GAKY By Ninis Indriani
Masalah Gizi di Indonesia Kurang energi protein (KEP) Anemi defesiensi besi Gangguan akibat kekurangan yodium (GAKY) Kekurangan vitamin A
GAKY Kumpulan gejala klinis sebagai dampak dari kekurangan yodium secara terus menerus dalam jangka waktu yang cukup lama, sehingga akan mengganggu fungsi kelenjar tiroid yang secara perlahan menyebabkan pembesaran kelenjar.
Rekomendasi asupan yodium harian Defisiensi yodium akan terjadi jika asupan yodium tidak adekuat sesuai dengan rekomendasi asupan yodium harian. Kelompokk umur Rekomendasi asupan yodium harian Anak pra sekolah (0 – 59 bulan) 90 μg Anak usia sekolah (6-12 tahun) 120 μg Usia remaja (di atas 12 tahun) dan dewasa 150 μg Wanita hamil dan menyusui 250 μg
Kekurangan yodium pada masa kehamilan dan awal kehidupan menyebabkan perkembangan otak terhambat fungsi mental terganggu. Trimester 2 kehamilan sampai dengan usia 3 tahun, merupakan waktu kritis GAKY
Yodium sejenis mineral yang terdapat di alam, baik di tanah maupun di air, merupakan zat gizi mikro yang diperlukan untuk pertumbuhan dan perkembangan. Dalam tubuh Yodium diperlukan untuk membentuk Hormon Tiroksin
Dampak GAKY Kelompok umur Dampak Semua umur Goiter, hipotiroidisme sedang-berat Fetus Aborsi, mati dalam kandungan, anomali kongenital, mortalitas perinatal Neonatus Mortalitas bayi, kretin endemis Anak & remaja Kelainan fungsi mental, penundaan perkembangan fisik Dewasa Kelainan fungsi mental, hipotiroidisme, kelaianan perkembangan kehidupan sosial dan ekonomi
Jenis kretinisme Kretinisme endemik Lahir didaerah endemik gondok Terdapat 2 atau lebih dari 3 g3jala: RM, tuli perseptif dan gangguan neuromuskuler 2. Kretinisme sporadik Tidak lahir di daerah endemik Kelainan pada leher bisa tidak terbentuk, malformasi Disebut juga hipotiroid kongenital
GAKY merupakan masalah kesehatan masyarakat yang serius baerdampak pada kualitas SDM Potensi penurunan IQ karena GAKY: Kretin = 50 Gondok = 5 Tinggal di daerah GAKY = 5
Reterdasi Mental Hormon tiroid mempunyai peran penting pada perkembangan otak meliputi percepatan myelinisasi, peningkatan migrasi, diferensiasi dan maturasi sel, serta berperan jaga dalam plastisitas sinap dan memori pada otak.
Lanjutan … Reseptor hormon tiroid di nukleus sel otak fetus terbentuk pada minggu ke-9 kehamilan Janin akan menghasilkan hormon tiroid sendiri pada minggu 18-22 kehamilan Di daerah endemis GAKY kadar hormon tiroid baik dari ibu hamil maupun dari fetus sangat rentan di bawah normal kerusakan otak fetus pada masa kehamilan kelainan perkembangan otak berat yang irreversible
Pengukuran Endemisitas GAKY Dapat ditentukan dengan berbagai pemeriksaan termasuk diantaranyaadalah TGR (Total Goiter Rate), UI (Urinary Iodine) dan kadar TSH
TGR Merupakan ukuran kelanjar tiroid yang berubah sesuai dengan asupan iodium. Dikatakan goiter jika masing-masing lobus kelenjar tiroid mempunyai volume lebih besar dari normal Derajat Gambaran Tidak terlihat dan tidak teraba 1 Teraba tapi tidak terlihat, leher pada posisi normal 2 Terlihat pembesaran di leher meskipun leher dalam posisi normal
Lanjutan… TGR dengan palpasi memiliki sensitivitas dan spesifisitas yang kurang TGR dengan Ultrasonography (USG) lebih menunjukkan angka TGR yang objektif. Skrining GAKY lebih sering dilakukan pada anak SD mempertimbangkan kemudahan pengambilan sampel juga dapat representatif dari populasi daerah survei
Derajat defisiensi yodium Lanjutan… Derajat keparahan defisiensi yodium berdasarkan prevalensi goiter pada anak usia sekolah: Persentase TGR Derajat defisiensi yodium 0.0-4.9% Normal 5.0-19.9% Ringan 20.0-29.9% Sedang ≥ 30% Berat
Urinary Iodine (UI) Pemeriksaan UI dalam urin sangat penting dilakukan 90% yodium diekskresikan melalui urin sehingga UI dapat menggambarkan asupan yodium seseorang
Lanjutan… Median Yodium Urin (μg/L) Asupan Yodium Status Yodium <20 Tidak cukup Defisiensi Yodium Berat 20-49 Defisiensi Yodium Sedang 50-99 Defisiensi Yodium Ringan 100-199 Adekuat Nutrisi Yodium Adekuat 200-299 Lebih dari cukup Adekuat untuk Ibu Hamil tapi lebih untuk populasi secara umum >=300 Berlebihan Hipertiroidisme yang diinduksi yodium,
TSH TSH merupakan indikator yang sensitif status yodium karena sekresi hormon dikendalikan hipotalamus melalui mekanisme feedback. Asupan yodium pada suatu daerah dikatakan mencukupi jika kadar TSH >5 mU/L
Penyebab GAKY Defisiensi iodium Kel.tiroid beradaptasi secara fisiologis terhadap kekurangn unsur iodium dalam makanan yg dikonsumsinya Lokasi geografis Kandungan iodium disetiap daerah berbeda. Daerah dataran tinggi iodium yang berada di lapisan atas terkikis oleh erosi dan hujan akibatnya tumbuh-tumbuhan & air sedikit mengandung iodium
Lanjutan… Asupan energi & protein Asupan energi yg rendah energi akan di ambil dari asupan protein. Sedangkan protein (albumin) merupakan alat transport hormon tiroid dan mencegah hormon keluar dari sirkulasi darah Genetik
Matur Nuwon