BIMBINGAN TEKNIS FASILITATOR DAERAH SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL Juli 2017 Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
SESI 7: MICROTEACHING
Micro-teaching (Jumat – Sesi 7) Teknik Fasilitasi (Kamis – Sesi 6) Micro-teaching (Jumat – Sesi 7) Peserta mendapat penjelasan terkait : Andragogi Teknik-teknik fasilitasi Membuka dan menutup sesi Memimpin perkenalan Do and Don’t Ice breaking Membangun komitmen Rancang bangun Peserta menyusun rancang bangun pelatihan dengan karakteristik: Kelompok terdiri dari 4 orang dari LPMP yang sama Rancang bangun untuk materi SNP dan Pelaksanaan PMP Ruang lingkup kasus mengulas satu indikator Peserta melakukan kerja kelompok mandiri untuk persiapan bahan dan materi micro-teaching. Tim LPMP mengumpulkan rancang bangun (RPP) pada awal sesi sambil mengambil nomor undian presentasi Fasilitator menyampaikan aturan main dalam microteaching meliputi: Peserta dibagi menjadi 4 kelas @8-9 LPMP/kelas Waktu yang disediakan maksimal 25 menit/kelompok untuk tampil dan mendapatkan feedback Kelompok yang tidak tampil menjadi peserta microteaching kelompok lain. Fasilitator melakukan penilaian dan memberikan refleksi sebagai penguatan