Bersyukur Rumput tetangga memang sering kelihatan lebih hijau dari rumput di pekarangan sendiri. Hidup akan lebih bahagia kalau kita dapat menikmati apa.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Agenda 99 Manajemen Pengembangan Diri Menjadi Manusia Bermartabat
Advertisements

SEBELUM KAMU MENGELUH Jika kau merasa lelah dan tak berdaya dari usaha yang sepertinya sia-sia.... Allah SWT telah tahu betapa keras engkau sudah berusaha.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Ketika satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain dibukakkan
“Memberkati dengan kesungguhan hati”
Waktu.
Belanja di Toko Kebahagiaan Seorang muda yang selalu resah dan gelisah menemui seorang bijak dan bertanya, “Berapa lamakah waktu yang saya butuhkan untuk.
BERSYUKUR sumber: milis agusman_1981
Waktu kamu lahir, kamu menangis dan orang-orang di sekelilingmu tersenyum – jalanilah hidupmu sehingga pada waktu kamu meninggal, kamu tersenyum dan orang-orang.
Learning Forum bersama AA Gym Jakarta, 16 September 2004
‘KETIKA YESUS MENJADI PIHAK KE-3’ BINA PASUTRI GKI CINERE PDT.A.LETLORA 28 OKTOBER 2012.
Be thankful that you don’t already have everything you desire If you did, what would there be to look forward to ? Bersyukurlah karena engkau tidak memiliki.
SEKRETARIS UTAMA BKKBN
BAB 8 ISBD ilmu sosial budaya dasar
KEMANDIRIAN.
Buah Hati adalah Tanggung Jawab WARISAN, Berkah atau Bencana? Suatu hari, saya mendengar kabar yang mengejutkan dari kakak saya, bahwa seseorang kenalan.
Be thankful that you don’t already have everything you desire If you did, what would there be to look forward to ? Bersyukurlah karena engkau tidak memiliki.
Cerita tentang katak kecil
GM. Agung Nugroho Leadership & Sales Facilitator dan
ys APA YANG HARUS DILAKUKAN MENGHADAPI TANTANGAN ? Created by, Yusuf Hermansyah Project Management Services.
10 Sikap Hidup Hidup Bahagia.
PERANAN KARANG WERDA DALAM UPAYA PEMBINAAN LANSIA
Aku Bukan Ayam Seorang petani menemukan sebutir telur di ladangnya. Ukuran telur itu tidak jauh berbeda dengan telur-telur ayam yang dia miliki. Oleh karena.
Motivasi dan Etos Kerja
Pemecahan Masalah dan Pengambilan Keputusan
Menikmati Kehidupan Kesehatan, kebahagiaan, dan kesuksesan terletak pada semangat juang masing-masing individu. Hal yang besar bukanlah apa yang terjadi.
Seni Membangun hidup yang POSITIF
Petani dan Kuda Johanes Lim dalam bukunya No Pain No Gain (1997) mengisahkan cerita menarik tentang petani dan kuda. Ada seorang petani di suatu desa yang.
Apa Alasan Anda Bekerja?
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Anak Tuhan Rajawali Yesaya 40: 31 Yesaya 40: 31 tetapi orang-orang yang menanti-nantikan TUHAN mendapat kekuatan baru: mereka seumpama rajawali yang.
TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PENDIDIKAN
THE POWER OF CHARACTER (KEKUATAN DARI KARAKTER)
Waktu Tak seorangpun tahu, kapan waktu mulai bergerak Dan entah kapan sang waktu berhenti berjalan Yang pasti, sampai detik ini dia terus bergerak dan.
KONSEP DIRI PELAJARAN BK KELAS X.
SELAMAT DATANG & SELAMAT BERGABUNG
Psikoterapi: ‘Bengkel’ Perkembangan Kepribadian
Bila antar teman kita seperti Angsa.
HIKMAH AIR DALAM OLAHJIWA.
KONSEP DASAR KEPERAWATAN JIWA
10 Ciri Orang Berpikir & Bersikap Positif
MINAT DAN SIKAP DALAM BELAJAR
Upaya Meningkatkan Kepercayaan Diri oleh Putri Istiqomah A PGSD
اِنَّ مَعَ الْعُسْرِ يُسْرًا
Never Ending Improvement and Achievement
TANTANGAN YANG DIHADAPI BIROKRASI INDONESIA
…mengapa pemenang mendapat kemenangan
Percaya Diri.
Oke anak – anak kita mulai...
Bila antar teman kita seperti Angsa. Alangkah indahnya !.
Cerita tentang katak kecil
Cerita tentang katak kecil
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Memilih Hidup Sekali Lagi
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Perbedaan INDIVIDU dalam PENGELOLAAN EMOSI
HIDUP, BEKERJA, DAN BAHAGIA o '* t,:, Cl O (I O ~... · ' 0 6 "'c. Co 6 9,,C).... ', 0,!I I ('> ~ v Apakah Anda sedang mencari Kebahagiaan ?
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA.
Bila antar teman kita seperti Angsa.
SELAMAT DATANG.
Transcript presentasi:

Bersyukur Rumput tetangga memang sering kelihatan lebih hijau dari rumput di pekarangan sendiri. Hidup akan lebih bahagia kalau kita dapat menikmati apa yang kita miliki. Karena itu bersyukur merupakan kualitas hati yang tertinggi. Bersyukurlah ! Bersyukurlah bahwa kamu belum siap memiliki segala sesuatu yang kamu inginkan . Seandainya sudah, apalagi yang harus diinginkan? Bersyukurlah ! Bersyukurlah apabila kamu tidak tahu sesuatu . Karena itu memberimu kesempatan untuk belajar . Bersyukurlah ! Bersyukurlah untuk masa-masa sulit . Karena Di masa itulah kamu tumbuh … Bersyukurlah ! Bersyukurlah untuk keterbatasanmu . Karena itu memberimu kesempatan untuk berkembang . Bersyukurlah untuk setiap tantangan baru . Karena itu akan membangun kekuatan dan karaktermu . Bersyukurlah untuk kesalahan yang kamu buat . Itu akan mengajarkan pelajaran yang berharga . Bersyukurlah bila kamu lelah dan letih . Karena itu kamu telah membuat suatu perbedaan . Mungkin mudah untuk kita bersyukur akan hal-hal baik… Hidup yang berkelimpahan datang pada mereka yang juga bersyukur akan masa surut… Rasa syukur dapat mengubah hal yang negatif menjadi positif … Temukan cara bersyukur akan masalah-masalahmu dan semua itu akan menjadi berkah bagimu