Oleh: Meirza Nanda Faradita, S.Pd., M.Pd. kurikulum Oleh: Meirza Nanda Faradita, S.Pd., M.Pd.
Gambar Apa ini?
ILUSTRASI - Penjelasan Kendaraan sebagai kurikulum Sopir sebagai guru/kep sek Penumpang sebagai siswa Tempat yang dituju sebagai tujuan pendidikan Jarak yang dituju sebagai target Bengkel sebagai biro perencanaan kurikulum
SISTEM MANAJEMEN SEKOLAH MASUKAN INSTRUMENTAL IQ, EQ, SQ Kurikulum Sarana/prasarana Guru & Staf Kognitif Afektif Psikomotor Hubungan Personal Keuangan Organisasi Melanjutkan Pendidikan Manajemen Sekolah KELUARAN MASUKAN MENTAH (Siswa) HASIL PROSES Bekerja Dukungan Pemerintah MASUKAN LINGKUNGAN Dukungan Orangtua Dukungan Masyarakat 4 4
Apa yang dimaksud dengan kurikulum? BACA BUKU YANG SUDAH DIBAWA, Cari pengertian Kurikulum,tulis juga referensinya! TULISKAN PENDAPATMU DI KERTAS Bacalah TEMPELKAN DI PAPAN TULIS
PENGERTIAN KURIKULUM (Pasal 1 UU No. 20 Tahun 2003) Seperangkat rencana & pengaturan Tujuan Isi Bahan Pelajaran Cara Yang Digunakan SNP Pedoman penyelengaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan
Cara Menulis daftar referensi/daftar pustaka Sumber dari buku: Hamalik, Oemar. 2008. Dasar-Dasar Pengembangan Kurikulum. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Sumber dari internet: PPPG Teknologi Bandung, Pengantar KTSP, http://www.sma1stlg.sch.id/modules.php?n Tanggal akses: Senin, 26 September 2016, jam akses: 18.23 wib.
TUGAS KELOMPOK Kedudukan kurikulum dalam pendidikan Fungsi dan peranan kurikulum Komponen kurikulum Model-model konsep kurikulum Hubungan antara aliran pendidikan dan model konsep kurikulum
Tugas Individu 1 Buatlah paper mengenai: Azas dan Prinsip Pengembangan Kurikulum: Konsep Dasar Pengembangan Kurikulum Prinsip pengembangan kurikulum Fungsi dan peranan pengembangan kurikulum. Azas-azas pengembangan kurikulum Kirim via email, kirim ke alamat meirzananda23@gmail.com Subyek email: Tugas Individu 1_Kelas_nama_nim Contoh: Tugas Individu1_ A 2016 Reguler_Ayu Aulia Rosyida_20161115029 Kalau ada cc: dikosongi File yang dikirim dapat berupa Ms. Word/Pdf Dikirimkan paling lambat tanggal senin, 10 oktober 2016 jam 12 malam.