Melakukan query secara periodik ke dalam database MySQL

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SQL – DML.
Advertisements

Membuat Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web dengan PHP & MySQL
PHP + MySQL.
Modul 10 : PHP dan MySQL Mempelajari koneksi PHP dengan database MySQL dan Fungsi-fungsi asesnya Modul- 10: PHP dan My SQL.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI (A)
Widhy Hayuhardhika NP, S.Kom.  PHP – MySql installed  MySql telah running (cek xampp control panel)  Database  Tabel  Query  SQL (Structured Query.
SQL (Struktured Query Language)
Pemrograman WEB Pertemuan 6
MYSQL.
Database Create-Retrieve-Update-Delete (CRUD)
Cookies dan Session.
Konsep Basis Data di Web
Functions/Fungsi As’ad Djamalilleil
Pemrograman Web HTML (10) Koneksi PHP mysql Andy Haryoko, ST
1 Internet Programming Konektivitas PHP - MySQL M. Agus Zainuddin PENS – ITS Surabaya.
MEMBUAT HALAMAN LOGIN dan PENGGUNAAN SESSION
Pemrograman Database dengan JAVA
Form.
Konektivitas PHP - MySQL Konektivitas PHP - MySQL PHP - 2 Ir. H. Sumijan, M.Sc.
PHP - MySQL.
PEMROGRAMAN BERBASIS WEB
Cookies As’ad Djamalilleil
Pemrograman Berbasis WEB
MySQL dan PHP.
PHP L. Erawan. Pengantar PHP itu bahasa script berjenis server-side (kalau bahasa javascript berjenis client-side) Anda harus menginstall software PHP.
PHP - AJAX.
Pemrograman Web/MI/D3 sks
Dasar-Dasar PHP.
Konsep Basis Data di Web
Koneksi PHP ke Database MySQL
Modul : PHP dan MySQL Mempelajari koneksi PHP dengan database MySQL dan Fungsi-fungsi asesnya Modul-: PHP dan My SQL.
Koneksi PHP MySQL.
Pemrograman Web Dasar Pertemuan 8
As’ad Djamalilleil Fungsi exec() As’ad Djamalilleil
Interaksi Client - Server
Perancangan dan Pemrograman Web
Melakukan query secara periodik ke dalam database MySQL As’ad Djamalilleil
Automatic Update dengan JQuery As’ad Djamalilleil
Pemrogaman Web PHP.
Cara Cepat : Belajar Pemrograman Web Part 2
Pengantar Pemrograman Basis Data (PPBD)
Innner join dan form menggunakan sql
Pemrograman internet ABU SALAM, M.KOM.
PHP dan MySQL Pemrogaman Web.
FUNGSI-FUNGSI AKSES MySql
SQL (Structure Query Language)
Pemrograman Web PHP & MySQL
Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS
Pengolahan Informasi Berbasis Bahasa Pemrograman Script
Pemrograman Berbasis WEB
Pemrograman basis data internet dan client server
Membuat Aplikasi ( PHP + MySql ) Modul Penilaian [ ADMIN ]
Tujuan Pengenalan konsep Relational Database Management System (RDBMS)
As’ad Djamalilleil Membangun Aplikasi Database Berbasis Client-Server Menggunakan JDBC dan MySQL – Bagian 2 As’ad.
As’ad Djamalilleil Array (Larik) As’ad Djamalilleil
As’ad Djamalilleil Referensi Bahasa (4) As’ad Djamalilleil
As’ad Djamalilleil Membangun Aplikasi Database Berbasis Client-Server Menggunakan JDBC dan MySQL – Bagian 1 As’ad.
As’ad Djamalilleil Functions/Fungsi As’ad Djamalilleil
Pengembangan Web Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.
Automatic Update dengan JQuery
As’ad Djamalilleil Cookies As’ad Djamalilleil
Modul 2 : PHP dan MySQL Mempelajari koneksi PHP dengan database MySQL dan Fungsi-fungsi asesnya Modul- 2: PHP dan My SQL.
PHP-MySQL Internet Programming.
Koneksi Database MySql di PHP
laporan dengan ireport 3.5.2
Pemrograman Berorientasi Platform (IN315B) Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.
PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA
1/3/2019 Koneksi PHP ke MySQL 1/3/2019 by nasetiyanto.
FUNGSI-FUNGSI PHP UNTUK DATABASE MYSQL
Nomor1. view.php Data Peserta Data Peserta < table border="1"> Nama Peserta Tgl Lahir Tempat Lahir Alamat Jenis Kelamin Tgl Daftar // letak script.
Transcript presentasi:

Melakukan query secara periodik ke dalam database MySQL As’ad Djamalilleil http://kampusku.my.id asad.kom@gmail.com

Contoh database yang digunakan memiliki 1 tabel yang terdiri dari 2 kolom

Nama database : dbcoba Nama tabel : tblcoba

Contoh listing PHP

<?php header("Refresh: 60"); date_default_timezone_set('Asia/Makassar'); if(date("G") == "12" and date("i") == "00"){ $koneksi = mysql_pconnect("localhost", "root", "") or trigger_error(mysql_error(), E_USER_ERROR); mysql_select_db("dbcoba", $koneksi); $query = "SELECT * FROM tblcoba"; $recordset = mysql_query($query, $koneksi) or die(mysql_error()); $hasil = mysql_fetch_assoc($recordset); $nomor = 1; do{ echo "Record ke-$nomor :<br>"; if($hasil['kolomA'] > $hasil['kolomB']) echo "nilai pada field kolomA lebih besar dari kolomB<br>"; else if($hasil['kolomA'] < $hasil['kolomB']) echo "nilai pada field kolomA lebih kecil dari kolomB<br>"; echo "nilai pada field kolomA sama dengan kolomB<br>"; $nomor++; }while($hasil = mysql_fetch_assoc($recordset)); } ?>

Penjelasan fungsi Mengirim header HTTP header(prm); prm  header string Contoh merefresh halaman web setiap 60 detik header(“Refresh: 60”);

Mengatur default timezone date_default_timezone_set(prm); prm  nama timezone yang di-support oleh php Bila tidak ditentukan, maka akan mengikuti default timezone pada konfigurasi php

Membaca tanggal/jam sesuai timezone date(prm); prm  simbol format tanggal, bila tidak disertakan akan menampilkan tanggal dan jam dalam format lengkap

Membuat koneksi ke database mySQL mysql_pconnect(prm1, prm2, prm3); prm1  nama server database prm2  username yang terdaftar pada server mySQL prm3  password dari username tersebut Nilai baliknya berupa sebuah nilai reference ke MySQL server

Membangkitkan pesan error trigger_error(prm1, prm2); prm1  pesan error yang ingin dibangkitkan prm2  tipe error

Memilih database yang akan digunakan mysql_select_db(prm1, prm2); prm1  nama database yang ingin digunakan prm2  sumber daya atau koneksi ke database mySQL

Mengirim query ke server MySQL mysql_query(prm1, prm2); prm1  query SQL yang akan dikirim prm2  sumber daya atau koneksi ke database mySQL Nilai baliknya berupa sebuah recordset/cursor statis

mysql_fetch_assoc(prm); Mengambil baris record ke dalam array mysql_fetch_assoc(prm); prm  referensi ke sebuah recordset/cursor Nilai baliknya adalah satu baris record berupa array dengan nama field sebagai index array-nya

Outputnya di browser

The End