UPACARA ADAT JAWA Oleh: Hanifah Alvary 5D.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Perkembangan Agama dan Kebudayaan Islam di Indonesia
Advertisements

Peninggalan Sejarah Islam Indonesia
LIFE CYCLE / SIKLUS KEHIDUPAN.
DAUR HIDUP MASYARAKAT JAWA
UPACARA ADAT DAN BUDAYA DALAM KARATON NGAYOGYAKARTA HADININGRAT DISAMPAIKAN OLEH GBPH H JOYOKUSUMO.
OLEH: PUTU SAMAWATI, S.H.,M.H.
MATERI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
Keraton Yogyakarta (Ngayogyakarta)
Maulfi Syaiful Rizal FIB UB
 Daerah Istimewa Yogyakarta adalah sebuah provinsi yang berdasarkan wilayah Kasultanan Ngayogyakarta Hadiningrat dan.
Sepucuk Surat untuk Anakku
PUASA RAMADHAN.
I B A D A H IBADAH dalam pengertian khusus adalah segala perbuatan, ucapan, dan itikad dalam melakukan hubungan langsung dengan Alloh. (Trangkum dlm rukun.
SEXS EDUCATION.
ASSALAMU’ALAIKUM WR……WB. Pendidikan agama islam OLEH : KELOMPOK: 4 (EMPAT) KELAS: 1 A NAMA: ALIP MARYONO DWI PAJAR B IRAWATI RISTIANINGSIH SATITI HANING.
` Purwokerto, 2 Dzulhijjah 1435H/ 26 September 2014M BRIEFING MENTOR BRIEFING MENTOR UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.
Pendidikan Agama Islam
ASPEK KEPENDUDUKAN.
PASKAH, APAKAH MASIH HARUS DIRAYAKAN ?
TUGAS ISBD (Mengidentifikasi kebudayaan dalam aspek perkawinan, kehamilan, nifas, dan bayi baru lahir) Disusun oleh : 1. Quinta Husnaini Ahadia 2. Ihda.
SISTEM PENCATATAN DAN PELAPORAN LB-3
S K I Konsep Kebudayaan Islam Nilai-Nilai Islam Dalam Budaya Indonesia
KEBUDAYAAN ISLAM ..
Membentuk Komunitas Kristiani
ISTIHADLOH Istihadloh ( darah penyakit ):
sejarah masuknya islam di nusantara
BACA GALI PERJANJIAN LAMA
MASALAH KEPENDUDUKAN DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA
PENDUDUK & KETENAGAKERJAAN
PANCASILA PRA KEMERDEKAAN
N I F A S Yang dinamakan nifas yaitu darah yang dikeluarkan wanita setelah lahirnya seluruh bayi. Sedangkan darah yang dikeluarkan pada waktu terasa akan.
Aspek Sosial Budaya dalam Kebidanan
DISNAKERTRANSDUK PROVINSI JAWA TIMUR
Dienul Islam Jum’at 30 Maret 2007
Maria Walanda Maramis Maria Yosephine Catharina Maramis atau yang lebih dikenal sebagai Maria Walanda Maramis adalah anak bungsu dari tiga bersaudara dari.
TEMU VII.
UPACARA PEMBAKARAN MAYAT
Soal Kuis.
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
TUGAS TEKKOM “SENI TARI SALAH SATU BAGIAN DARI KEBUDAYAAN INDONESIA”
Membuka Hadiah Terbesar Natal
Akhlak Materi -7.
Amalan Setelah Melahirkan
AGAMA DAN KEBERAGAMAAN
KEBUTUHAN PSIKOLOGIS IBU HAMIL
PERJANJIAN AQABAH.
UNSUR KEBUDAYAAN Kismi Mubarokah, M.Kes.
SEPUTAR MAULID NABI  MUHAMMAD IDRUS RAMLI.
KEMATIAN DALAM PANDANGAN HIDUP ORANG JAWA
Tradisi islam nusantara
Putri Rosary Rezy Junio Stefanus hans Tasya Berlianna Venny Veronica
Aborsi yang Mengejala Menurut Parawansa (2000), menyatakan bahwa jumlah aborsi di Indonesia dilakukan oleh 2 juta orang tiap tahun, dari jumlah itu,
KEBUDAYAAN DAN PERADABAN ISLAM Dr. Hardiwinoto, SE., M.Si.
RUWATAN Kelompok 3.
PENDIDIKAN ISLAM. a. Pengertian Pendidikan Islam.
Simbolisme dalam Agama Drs. H. Nur Syahid, MPdI
Mati / wafat / meninggal dunia dan penanganannya secara islam
Rumah Bersalain “HARAPAN BUNDA”
KELOMPOK 8 Metodelogi Studi Islam “Islam Sebagai Produk Budaya”
Kelompok 2 Anne Dylan Deinar Jethro Revaldo Vincent
Syekh Maulana Malik Ibrahim
1. Analisa Univariat Deskripsi karakteristik subjek penelitian.
PANTANG LARANG KAUM INDIA
BAB 2: PUASA PADA BULAN RAMADAN
SISTT(SEKOLAH IBU SEHAT TERPADU) PUSKESMAS MUNTOK.
Hukum ALLAH. Hukum ALLAH Waktu ALLAH menyampaikan hukum di atas Bukit Sinai, Allah tidak hanya menyatakan diri-Nya sendiri sebagai penguasa tertinggi.
SEJARAH MASUKNYA ISLAM DI NUSANTARA SEJARAH MASUKNYA ISLAM DI NUSANTARA SK/ KD Materi.
Prinsip-prinsip Kesehatan dan Keselamatan Kerja.
1. Prinsip-prinsip Kesehatan dan Keselamatan Kerja.
KEBUDAYAAN KLATEN Deka Erestio MAKANAN KHAS  Gudangan makanan yang terdiri dari aneka sayuran yang direbus dan disajikan dengan sambal kelapa.
Transcript presentasi:

UPACARA ADAT JAWA Oleh: Hanifah Alvary 5D

Upacara Grebeg dikenal Upacara Grebeg. Upacara ini digelar 3 kali setahun, yaitu tanggal 12 Mulud (bulan ketiga), 1 Sawal (bulan kesepuluh) dan 10 Besar (bulan kedua belas). Upacara ini digelar sebagai bentuk rasa syukur kerajaan terhadap karunia dan berkah Tuhan. 

Upacara Sekaten Sekaten merupakan upacara adat Jawa yang digelar dalam kurun tujuh hari sebagai bentuk peringatan hari kelahiran Nabi Muhammad. Berdasarkan asal usulnya, kata Sekaten yang menjadi nama upacara tersebut berasal dari istilah Syahadatain, yang dalam Islam dikenal sebagai kalimat tauhid. Upacara sekaten dilakukan dengan mengeluarkan kedua perangkat gamelan sekati dari keraton, yaitu gamelan Kyai Gunturmadu dan gamelan Kyai Guntursari untuk diletakan di depan Masjid Agung Surakarta. 

Upacara Ruwatan Upacara ruwatan adalah upacara adat Jawa yang dilakukan dengan tujuan untuk meruwat atau menyucikan seseorang dari segala kesialan, nasib buruk, dan memberikan keselamatan dalam menjalani hidup. Contoh upacara ruwatan misalnya yang dilakukan di dataran Tinggi Dieng. Anak-anak berambut gimbal yang dianggap sebagai keturunan buto atau raksasa harus dapat segera diruwat agar terbebas dari segala marabahaya. 

Upacara Tedak Siten Upacara tedak siten merupakan upacara adat Jawa yang digelar bagi bayi usia 8 bulan ketika mereka mulai belajar berjalan. Upacara ini dibeberapa wilayah lain juga dikenal dengan sebutan upacara turun tanah. Tujuan dari diselenggarakannya upacara ini tak lain adalah sebagai ungkapan rasa syukur orang tuanya atas kesehatan anaknya yang sudah mulai bisa menapaki alam sekitarnya. 

Upacara Tingkepan Upacara tingkepan (mitoni) adalah upacara adat Jawa yang dilakukan saat seorang wanita tengah hamil 7 bulan. Pada upacara ini, wanita tersebut akan dimandikan air kembang setaman diiringi panjatan doa dari sesepuh, agar kehamilannya selamat hingga proses persalinannya nanti.