Disampaikan pada
ETIKA KERJA.
PUBLIC RELATIONS DAN ETIKA
ETIKA DAN PROFESIONALISME
BUDAYA ORGANISASI dan Etika Organisasi
BAB II Etika Dalam Tinjauan Umum
ETIKA PENDAMPING.
BAB XIII ETIKA PROFESI/BISNIS
ETIKA PROFESI PURWATI.
II. KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
BUDAYA ORGANISASI dan Etika Organisasi
Pendahuluan Doris Febriyanti, M.Si.
Tugas dan Peranan Guru Dalam Pembelajaran
PEMELIHARAAN HUBUNGAN DENGAN KARYAWAN
Etika Pemerintahan (IPEM4430)
ETIKA DAN PROFESIONALISME
Bab 2 Komunikasi dalam Bisnis
Hasim As’ari TEORI ETIKA 1.
ETIKA DAN PROFESIONALISME
ETIKA KERJA KARYAWAN purwati
Tugas Softskill minggu 1 : definisi etika sebagai profesi
Etika dan profesi M1. Introduction.
BUDAYA ORGANISASI dan Etika Organisasi
Etika Profesi Public Relations
Materi ke-1 Oleh Sri Ayem
BAB I Tinjauan Umum Etika
Oleh: Devie Rosa Anamisa, S.Kom
TEORI DAN ETIKA KOMUNIKASI MUH. ALFIAN
ETIKA BISNIS DAN PROFESI
ETIKA BISNIS “Prinsip dalam Bisnis dan Lingkungan”
ETIKA PROFESI.
PERTEMUAN 1 ETIKA & ETIKET
ETIKA KEPERAWATAN.
BAB I ETIKA DAN BISNIS. BAB I ETIKA DAN BISNIS.
BUDAYA ORGANISASI dan Etika Organisasi
ETIKA BISNIS Definisi Etika Sebagai Profesi
KODE ETIK PROFESI.
PENGERTIAN DAN PERANAN ETIKA PROFESI
TUTORIAL TATAP MUKA ASIP4406 ETIKA PROFESI KEARSIPAN
ETIKA PROFESI Agus Firmansyah Dosen dan Peneliti Media
ETIKA KOMUNIKASI MASSA
TEORI-TEORI ETIKA BISNIS
Sikap Positif dan Etika Dalam Bekerja
Nama : Ratna Dhammena Santika NPM : Kelas : 4EA10
KONSEP ETIKA By: Dian Dwiana,S.Kep.
BUDAYA DAN ETIKA ORGANISASI (Pertemuan ke-13)
Etika Komunikasi Massa Pertemuan 7
BUDAYA ORGANISASI dan Etika Organisasi
TEORI-TEORI ETIKA BISNIS
Pentingnya Etika Penelitian  Manusia tidak terlepas dari perilaku yang diperankannya sehingga dibutuhkan etika dalam mendampingi perilaku tersebut. 
KONSEP DASAR ETIKA KEPERAWATAN
Etika, Etiket dan Kode Etik Keperawatan
KEBIJAKAN PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN PROFESI GURU
Teori Etika.
Teori Etika.
ETIKA & NORMA Baham 02 a.
Teori Etika.
Etika, etiket, dan respect
Teori Etika.
ETIKA dan HUKUM DIII Jamu
ETIKA DAN MORAL. MANUSIA AHLAK ETIKA MORAL Makna Etika dan Moral Etika adalah filsafat moral. Antara etika dan moral dapat dijadikan sebagai bentuk konsep.
PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA
ETIKA KEPERAWATAN ETIK, ETIKA, ETOS Istilah “Etik” lebih terkait dengan moral, benar atau salah dan juga hukum. Definisi etik yang paling umum adalah.
Transcript presentasi:

Etika berasal dari bahasa Latin “Ethica” yang berarti kesusilaan / moral. Bahasa Yunani menyebutnya “Ethos” yang berarti kebiasaan yang baik. Dalam bahasa Inggris disebut “Ethics” yang berarti ukuran perilaku yang baik atau tindakan yang tepat atau “bermoral” secara umum.

Etika pengetahuan tentang perilaku manusia yang diukur dengan kategori “baik” atau “buruk”.

Lalu, Etika Kerja itu apaan?

suatu pengetahuan, panduan, atau pedoman perilaku manusia yang dinilai baik dalam aktivitasnya menghasilkan “sesuatu”

betul juga

pedoman yang melandasi “tata krama” hubungan antara seorang karyawan dengan pihak lainnya.

Antara karyawan dengan perusahaan Antara tugas, wewenang, dan jabatan Antara atasan dan bawahan Antar Karyawan

*1. Hubungan antara karyawan dengan perusahaan Seorang karyawan harus berusaha yang terbaik untuk kepentingan perusahaan, jelasnya bahwa setiap karyawan harus berbuat yang terbaik bagi perusahaan. Seorang karyawan harus berusaha meningkatkan kemampuannya untuk mencapai yang terbaik, kontribusi karyawan tergantung dari kemampuan dan semangat untuk menghasilkan yang terbaik.

Seorang karyawan harus bersikap achievement oriented yaitu pencapaian orientasi target dalam kerja. Seorang karyawan harus bertingkah laku yang baik dan menghindari hal-hal yang mencemarkan nama baik perusahaan.

*2. Hubungan antara tugas, wewenang, dan jabatan Seorang karyawan harus mempunyai rasa tanggung jawab dalam menggunakan wewenang dan jabatan agar tidak merugikan perusahaan, rekan kerja, orang lain dan dirinya sendiri.

Jangan menyalah gunakan wewenang demi kepentingan pribadi, atau mendahulukan atau memihak kelompok-kelompok tertentu. Jangan mengungkapkan data atau strategi perusahaan yang bersifat rahasia kepada pihak-pihak yang tidak berhak mengetahuinya yang dapat menyebabkan kelangsungan hidup perusahaan terancam.

*3. Hubungan antara atasan dan bawahan Bawahan harus bersikap hormat pada atasannya, dengan kata lain penghormatan bawahan terhadap atasannya atas pertimbangan wewenang, tanggung jawab dan wibawa. Bawahan bertanggung jawab kepada atasan dan atasan mempertanggung jawabkan bawahannya. Seorang karyawan jangan membohongi, menyembunyikan data atau dengan sengaja berusaha menyesatkan atasannya untuk hal-hal yang ada kaitannya dengan perusahaan. Atasan yang tidak mendapat informasi, atau mendapat informasi yang salah berakibat kesimpulan dan keputusan yang salah pula, yang pada akhirnya menyebabkan kerugian perusahaan

Atasan harus bersifat mendidik dan memberi pengarahan kepada bawahannya, sehingga mereka dapat meningkatkan kemampuan unjuk kerja dan sikap kerja, karena kemajuan anak buah merupakan tanggung jawab atasannya. Seorang atasan harus menjadi panutan bagi bawahannya, tingkah laku atasan harus mencerminkan nilai-nilai yang dianut oleh bawahannya.

*4. Hubungan antar karyawan Saling menghargai dan membina semangat kerjasama karena semua karyawan bekerja dalam team yaitu perusahaan. Menghindari ketidak harmonisan, pertentangan dan keresahan di antara karyawan. SOURCE: http://hasyimibrahim.wordpress.com/2010/02/12/pedoman-etika-kerja-karyawan/