AKUNTANSI MANAJEMEN
Literatur Hansen & Mowen, ”Management Accounting”, Penerbit Salemba empat
Silabus Pengantar Konsep Dasar Akuntansi Manajemen Perilaku Biaya Aktivitas Perhitungan Biaya Berdasarkan Aktivitas Perencanaan dan Pengendalian Biaya Standar: Suatu Alat Pengendalian Manajerial Responsi Biaya Kualitas & Produktivitas Manajemen Biaya Lingkungan Pelaporan Segmen, Evaluassi Pusat Investasi & H Transf Pengambilan Keputusan Taktis Masalah Internasional dalam Akt Manajemen
Bab 1 Pengantar Akuntansi Manajemen
Sistem Informasi Akt Manajemen Input Proses Output Pengguna
Tujuan Sistem Informasi Akt Manajemen Menyediakan informasi yang dipergunakan dalam perhitungan harga pokok jasa, produk, dan tujuan lain yang diinginkan manajemen. Menyediakan informasi yang dipergunakan dalam perencanaan, pengendalian, pengevaluasian, dan perbaikan berkelanjutan. Menyediakan informasi untuk pengambilan keputusan.
Akt Manajemen Vs Akt Keuangan Fokus internal Tdk mengikuti aturan Bersifat Subyektif Penekanan pd masa yg akan datang Evaluasi & keputusan internal didasarkan atas informasi yg sangat terinci Sangat luas & multidisiplin Akt Keuangan Fokus Eksternal Mengikuti aturan Bersifat Obyektif Berorientasi historis Informasi mengenai perusahaan secara keseluruhan Lebih independen
Metode Pembebanan Biaya Penelusuran Langsung Pengamatan fisik Penelusuran Penggerak Hubungan Sebab Akibat Alokasi Asumsi Hubungan
Aktivitas Rantai Nilai Internal Desain Pengembangan Produksi Pemasaran Pendistribusian Pelayanan
Contoh kasus : Buka buku paket edisi 8 hal 89 !!!!! DIBACA KASUS GATEWAY CONSTRUCTION!
Berdasarkan kasus tersebut kami dapat menyimpulkan bahwa : Biaya pemasangan pipa (Biaya Produksi) : BB langsung : pipa, ban dan bahan bakar BTKL : BTKL lainnya, gaji mekanik, operator mesin BOP : utilitas, Gj supervisor dan depresiasi peralatan Biaya untuk mendapatkan kontrak (Biaya Penjualan): iklan dan ½ gj administrasi Biaya administrasi umum : honor CPA, ½ gj adm, dan sewa gedung kantor.
Gateway Construction Laporan laba rugi Untuk tahun berakhir 31 Des 2008 Penjualan ($165 x 18.200) $3.003.000 Dikurangi HPP : Bahan langsung $1.819.940 TK langsung 533.700 Overhead 292.000 (2.645.640) Laba kotor $ 357.360 Dikurangi beban operasi : Beban penjualan $ 72.000 Beban administrasi $ 101.000 (173.000) Laba sebelum pajak $ 184.360
Biaya rata-rata per jam peralatan untuk pemasangan pipa : = $2.645.640 18.200 = $145,365 Jumlah Biaya Produksi Penjualan
Thanks