Meningkatkan Minat Baca Siswa SMP Al Hikmah Melalui Program Literasi
Masalah Rendahnya minat baca siswa SMP Al Hikmah Surabaya Target peminjaman buku belum tercapai
Perencanaan Program Peningkatan Minat Baca Pembiasaan membaca 15 menit di awal pembelajaran Pemberian penghargaan bagi siswa dan kelas peminjam buku terbanyak Mengikuti program tantangan membaca yang diselenggarakan oleh Diknas Surabaya
Implementasi Memberikan kesempatan kepada siswa 10 menit di akhir pembelajaran untuk meminjam buku di perpustakaan Mendata siswa keaktifan siswa meminjam buku
Hasil Program Literasi Terjadi peningkatan jumlah peminjam buku di perpustakaan Siswa menjadi lebih aktif berkunjung ke perpustakaan Tercipta budaya literasi