REZA BAYU FERDHINAWAN ( )

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Manajemen Sumber Daya Manusia
Advertisements

MEMPERBAIKI PRESTASI KERJA DENGAN UMPAN BALIK & PENGHARGAAN
MANAJEMEN PERSONALIA Oleh : Asep Jalaludin, S.T.M.M. Pertemuan-I
Manajemen Sumber Daya Manusia (Human Resource Management)
TM – 10 MSDM KOMPENSASI Oleh : Drs.Ec. Mudji Kuswinarno, MSi
TM – 8 MSDM PENILAIAN PRESTASI KERJA Oleh : Drs. Ec
MENGELOLA SUMBER DAYA MANUSIA ( MANAGING HUMAN RESOURCES)
Chapter 4 The Analysis and Design of Work
MSDM – Handout 1 Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
PEMERIKSAAN DAN PENGUJIAN KUALITAS KEKUATAN SUMBER DAYA MANUSIA
Manajemen Sumber Daya Manusia Lanjutan
Manajemen Sumber Daya Manusia
KOMPENSASI Disusun oleh: Prih Adi Utomo ( ) Muh.Anis.Yunanto ( ) Hendriyo Efendi ( ) Wahyu Noviantoro ( )
SISTEM INFORMASI PEMASARAN DAN SISTEM INFORMASI SUMBER DAYA MANUSIA
Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM – Handout 1 Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
KOMPENSASI.
KEPUASAN, KEGAIRAHAN, DAN KEAMANAN KERJA
Manajemen Sumber Daya Manusia (Human Resource Management)
Human Resource Management
Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
SAP-6 HUMAN RESOURCES MANAGEMENT
PERILAKU DALAM BERORGANISASI
KONSEP DASAR Manajemen Erat kaitanya dengan konsep organisasi, maka ada baiknya kita pahami dulu apa itu organisasi..? Menurut Griffin (2000), organisasi.
MENGELOLA KARYAWAN (MANAGING EMPLOYEES)
Staffing Functions STAFFING PROCUREMENT OF PEOPLE DEVELOPMENT
SISTEM IMBALAN (COMPENSATION).
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
Manajemen Sumber Daya Manusia (Human Resource Management)
MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA
Manajemen Sumber Daya Manusia Dra. Yasnimar Ilyas, M.Si
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA (MSDM)
MENGELOLA KARYAWAN (MANAGING EMPLOYEES)
MSDM (Ruang Lingkup, Fungsi, Proses Seleksi/Rekrutmen)
Manajemen Sumber Daya Manusia
Pertemuan Kedua-Ketiga Manajemen Sumber Daya Manusia
EFEKTIVITAS ORGANISASI
Fungsi Sumber Daya Manusia
TM – 9 MSDM KOMPENSASI Oleh : Drs.Raswan Udjang, MSi
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA (MSDM)
MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA TITIN HARTINI, S.E., M.Si STMIK MDP
Penilaian Kinerja Pegawai
Manajemen Sumber Daya Manusia (Human Resource Management)
Perencanaan SDM.
KONSEP MANAJEMEN KINERJA
MSDM – Handout 1 Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen Sumber Daya Manusia: Suatu Pengantar
PENILAIAN KINERJA PEGAWAI (PERFORMANCE)
MSDM – Handout 6 Orientasi dan Penempatan
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
MSDM.
Konsep Manajemen Kinerja, Konsep Imbalan dan Hubungan Penilaian Kinerja terhadap Imbalan Kelompok 2: Cintya Yonanda / Winda Kusuma W. /
Strategic Human Resource Management
Manajemen Sumber Daya Aparatur
3.
MOTIVASI.
Orientasi dan Penempatan Manajemen Sumber Daya Manusia.
Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia.
Kompensasi Desi Harsanti Pinuji.
HUMAN RESOURCE MANAGEMENT
MSDM Penting Karena: Masih banyak menempatkan orang tidak cocok dengan pekerjan Aspek Lini dan Staf dari Manajemen SDM Lingkungan SDM yang berubah: Keragaman.
MSDM – Handout 6 Orientasi dan Penempatan
I. Pengertian dan Fungsi MSDM
MSDM.
Muhammad Rachmadi, S.T., M.T.I.
MSDM – Handout 1 Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
Penilaian Kinerja Pegawai
Muhammad Rachmadi, S.T., M.T.I.
MSDM – Handout 1 Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
07 Agustus Karyawan Pembahasan PENILAIAN KINERJA 1.Pengertian 2.Tujuan & Manfaat 3.Elemen 4.Proses penyusunan 5.Metode 07 Agustus
Transcript presentasi:

REZA BAYU FERDHINAWAN (105030203111036) KONSEP MANAJEMEN KINERJA, KONSEP IMBALAN, HUBUNGAN DAN PENILAIAN KINERJA TERHADAP IMBALAN Kelompok 1 : INTAN RACHMADHANI (105030207111081) ARLINA CANDRA P. (105030200111150) DENNY TRIASMOKO (105030201111031) REZA BAYU FERDHINAWAN (105030203111036)

Konsep Manajemen Kinerja Kinerja merupakan salah satu ukuran dari perilaku yang actual di tempat kerja yang bersifat dimensional, dimana dimensi kerja meliputi kualitas output, kuantitas output, waktu kerja, kerjasama dengan rekan kerja.

Konsep Imbalan Imbalan atau kompensasi adalah semua bentuk kembalian financial, jasa-jasa berwujud, dan tunjangan yang diperoleh karyawan sebagai bagian dari sebuah hubungan kepegawaian. Imbalan dibagi menjadi dua aspek, yaitu : Imbalan sebagai bentuk Pengukuhan Imbalan intrinsik dan ekstrinsik

Keterkaitan Antara Kinerja Terhadap Imbalan Kompensasi yang diberikan kepada pegawai sangat berpengaruh pada tingkat kompensasi dan motivasi kerja serta kinerja pegawai. Perusahaan yang menentukan tingkat upah dengan mempertimbangkan standar kehidupan normal, akan memungkinkan pegawai bekerja dengan penuh motivasi.

Peran Penilaian Kinerja dan Imbalan dalam Rangka "Pemeliharaan" Sumberdaya Manusia Penilaian kinerja adalah penilaian hasil kerja yang dapat digunakan untuk memberi informasi kepada para karyawan secara individual. Menurut Chung & Megginson (Gomes, 2002: 135), penilaian kinerja adalah suatu cara mengukur kontribusi-kontribusi dari individu-individu anggota organisasi kepada organisasinya.

Manfaat Penilaian Kinerja 1 Manfaat Penilaian Kinerja 1. Bagi Pegawai/karyawan yang dinilai Manfaat penilaian kinerja bagi pegawai antara lain untuk meningkatkan motivasi, kepuasan kerja, dan adanya kejelasan standar hasil yang diharapkan. 2. Bagi manajer Manfaat penilaian kinerja bagi manajer diantaranya untuk mengetahui kecenderungan kinerja pegawai, mengembangkan sistem pengawasan yang baik, sebagai media untuk meningkatkan interpersonal relationship. 3. Bagi Perusahaan Manfaat penilaian kinerja bagi perusahaan diantaranya untuk meningkatkan pandangan secara luas menyangkut tugas yang dilakukan oleh masing-masing pegawai, perbaikan seluruh simpul unit-unit yang ada dalam perusahaan.

Kegunaan Penilaian Kinerja Performance Improvement Compensation Adjustment  Placement Decisions Training and Development Need Career Planning and Development Staffing Process Deficiencies Informational Inaccuracies Job Design Errors Equal Employment Opportunity External Challenges Feedback to Human Resources