SDLC (System Development Life Cycle)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pengembangan Sistem Informasi
Advertisements

KEBUTUHAN & SPESIFIKASI SOFTWARE
Dalam rekayasa perangkat lunak, sebuah methodology adalah suatu urutan kesatuan dari berbagai macam pelaksanaan (penyusunan materi, coding, pendokumentasian,
ANALISIS DAN DESAIN SISTEM Mohamad Sidiq Magister Komputer Universitas Dian Nuswantoro 2a2a SYSTEM ANALYSIS P E R T E M U A N.
Sasaran Menjelaskan apa yang dimaksud model proses
Oleh : Maria Tantri Agus Setiawan Ahmad Budi S
BAB 2 METODE REKAYASA PERANGKAT LUNAK
METODE REKAYASA PERANGKAT LUNAK
13 KOMPONEN DIAGRAM UML & PROSES MODEL WATERFALL
TUGAS PERSENTASI RATIONAL UNIFIED PROCESS (R.U.P)
Pengenalan RUP STMIK LIKMI Referensi : Schneider G., Winters, J. P., (2001); Applying Use Case, Second Edition: A Pratical Guide; Addison Wesley, USA Taryana.
Metodologi Pengembangan Sistem Informasi
Rekayasa Perangkat Lunak (Lanjut)
MODEL PROSES REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak
Metode rpl BY: Y. PALOPAK S.Si., MT..
PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK.
Pengembangan Siklus Hidup Sistem
Siklus Hidup Pengembangan Sistem
Materi Sesi ke 8 Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Visual Modelling Teguh Sutanto, S.Kom.,M.Kom.
Pengantar Teknologi Informasi
Software Engineering Process
PENGEMBANGAN APLIKASI
ANALISA DESAIN BERORIENTASI OBYEK
System Development Part 1
System Life Cycle Nurhayati, S.Kom., M.Kom Dosen STMIK Kaputama 1.
Anna dara andriana., M.kom
Perancangan Sistem Informasi
Object-Oriented Analysis (OOA)
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
Pemeliharaan Perangkat Lunak
Metode Rekayasa Perangkat Lunak
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Siklus Hidup Perangkat Lunak
KEBUTUHAN & SPESIFIKASI SOFTWARE
Pendahuluan Analisis & Desain Berorientasi Obyek (ADBO)
Pengembangan Sistem Pertemuan 3.
PROSES REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Metode Perancangan Program
Materi Habis Uts IMK Prototyping
Analisa dan Perancangan Sistem
ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)
Software Development Life Cycle (SDLC) Concept
Pengantar Teknologi Informasi (Teori)
PENGANTAR UML Citra N., S.Si, MT UNIKOM.
ADBO (Analisa Desain Berorientasi Obyek)
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
Anna dara andriana., M.kom
Rekayasa Perangkat Lunak (Software Engineering)
Proses Pengembangan Database
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Metode Rekayasa Perangkat Lunak
KEBUTUHAN & SPESIFIKASI SOFTWARE
BAB III ANALISIS DAN PERENCANAAN SISTEM
Pengembangan Perangkat Lunak
Oleh : Sri Herawati, S.Kom
Siklus Hidup System.
Pengembangan Sistem Informasi
Rekayasa Perangkat Lunak
Pengembangan Sistem Kuliah : APSI Oleh : Iwan Abadi, Ir., M.M.
Business Modeling By: U. Abd. Rohim, MT
Pengembangan Sistem Informasi
Pertemuan 8 RPL Oleh : Syukriya al-Asyik S.Kom
Rekayasa Perangkat Lunak (Software Engineering)
KEBUTUHAN & SPESIFIKASI SOFTWARE
ANALISA DESAIN BERORIENTASI OBYEK
OBJECT ORIENTED ANALISYS AND DESIGN
TIM RPL Program Studi Teknik Informatika
Transcript presentasi:

SDLC (System Development Life Cycle)

SDLC A framework that describes the activities performed at each stage of a software development project. Sebuah Kerangka Kerja yang menggambarkan aktivitas yang dilakukan di masing – masing tahapan proyek pengembangan software

SDLC Waterfall Requirement = Perencanaan Analysis Design = Perancangan Coding = Implementasi Testing = Pengujian Maintenance = Pemeliharaan

Tahap Perencanaan Menyangkut studi tentang kebutuhan pengguna (user’s specification), studi – studi kelayakan (feasibility study) serta penjadwalan pengembangan suatu proyek sistem informasi atau perangkat lunak.

Tahap Analisis Tahap dimana kita harus mengenali segenap permasalahan yang mucul pada pengguna dengan mendekomposisi (menguraikan) dan merealisasikan use case diagram lebih lanjut.

Tahap Perancangan Mencoba mencari solusi permasalahan yang didapat dari tahap analisis, menambahkan dan memodifikasi kelas – kelas yang akan lebih mengefektifkan serta mengefisienkan sistem yang kita kembangkan.

Tahap Pengujian Digunakan untuk menentukan apakah sistem yang kita buat sudah sesuai dengan kebutuhan pengguna atau belum. Jika belum, proses selanjutnya adalah bersifat iteratif, yaitu kembali ke tahap – tahap sebelumnya.

RUP (Rational Unified Process)

Rational Unified Process (RUP) merupakan suatu metode rekayasa perangkat lunak yang dikembangkan dengan mengumpulkan berbagai best practises yang terdapat dalam industri pengembangan perangkat lunak. RUP menggunakan konsep object oriented, dengan aktifitas yang berfokus pada pengembangan model dengan menggunakan Unified Model Language (UML).

Pemetaan SDLC dalam Fase RUP

Melalui gambar di atas, dapat dilihat bahwa RUP memiliki : Dimensi pertama digambarkan secara horizontal. Dimensi ini mewakili aspek-aspek dinamis dari pengembangan perangkat lunak. Aspek ini dijabarkan dalam tahapan pengembangan atau fase. Setiap fase akan memiliki suatu major milestone yang menandakan akhir dari awal dari phase selanjutnya. Setiap phase dapat berdiri dari satu beberapa iterasi. Dimensi ini terdiri atas Inception, Elaboration, Construction, dan Transition.

Dimensi kedua digambarkan secara vertikal. Dimensi ini mewakili aspek-aspek statis dari proses pengembangan perangkat lunak yang dikelompokkan ke dalam beberapa disiplin. Proses pengembangan perangkat lunak yang dijelaskan kedalam beberapa disiplin terdiri dari empat elemen penting, yakni who is doing, what, how dan when. Dimensi ini terdiri atas Business Modeling, Requirement, Analysis and Design, Implementation, Test, Deployment, Configuration dan Change Manegement, Project Management, Environtment.

Fase RUP Inception/insepsi Elaboration/elaborasi Construction/konstruksi Transition/transisi

Inception                   Pada tahap ini pengembang mendefinisikan batasan kegiatan, melakukan analisis kebutuhan user, dan melakukan perancangan awal perangkat lunak (perancangan arsitektural dan use case). Pada akhir fase ini, prototipe perangkat lunak versi Alpha harus sudah dirilis

Elaboration  Pada tahap ini dilakukan perancangan perangkat lunak mulai dari menspesifikasikan fitur perangkat lunak hingga perilisan prototipe versi Betha dari perangkat lunak.

Construction            Pengimplementasian rancangan perangkat lunak yang telah dibuat dilakukan pada tahap ini. Pada akhir tahap ini, perangkat lunak versi akhir yang sudah disetujui administrator dirilis beserta  dokumentasi perangkat lunak.

Transition                Instalasi , deployment dan sosialisasi perangkat lunak dilakukan pada tahap ini.