Analisis gerak harmonik sederhana dengan memanfaatkan logger pro Program Magister Pendidikan Fisika Program Pasca Sarjana Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta 2011 Analisis gerak harmonik sederhana dengan memanfaatkan logger pro Disusun Oleh : Dandan Luhur Saraswati (09241008)
Dasar Teori Gerak Harmonik Sederhana Sebuah beban bermassa m yang dihubungkan secara horizontal pada pegas dengan konstanta k dan panjang l di atas papan luncur (fgesek = 0), akan berada dalam keadaan setimbang apabila tidak ada gaya luar yang mengganggu sistem tersebut. Pemberian gaya sebesar F pada beban menyebabkan pegas mengalami perubahan panjang sebesar x. Gaya ini akan diimbangi oleh adanya gaya pengembali pada pegas atau dapat dinyatakan bahwa besarnya gaya pengembali yang dialami oleh pegas berbanding lurus dengan pertambahan panjang pegas (rentangannya). Pernyataan ini dikenal sebagai hukum hooke. (Tim Praktikum Fisika Dasar : 21)
Hal yang perlu diperhatikan saat melakukan eksperimen adalah penarikan beban. Pegas hanya boleh memanjang maksimum sampai 2 kali panjangnya semula, karena jika penarikan melampaui batas akan menyebabkan pegas mengalami deformasi (tidak dapat kembali seperti semula). (Staf Lab. Fisika Dasar : 58)
Dengan menarik pegas berbeban ke bawah sepanjang A dan melepaskannya maka posisi beban pada suatu saat dapat dinyatakan dengan:
Dengan substitusi Pers. Tersebut maka diperoleh: Tampak bahwa besarnya frekuensi osilasi bergantung pada konstanta pegas dan massa beban yang diberikan. (Anonim, http://www.scribd.com/doc/2871388/Fisika-Rumusrumus-Fisika-SMA)
Prosedur Eksperimen Buka program Logger Pro. Kemudian buka video movie yang akan dianalisis
Setelah itu pilih movie shm 300 . Sebelum eksperimen lakukan kalibrasi dan penempatan sumbu koordinat
Kemudian lakukan tracking data.
Setelah itu blok grafik dan klik curve fit dan pilih video analisis Y
Pilih general equation sine klik try fit klik ok
Analisis Data Analisis data dilakukan dengan menggunakan microsoft excel
Grafik Hasil Eksperimen
KESIMPULAN Dari grafik dapat ditarik kesimpulan bahwa Energi Kinetik berbanding terbalik dengan Energi Potensial, sedangkan Energi mekanik konstan.
Daftar Pustaka Tim Praktikum Fisika Dasar, 2009, Petunjuk Praktikum Fisika Dasar I untuk Mahasiswa FMIPA dan PMIPA, Laboratorium Fisika Dasar, UAD, Yogyakarta. Anonim, 12 mei 2011. http://www.scribd.com/doc/2871388/Fisika-Rumusrumus-Fisika-SMA Staf Lab. Fisika Dasar, 2007. Panduan Praktikum Fisika Dasar Semester 1, Laboratorium Fisika Dasar, UGM, Yogyakarta.
Terima Kasih