Enzim sebagai Protein Katalis dr Enzim sebagai Protein Katalis dr.Syazili Mustofa Departemen Biokimia dan Biologi Molekuler FK Unila
Katalis (keadaan ke keadaan lain) Enzim Definisi enzim 1 Protein 2 Katalis (keadaan ke keadaan lain) 3 Aktif 4 Spesifik
Aktif Kemampuan untuk mengaktifkan senyawa yang diikat secara spesifik oleh enzim sehingga senyawa tersebut dengan segera mengalami perubahan kimia
Spesifik Memerlukan ligan Sesuai aktivasi dan diolah lebih lanjut menjadi produk Tidak sesuai dikenali dan diikat tapi tidak dapat diolah menjadi produk (call: Inhibitor)
Struktur dukung fungsi Sintesis di sel Gen untuk enzim . Enzim Sebagai Protein
Sifat katalitis enzim Reaksi enzim-substrat (secara keseluruhan) E + S ES E + P K1 = K2 = K = K1 . K2 = x =
Sifat Katalitis Enzim Jika reaksi berjalan tanpa enzim: S P K = Parameter lain yang menggambarkan suatu reaksi kimia: v reaksi Sangat meningkatkan kecepatan reaksi
Tidak mengubah tetapan kesetimbangan reaksi, mempercepat tercapainya kesetimbangan tersebut
Enzim vs katalis nonenzim Menurunkan suhu reaksi Meningkatkan laju reaksi Keasaman sekitar netral Tempat kerja lingkungan biotik/ sel Spesifik-sangat spesifik
Spesifisitas kerja enzim Spesifisitas stereoisomer Spesifik terhadap molekul dengan konfigurasi D atau L Spesifisitas ikatan kimia Ikatan kimia berbeda diperlukan enzim yang berbeda pula Spesifisitas gugus Hanya bekerja terhadap substrat dengan gugus tertentu
Thank You!